Anda di halaman 1dari 25

SOSIALISASI

LKS SMK PROV JATENG 2021


9 FEBRUARI 2021
TEMA

Menumbuhkembangkan Jiwa Kreasi dan Inovasi


Motto
Tetap berprestasi di masa pandemi
Tujuan
◦ Mengembangkan iklim berkompetisi positif bagi siswa SMK
◦ Meningkatkan citra SMK melalui unjuk kemampuan dan prestasi siswa
SMK
◦ Sebagai sarana promosi potensi siswa SMK kepada dunia usaha dan
industri
◦ Mengetahui peta kualitas dan kemampuan siswa SMK di Provinsi Jawa
Tengah
LOGO

MELAYANI, BERANI,
BIJAKSANA
Sasaran

peserta didik SMK di seluruh Provinsi Jawa Tengah


yang terdiri dari 35 Kabupaten, dari kelas X, XI,
XII maupun kelas XIII
RUANG LINGKUP/JENIS
MATA LOMBA
1. Nautika (Nautica) 1. Teknik Kontrol Industri (Industrial
2. Seni Lukis (Painting) Control)
3. Farmasi (Pharmacy) 2. Pembuatan Kabinet (Cabinetmaking)
4. Teknologi Pengolahan Pangan (Food 3. Lanskap dan Pertamanan (Landscape and
Technology) Gardening)
5. Teknik Perancangan Permesinan CAD 4. Teknologi Peternakan (Livestock)
(Mechanical Engineering CAD) 5. Teknologi Automobil (Automobile
6. Kuliner (Culinary) Technology)
7. Teknologi Mode (Fashion Technology) 6. Sistem Otomasi Mesin Perkakas (CNC
8. Teknologi Desain Grafis (Graphic Design Milling)
Technology) 7. Teknik Instalasi Kelistrikan (Electrical
9. Penataan Rambut (Hairdressing) Installation)
10.Keperawatan Sosial dan Kesehatan 8. Elektronika (Electronics)
(Health and Social Care) 9. Teknik Pemasangan Tegel Keramik
Dinding dan Lantai (Wall and Floor Tilling)
10.Teknik Desain Laman (Web Technologies)
1. Teknik Pengelasan (Welding)
1. Robotika (Mobile Robotics)
2. Teknologi Informasi Sistem Administrasi
2. Hotel Receptioons
Jaringan (IT Network System
Administration) 3. Plumbing and Heating
3. Teknologi Informasi Piranti Lunak untuk 4. Sistem Keamanan Informasi Perusahaan
Bisnis (IT Software Solution for Business) (Entreprise Information System Security)
4. Teknik Rekayasa Cetak Plastik (Plastic 5. Teknik Perancangan Model 3 Dimensi (3D
die Engineering) Game Art)
5. Teknik Media Cetak (Print Media 6. Teknologi Kecerdasan Buatan (Artifical
Technology) Inteligence)
6. Teknik Tata Udara dan Pendingin 7. Komputasi Awan (Cloud Computing)
(Refrigeration and Air Conditioning) 9. Teknik Perawatan dan Perbaikan Sepeda
7. Servis Restoran (Restaurant Service) Motor (Motorcycle Repair and Maintenance)
8. Teknik Tekstil (Textile) 10. Pemasaran Daring (Marketing Online)
11. Teknik Pengukuran (Metrology)
9. Industri Pariwisata (Tourist Industry)
10.Mekatronika (Mechatronics)
Sistem dan Mekanisme Lomba

Lomba dilakdilaksanakan secara daring.

Peserta mengikuti lomba dari sekolah, didampingi pendamping, dapat juga


didampingi dari unsur sekolah (guru/pelatih/instruktur), atau kepanitiaan
setempat yang diprakarsai oleh Dinas Pendidikan setempat.

Dalam menjalankan kegiatan, setiap pihak harus mendisplinkan dirinya


mengikuti protokol kesehatan sesuai porsi masing-masing
JUMLAHPESERTA PER MATA LOMBA

NO NAMA BIDANG LOMBA PESERTA

1 Lanskap dan Pertamanan (Landscape and Gardening) 2

2 Mekatronika (Mechatronics) 2

3 Robotika (Mobile Robotics) 2

3 Teknologi Kecerdasan Buatan (Artifical Inteligence) 2

4 Teknologi Keamanan Siber (Cyber Security) 2


PERSARATAN
◦ MKKS SMK Kabupaten/kota bertanggung jawab memastikan peserta mengikuti LKS daring
sesuai jadwal yang telah ditentukan
◦ MKKS SMK Kabupaten/kota bertanggungjawab terhadap registrasi
◦ Guru Pendamping mata lomba wajib mengikuti TM
◦ Peserta adalah siswa yang sudah mengikuti seleksi dan dinyatakan sebagai juara satu pada
LKS SMK tingkat kabupaten/kota dibuktikan dengan fotocopy Piagam Juara satu atau surat
keterangan dari MKKS SMK kabupaten/kota
◦ Bila peserta lomba dari suatu mata lomba bukan karena hasil lomba tingkat kabupaten/kota,
tetapi hasil penunjukan dari kabupaten/kota, harus dibuktikan dengan surat keterangan
penunjukan oleh Ketua MKKS SMK kabupaten/kota
◦ Peserta dari mata lomba yang anggotanya 2 orang/tim harus berasal dari satu sekolah bukan
dari gabungan antar sekolah
PERSARATAN
◦ Bagi peserta yang sudah mengikuti LKS SMK tingkat provinsi pada tahun sebelumnya
dan memperoleh Juara I, tidak dapat mengikuti LKS SMK tingkat Provinsi XXIX
tahun 2021. Bila ditemukan melanggar aturan ini, peserta didiskualifikasi.
◦ Memiliki NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) dan terdaftar di Data Pokok
Pendidikan (Dapodik)
◦ Setiap kabupaten/kota mengirimkan daftar nama siswa dan mata lomba yang diikuti
melalui pendaftaran secara online, dan panitia akan memberikan konfirmasi telah
mendaftar.
◦ Penambahan atau perubahan mata lomba maupun siswa yang didaftarkan apabila
melewati tanggal 16 Februari 2021 pukul 23.59 WIB tidak dapat diterima, dan dampak
dari hal tersebut menjadi tanggung jawab masing-masing kabupaten/kota.
◦ Peserta harus mengirimkan berkas administrasi secara daring (online) melalui laman:
http://lksjateng.my.id/
Jadwal
Kegiatan
Proses Penilaian

1. Tim Juri melakukan penilaian secara daring/online terhadap proses lomba


tiap peserta,
2. Untuk mata lomba tertentu, peserta mengirim hasil lomba berupa
dokumen, video/film, dan sejenisnya, bila dibutuhkan oleh tim juri.
3. Penjelasan penilaian secara teknis akan disampaikan melalui Technical
Meeting (TM).
4. Hasil penilaian diurutkan sesuai ranking dan dituangkan ke dalam Berita
Acara oleh Tim Juri.
5. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
Peran dan Tanggungjawab Juri
1. Menyusun kisi-kisi, juknis, dan instrumen penilaian mata lomba dalam LKS tingkat Provinsi Jawa
Tengah XXIX Tahun 2021.
2. Melakukan koordinasi dengan tim panitia untuk sistem penilaian.
3. Mengisi dan menandatangani Pakta Integritas.
4. Melakukan penilaian terhadap peserta lomba.
5. Melakukan verifikasi dan validasi rekapitulasi nilai untuk menetapkan peringkat.
6. Membuat Berita Acara pemenang LKS tingkat Provinsi Jawa Tengah XXIX Tahun 2021.
7. Menyerahkan Berita Acara pemenang kepada panitia pelaksana.
Peran dan Tanggungjawab Sekolah Pengirim

1. Memastikan peserta memiliki akses internet, sarana, dan prasarana lomba


2. Menunjuk guru sebagai guru pendamping.
3. Memastikan peserta lomba memiliki izin dari orang tua.
4. Memberikan arahan tentang ketentuan mata lomba yang akan diikuti oleh peserta lomba.
5. Berkoordinasi dengan MKKS SMK Kabupaten/kota untuk memastikan peserta berhasil mendaftar
sebagai peserta lomba.
6. Memfasilitasi peserta lomba dalam kegiatan LKS SMK tingkat Provinsi Jawa Tengah XXIX Tahun
2021.
Peran dan Tanggungjawab Peserta

1. Melengkapi dokumen pendaftaran secara daring.


2. Menyiapkan surat izin orang tua untuk mengikuti LKS SMK tingkat Provinsi
Jawa Tengah XXIX Tahun 2021.
3. Melaksanakan LKS secara daring sesuai mata lomba yang diikuti
berdasarkan mekanisme yang sudah ditentukan, di dampingi oleh guru
pendamping.
Peran dan Tanggungjawab Guru Pendamping

Mendampingi peserta lomba dalam kegiatan LKS SMK tingkat Provinsi Jawa Tengah XXIX
Tahun 2021 mulai dari awal hingga akhir pelaksanaan lomba termasuk mengikuti TM dan uji
coba
Kejuaraan dan Penghargaan
◦ Diambil juara 1, 2 dan 3
◦ Bagi juara 1, 2, dan 3 diberi penghargaan berupa
piagam/sertifikat, uang pembinaan, dan medali.
◦ Bagi juara umum mendapatkan piala bergilir
◦ Setiap peserta mendapat sertifikat/piagam
JADWAL PELAKSANAAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai