Anda di halaman 1dari 1

Hal utama yang menjadi kesulitan peserta didik untuk dapat berpartisipasi di

kelas/sekolah

1. Seringkali melamun dan kurang bisa mengerjakan tugas yang diberikan.


2. Nilai akademik yang cenderung lebih rendah dibandingkan teman-teman
sekelasnya.
3. Sering kurang fokus dan tidak sabar dalam mengerjakan tugas
4. Tidak membaca soal sampai selesai dan menjawabnya dengan terburu-buru.
5. Sering tidak mengerjakan PR dengan alasan lupa
6. Hasil yang dicapai tidak sesuai dengan usaha yang dilakukan
7. Lambat dalam melakukan tugas-tugas kegiatan belajar
8. Menunjukkan gejala emosional yang kurang wajar

Anda mungkin juga menyukai