Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 6 & TUGAS 7

KEMIRINGAN DAN KERUNCINGAN DISTRIBUSI KURVA.


UJI NORMALITAS, UJI HOMOGENITAS, DAN UJI PERBEDAAN
DUA RATA-RATA

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas Mata Kuliah


Statistika Penelitian pada semester genap tahun akademik 2022/2023

Dosen Pengampu:
Dr. Maulana, M.Pd.

Disusun Oleh:
Nama : Zulfa Paolina
NIM : 2101387
Absen : 31
Kelas : 4D

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS SUMEDANG
2023
IDENTITAS SUBJEK SURVEY
Nama Sekolah : SDN Sunter Agung 01
Kelas : 2A
Nama Wali Kelas : Lina Kartika, S.Pd.
Mata Pelajaran : PPKN
Semester :1
Tahun Ajaran : 2022/2023
NILAI NILAI
RAPORT RAPORT
NAMA PPKn PPKn

Peng. Ket
ADITYA NAUFAL ABIYYU 83 85

AHZA PRASETYO 77 85

AINUN MUHIBBAH 85 85

ALVIN RYAN SADANA 72 80

ANDI KIMORA AURELLIA ZAHWA 88 85

ANGGIA PUTRI 71 80

ANINDITA HAFIYANA 85 90

AQILAH MAISARAH 92 90

ASSYAHLA AL HUSNA 83 85

DITA AYUNINGSIH 84 85

FAHRI RIZKY 83 85

FATHAN AL ZHAFAR 94 85

HABIBI RUSLI ALHAVID 94 90

HAFIZA KHAIRA FATTHIN 67 80

HAIKAL ABDUL RAHMAN 75 85

IBNI TSANI APTANA 72 80

KEVIN ATANACIO 69 80

KHANZA SYAKIRA 94 90

LUTFIANA ANGGRAENI 89 90

MUHAMMAD GHOFAR 91 90

MUHAMMAD ILHAM 66 80
NAILAH ZHAFIRAH 87 85

NAUFAL RIFQI MUSTOFA 93 85

NAYLA PUTRI AZZAHRA 90 85

PRASTYO ADI NUGROHO 93 85

RAISHA KHAIDIR IQRA 88 85

RAYHAN BRAMASTA 77 85

RIDO SAFANGAT 61 80

SAKINAH NURJANAH 65 80

SYILA PUTRI NABILA 89 85

THIAGO AZWAN SYAHPUTRA 66 80

1. KEMIRINGAN DISTRIBUSI KURVA

x̄ −Mo
Kemiringan=
s

2523−95 , 5
Kemiringan=
9 ,8

Kemiringan=247 , 70

Koefisien kemiringannya berupa bilangan positif, yang berarti bahwa distribusinya bersifat
positif.

2. KERUNCINGAN DISTRIBUSI KURVA

1
(89,875−72 ,65)
2
Kur=
93 ,25−66,875

1
(17,225)
2
Kur=
26,375

8,6125
Kur=
26,375

Kur=¿ 0,326
Karena koefisien kurtosisnya 0,326 > 0,263, maka bentuk kurtosisnya adalah leptokurtik.

TUGAS 7

1. UJI NORMALITAS

Berdasarkan kaidah Shapiro-Wilk, nilai PPKn SDN Sunter Agung 01 memiliki nilai peluang sig. =
0,013 < 0,05  menolak H0 dan menerima H1. Artinya, data pada SDN Sunter Agung 01
berdistribusi TIDAK NORMAL.

2. UJI HOMOGENITAS

Dari hasil uji-F (Levene) diperoleh nilai peluang sig. = 0,001 < 0,05  menolak H0 dan menerima
H1. Jadi, ada perbedaan varians antara kedua kelompok atau kedua kelompok tersebut bersifat tidak
homogen.

3. UJI PERBEDAAN DUA RATA-RATA


Dari hasil Uji-t untuk dua kelompok sampel terikat, didapat nilai peluang sig = 0,001 < 0,05.

Maka wajib menolak H0 dan menerima H1.

Artinya, ada perbedaan antara nilai pengetahuan PPKn dan nilai keterampilan PPKn di kelas 2A SDN
Sunter Agung 01.

Anda mungkin juga menyukai