Anda di halaman 1dari 7

AKSI NYATA

Topik :
TRANSISI PAUD - SD
PENGUATAN MASA PENGENALAN SEKOLAH
Oleh : Dian Kurniyanti, S.Pd.
SD NEGERI MUNGKID 1
PENDAHULUAN

APA ITU
MPLS ?
MASA PENGENALAN
LINGKUNGAN SEKOLAH
(MPLS)
MPLS merupakan program penyambutan siswa baru sebelum memulai
proses belajar mengajar. Pelaksanaan pengenalan lingkungan sekolah
diperlukan untuk mendukung proses pembelajaran.
Pelaksanaan MPLS diatur dalam Permendikbud RI Nomor 18 Tahun 2016.
Dalam regulasi itu dijelaskan bahwa pengenalan lingkungan sekolah
adalah kegiatan pertama masuk sekolah untuk pengenalan program
sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep
pengenalan diri dan pembinaan awal kultur sekolah.
MENGAPA MPLS ITU PENTING?

Masa Pengenalan Sekolah adalah kesempatan untuk


Anda memahami lebih baik sekolah kami.
Ini membantu Anda beradaptasi dengan lingkungan
sekolah, guru dan teman-teman baru.
Anda akan mendapat informasi penting tentang aturan
sekolah, fasilitas dan program-program khusus yang
kami tawarkan.
Mengenalkan peserta didik dengan
lingkungan fisik sekolah.

TUJUAN
PENGENALAN Memahamkan peserta didik tentang
budaya dan nilai-nilai sekolah.
MASA
LINGKUNGAN Mengajarkan peserta didik aturan-
aturan penting dan tata tertib sekolah.
SEKOLAH
Membantu peserta didik berinteraksi
dengan teman-teman dan guru.
KEGIATAN SELAMA MASA PENGENALAN
LINGKUNGAN SEKOLAH

Pembukaan MPLS oleh Kepala


Peserta didik saling mengenal
Sekolah SDN Mungkid 1
guru dan teman sebayanya.
Pengenalan potensi peserta
Menumbuhkan motivasi,
didik dan lingkungan sekolah
semangat, cara belajar siswa

Mengenalkan tata tertib dan


Pertemuan orang tua siswa perannya di lingkungan
baru dengan guru sekolah
TERIMAKASIH!

Anda mungkin juga menyukai