Anda di halaman 1dari 15

TUTORIAL DAFTAR

AKUN DI PPSDM LKPP

ICON TRAINING CENTER


Sebelum mendaftar, harap mempersiapkan:
1. Pas Foto dengan minimal ukuran 100 kb, dan maksmimal ukuran 2MB
2. SK PNS dengan minimal ukuran 100 kb, dan maksmimal ukuran 2MB

ICON TRAINING CENTER


Silahkan membuka website LKPP :

ppsdm.lkpp.go.id

ICON TRAINING CENTER


1. Buka website:
ppsdm.lkpp.go.id
2. Klik Buat Akun
3. Klik Buat Akun pada
kolom INDIVIDU
4. Masukkan NIK, dan
klik Lanjut
6. Lengkapi Data
Pengguna

5. Masukkan email dan


password

7. Scroll ke bawah
untuk menambahkan
pas foto
Syarat pas foto, wajib
foto formal dengan
latar belakang polos
seperti contoh berikut.
Tidak diperkenankan
memakai foto selfie
dari kamera depan hp

7. Upload Pas Foto


dengan ketentuan
maksimal 1 MB,
kemudain klik Lanjut
Lengkapi Data
Pendidikan dan
Kepegawaian, Data
Kantor

Jika sudah, bisa klik


Lanjut pada bagian
bawah
Cek Kembali Data Diri, apakah sudah sesuai
atau masih ada salah pengetikan
Cek Kembali Data
Diri

Jika sudah dicek,


klik Proses
Jika sudah berhasil
mendaftar, akan
muncul seperti ini
Selanjutnya, Bapak Ibu buka email yang telah didaftarkan di akun ppsdm

Kemudian buka email dari LKPP - admin@ppsdm.lkpp.go.id jika email tidak muncul di
INBOX mohon periksa SPAM
Buka email dari LKPP
admin@ppsdm.lkpp.go.id,
buka inbox atau spam

Kemudian klik Verifikasi


Email
Kemudian login
menggunakan
NIK/Email dan
password

Jika sudah Verifikasi email


akan muncul seperti ini,
dan akun anda sudah aktif

Anda mungkin juga menyukai