Anda di halaman 1dari 10

Lembar kerja Nama

UAS Konsep Keperawatan 2021


Kelas
Total pertanyaan: 50
Estimasi pengerjaan: 2jam 40menit
Tanggal
Disusun oleh Mrs. kusila rahayu

1. Interprofessional collaboration (IPC) memiliki tujuan utama untuk memberikan pelayanan oleh tim kesehatan di waktu
dan tempat yang tepat. Dalam pelaksanaannya terdapat prinsip yang harus diperhatikan oleh seluruh tenaga
kesehatan; salah satunya adalah harus mengutamakan kebutuhan klien.

Apakah prinsip kolaborasi yang dimaksud dalam pernyataan tersebut di atas?

a) Trust b) Physician as clinical leader

c) Patient centered care d) Mutual respect

2. Interprofessional Education (IPE) memegang peranan penting sebagai jembatan agar praktik kolaborasi dapat
terselenggara. Di dalamnya terdapat elemen yang harus dimiliki agar dapat dilaksanakan dalam pendidikan profesi
kesehatan di Indonesia.
Manakah dari pernyataan berikut yang tidak termasuk dalam elemen IPE?

a) kolaborasi b) sosialisasi

c) refleksi d) komunikasi

3. 1. Perawat dalam menjalankan peran dan fungsinya harus sesuai dengan standar praktik yang berlaku. Salah
satunya adalah standar dalam menganalisis masalah keperawatan yang muncul pada klien berdasarkan data objekti
dan subjektif yang ada.
Manakah standar praktik keperawatan yang dimaksud dalam pernyataan tersebut di atas?

a) perencanaan tindakan keperawatan b) pengkajian keperawatan

c) evaluasi tindakan keperawatan d) diagnosis keperawatan

4. Dalam memberikan asuhan keperawatan, perawat harus berperan dalam membantu mempertahankan lingkungan
yang aman bagi klien dan mengambil tindakan untuk mencegah terjadinya kecelakaan.
Apakah peran perawat yang dimaksud dalam pernyataan tersebut di atas?

a) Rehabilitator b) Kolaborator

c) Manajer kasus d) Advokator

5. Sistem pelayanan kesehatan dapat mencakup pelayanan keperawatan, dokter, dan kesehatan masyarakat. Dalam
pelaksanaannya, pelayanan kesehatan terdiri dari beberapa tingkatan. Salah satunya dilaksanakan pada masyarakat
yang ingin mendapatkan peningkatan kesehatan agar menjadi optimal dan sejahtera.
Apakah tingkat pelayanan yang dimaksud dalam pernyataan tersebut di atas?

a) promotion health care b) delivery health care

c) primary health care d) secondary health care


6. Berdasarkan cara masuk klien ke dalam sistem pelayanan kesehatan, klien dapat dibagi menjadi beberapa jenis.
Salah satunya adalah klien masuk karena keinginan sendiri untuk mendapatkan pelayanan kesehatan.
Manakah dari jawaban berikut yang sesuai dengan pernyataan di atas?

a) klien keluarga b) klien rujukan

c) klien sukarela d) klien rujukan

7. Perkembangan ilmu keperawatan di Indonesia saat ini sudah setara dengan negara lainnya. Hal ini ditandai dengan
semakin tinggi program pendidikan yang dapat ditempuh oleh perawat.
Manakah dari pernyataan tersebut yang merupakan program pendidikan tertinggi perawat yang ada di Indonesia saat
ini?

a) program ners b) program doktor keperawatan

c) program diploma keperawatan d) program sarjana keperawatan

8. Ilmu keperawatan saat ini sudah berkembang sangat pesat. Hal tersebut tidak terlepas dari perkembangan teori
keperawatan.
Siapakah yang mengawali perkembangan ilmu keperawatan?

a) Jean Watson b) Ida Jean Orlando

c) Florence Nightingale d) Abraham Maslow

9. Dalam pemberian asuhan keperawatan pada klien keluarga, lingkungan tempat tinggal akan berpengaruh terhadap
tingkat keberhasilan perawat dalam mencapai tujuan perawatan.
Manakah dari jawaban berikut yang sesuai dengan pernyataan di atas tersebut?

a) Lingkungan fisik b) Lingkungan sosial

c) Lingkungan spiritual d) Lingkungan budaya

10. Dalam menentukan tindakan keperawatan, perawat profesional harus dapat mengenali dan memahami perilaku
klien ketika sakit.
Manakah dari pernyataan berikut yang bukan merupakan perilaku yang dapat muncul orang sakit?

a) menarik diri b) peningkatan minat

c) egosentris d) sensitif

11. Sebagai individu, klien dituntut untuk dapat menyesuaikan dengan lingkungan tempatnya tinggal. Bila tidak mampu
beradaptasi maka ha tersebut dapat menyebabkan sakit.
Manakah dari pernyataan di bawah ini yang tidak termasuk dalam dampak dari kondisi sakit?

a) masalah keuangan b) perubahan status pernikahan

c) privasi terganggu d) perubahan gaya hidup


12. Status kesehatan klien dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor. Salah satunya adalah pertumbuhan dan
perkembangan yang dialami oleh klien.
Manakah faktor yang dimaksud dalam pernyataan tersebut di atas?

a) Faktor pelayanan b) Faktor keturunan

c) Faktor lingkungan d) Faktor perkembangan

13. Manusia sebagai suatu sistem, akan merespon terhadap perubahan yang ada di lingkungan yang akan selalu
menunjukkan perilaku adaptif dan maladaptif.
Manakah dari jawaban berikut yang sesuai dengan pernyataan di atas?

a) manusia sebagai sistem adaptif b) manusia sebagai sistem personal

c) manusia sebagai sistem interpersonal d) manusia sebagai sistem terbuka

14. Dalam paradigma keperawatan, klien dapat bersifat individu, kelompok, dan masyarakat. Sebagai individu, klien
merupakan suatu kesatuan aspek jasmani dan rohani yang memiliki sifat unik dengan tingkat perkembangan
masing-masing.
Manakah dari jawaban berikut yang merupakan aspek rohani dari klien?

a) spiritual b) biologis

c) kultural d) sosiologis

15. Menurut Masterman, paradigma diartikan sebagai pandangan fundamental tentang persoalan dalam suatu cabang
ilmu pengetahuan Dalam ilmu keperawatan, terdapat empat komponen utama paradigma keperawatan.
Manakah dari jawaban berikut yang bukan merupakan komponen paradigm keperawatan?

a) Sehat b) Pola hidup

c) Sakit d) Manusia

16. Dibawah ini, yang merupakan definisi trend adalah.....

a) Trend adalah sesuatu yang sedang di bicarakan dan b) Trend adalah sesuatu yang sedang di bicarakan dan
diminati oleh banyakorang saat ini dan kejadiannya tidak diminati oleh banyak orang saat ini dan
berdasarkan fakta. kejadiannya tidak berdasarkan fakta.

c) Trend adalah sesuatu yang sedang di bicarakan oleh d) Trend adalah sesuatu yang sedang di bicarakan dan
banyak orang dan kejadiannya berdasarkan fakta. diminati oleh banyakorang saat ini dan kejadiannya
tidak berdasarkan fakta.

17. Di bawah ini yang bukan Peran perawat adalah.....

a) Kolabolator b) Pembela

c) Koordinator d) Pembaharu

18. “Membantu klien yang sehat untuk memelihara kesehatannya”, merupakan......

a) Tanggung jawab orang tua b) Tanggung jawab pasien

c) Tanggung jawab perawat d) Tanggung jawab keluarga


19. Keuntungan dalam meningkatkan peran perawat yaitu .....

a) Perawat akan mempunyai kepercayaan diri b) Perawat akan disegani oleh pasien

c) Mempermudah perawat dalam meraih reward d) Otonomi praktik keperawatan akan jelas dibutuhkan
dan dibuktikan

20. Definisi yang tepat dari Telenursing, adalah.....

a) Penggunaan media online dalam asuhan b) Penggunaan data pasien dalam meninjau kondisi
keperawatan pasien

c) Penggunaan tehnik komunikasi dalam keperawatan d) Penggunaan teleconference dalam memantau


untuk memenuhi asuhan keperawatan kepada klien. perkembangan pasien

21. Memakai uniform lengkap, selalu berpenampilan bersih, bicara sopan dan menjadi pendengar yang baik,
menggunakan komunikasi terapeutik, penuh perhatian, disiplin, bila janji ditepati.

a) Perilaku professional b) Paradigm perawat

c) Kode etik d) Persepsi professional

22. Bicara dengan teman sejawat tidak berteriak, tidak memojokkan klien/pasien, tidak pura-pura, tidak bohong.
Menghargai hak klien/pasien, tidak menghakimi, menjaga kerahasiaan klien/pasien serta tidak meragukan.

a) Persepsi professional b) Perilaku professional

c) Kode etik d) Paradigm perawat

23. Keperawatan sebagai profesi memandang manusia sebagai manusia sebagai mahluk bio-psiko-sosio-spiritual-
kultural yang utuh dan unik, mempunyai kemampuan beradaptasi untuk memenuhi kebutuhan dasarnya, agar dapat
bertahan hidup dan berkembang.

a) Pelayanan keperawatan b) Adat istiadat

c) Falsafah Keperawatan d) Etika keperawatan

24. proses atau dorongan untuk mencari kebenaran atau keingintahuan tentang suatu hal. Pernyataan itu dinamakan

a) Konsep b) Falsafah

c) Paradigma d) Teori

25. Berikut pernyataan yang benar terkait konsep caring dalam keperawatan, KECUALI.....

a) Perawat dapat memberikan perawatan secara b) Caring adalah salah satu karakter sains keperawatan
professional dengan berdasarkan pada caring

c) Pelayanan keperawatan akan memberikan d) Caring adalah konsep yang sulit diaplikasikan dalam
kenyamanan dan sesuai dengan etika keperawatan pelayanan keperawatan
apabila perawat melaksanakan asuhan keperawatan
dengan menerapkan caring.
26. Berikut adalah sifat dan karakteristik sains keperawatan, KECUALI....

a) Objektif b) Konseptual

c) Generalisasi d) Lokal

27. Filosofi keperawatan menjadi dasar penting untuk pengetahuan keperawatan,hal ini disebabkan karena hal di bawah
ini, KECUALI....

a) Filosofi keperawatan menggambarkan keperawatan b) Filosofi keperawatan menggambarkan nilai-nila


sebagai ilmu dan tidak aplikatif

c) Filosofi keperawatan menggambarkan pola pikir d) Filosofi keperawatan menggambarkan visi bagi
tentang keyakinan, perawat dalam menjawab fenomena sentral yang
merupakan framework bagi keperawatan

28. Profesi perawat setingkat sarjana keperawatan berada pada tingkatan sebagai berikut...

a) Expert b) Novice (Perawat tingkatan awal)

c) Competent d) Advance Beginne

29. Komponen paradigma keperawatan pada dasarnya ada empat yaitu

a) keperawatan, manusia, alam semesta, dan sehat b) keperawatan, mahluk hidup, lingkungan, dan sehat

c) keperawatan, manusia, lingkungan, dan psikis d) keperawatan, manusia, lingkungan, dan sehat

30. berikut adalah pengertian ilmu dalam perspektif ilmu keperawatan

a) suatu bentuk pelayanan profesional sebagai bagian b) seluruh proses kehidupan manusia dalam bentuk
integral dari pelayanan kesehatan yang didasarkan pelayanan bio-psiko-sosio-spiritual yang komprehensif
pada ilmu keperawatan. yang ditujukan kepada individu, kelompok, keluarga,
dan masyarakat, baik sehat maupun sakit

c) ilmu dapat dikomunikasikan, kritis, terbuka, dan d) kemampuan memberikan pelayanan yang unik
berguna sebagai wujud hubungannya antara teori dan kepada klien dengan memberikan bantuan yang
praktek. bersifat caring

31. Berikut adalah keadaan profesi keperawatan pada zaman keagamaan, KECUALI...

a) Perkembangan keperawatan mulai bergeser kearah b) Pusat perawatan adalah tempat-tempat ibadah
spiritual dimana seseorang yang sakit dapat sehingga pada waktu itu pemimpin agama disebut
disebabkan karena adanya dosa/kutukan Tuhan. sebagai tabib yang mengobati pasien.

c) Perawat dianggap sebagai budak dan yang hanya d) kepercayaan pada dewa-dewa, animisme, dinamisme
membantu dan bekerja atas perintah pemimpin
agama.
32. Pada zaman pemerintahan Lord-Constantine, ia mendirikan hospes yaitu tempat penampungan orang-orang sakit
yang membutuhkan pertolongan. Pada zaman ini berdirilah Rumah Sakit di Roma yaitu Monastic Hospital.

a) zaman masehi b) Zaman keagamaan

c) Zaman Primitif d) Zaman Penjajahan Belanda

33. Di Jazirah Arab berkembang pesat ilmu pengetahuan seperti Ilmu Pasti, Kimia, Hygiene dan obat-obatan. Pada
masa ini mulai muncul prinsip-prinsip dasar keperawatan kesehatan seperti pentingnya kebersihan diri, kebersihan
makanan dan lingkungan. Tokoh keperawatan yang terkenal dari Arab adalah Rufaidah. Berikut pernyataan yang
sesuai dengan penjelasan diatas...

a) Zaman Masehi b) Pertengahan abad VI Masehi

c) Abad VII Masehi d) Permulaan abad XVI

34. Tokoh keperawatan di dunia adalah

a) Humty Dumpty b) Florence Nightingle

c) Amadeo Avogadro d) Jhon Dalton

35. Tokoh penjajah Inggris di Indonesia yang memperhatikan masalah kesehatan bangsa Indonesia adalah

a) Jan Pieterszoon Coen b) Pieter Both

c) Herman Willem Daendels d) Raffles

36. Berikut adalah contoh pelanggaran kode etik keperawatan

a) Membuat dan memberikan resep obat b) Menjaga kerahasiaan pasien

c) Memberikan pelayanan pada pasien setelah pasien d) Menjaga privacy pasien


tersebut membayar uang muka biaya perawatan

37. Berikut adalah Cara mengaplikasikan kode etik keperawatan di tatanan pelayanan kesehatan rumah sakit Kecuali

a) Jujur b) Disiplin

c) Adil d) Menjalankan rutinitas

38. “Tenaga kesehatan berhak mendapatkan imbalan dan perlindungan hukum dalam melaksanakan tugas sesuai
dengan profesinya” aturan tersebut termuat dalam undang undang kesehatan sbb

a) UU No. 36 tahun 2009 :Kesehatan (1b) Pasal 30 ayat b) UU No. 36 tahun 2009 :Kesehatan (1b) Pasal 27
2 ayat (1)

c) UU No. 36 tahun 2009 :Kesehatan (1b) Pasal 28 ayat d) UU No. 36 tahun 2009 :Kesehatan (1b) Pasal 29
(1)
39. Kewenangan praktek keperawatan diatur dalam….

a) UU kesehatan RI No.26 tahun 1992, Bab V pasal 32 b) UU kesehatan RI No.25 tahun 1992, Bab V pasal 32
ayat 2 dan 3 ayat 2 dan 3

c) UU kesehatan RI No.23 tahun 1992, Bab V pasal 32 d) UU kesehatan RI No.23 tahun 1992, Bab V pasal 34
ayat 2 dan 3 ayat 2 dan 3

40. Peran organisasi profesi terhadap anggotanya yang dituduh melakukan kesalahan adalah…

a) Otonom b) Saksi dan mengeluarkan anggota

c) Legalitas d) Advokasi

41. berikut adalah tiga ranah kompetensi keperawatan KECUALI

a) Praktik keperawatan bagi perawat vokasi dan perawat b) Pengembangan profesional yang meliputi
profesi pengembangan profesi, peningkatan kualitas dan
pendidikan berkelanjutan

c) Asuhan keperawatan yang meliputi pemberian askep, d) Lama masa kerja, loyalitas kerja dan kinerja
manajemen askep dan kepemimpinan

42. berikut adalah pengertian yang tepat tentang asuhan keperawatan

a) Rangkaian interaksi perawat - Medis & lingkungannya b) Rangkaian interaksi Perawat - Klien & lingkungannya
untuk mencapai tujuan meningkatkan kesehatan untuk mencapai tujuan pemenuhan kebutuhan &
pasien kemandirian Klien dalam merawat dirinya

c) Pelayanan yang diselenggarakan oleh Perawat dalam d) Bentuk pelayanan profesional yang merupakan
bentuk Asuhan Keperawatan bagian integral dari yankes yg didasarkan pada ilmu &
kiat Keperawatan ditujukan kepada individu, keluarga,
kelompok, atau masyarakat, baik sehat maupun sakit
B

43. berikut adalah ciri perawat sebagai profesi, KECUALI...

a) mempunyai kode etik b) Menerima dan memberikan pelayanan keperawatan


pada individu atau keluarga

c) menerima tanggung jawab, kepercayaan dan d) mempunyai kode profesi


kewajiban yang melekat pada kode etik itu sendiri

44. berikut adalah penjelasan kode etik perawat indonesia tentang hubungan antara perawat dan klien atau pasien...

a) menghargai harkat dan martabat manusia, keunikan b) menghormati kepercayaan dan keyakinan
klien/pasien klien/pasien

c) Dipengaruhi oleh pertimbangan kebangsaan, d) menghargai kebudayaan dan adat istiadat


kesukuan, warna kulit, umur, jenis kelamin, aliran klien/pasien
politik dan agama yang dianut serta kedudukan.
45. manusia sebagai mahluk biopsiko-sosio-spiritual-kultural yang utuh dan unik, mempunyai kemampuan beradaptasi
untuk memenuhi kebutuhan dasarnya, agar dapat bertahan hidup dan berkembang, uraian tersebut adalah
pengertian dari.....

a) manusia sebagai sistem b) Falsafah Keperawatan

c) Status sosial dan ekonomi klien d) pelayanan keperawatan

46. pengumpulan data, mengkaji kondisi status kesehatan klien/pasien, kepastian dalam perencanaan perawatan
terhadap tujuan yang telah ditetapkan, evaluasi terhadap efektivitas dalam pencapaian asuhan keperawatan dan
mengkaji ulang serta revisi terhadap perencanaan asuhan keperawatan sesuai dengan standar praktik hal hal
tersebut adalah bagian dari...

a) area tanggung jawab perawat b) kode profesi perawat

c) kode etik perawat d) area tanggung jawab komite etik

47. Berikut adalah alasan terhadap pentingnya evaluasi penampilan kinerja oleh seorang perawat,KECUALI...

a) evaluasi penampilan kinerja akan memelihara b) evaluasi penampilan kinerja akan meningkatkan
tanggung jawab secara kontinyu dalam memperbaiki kemampuan dalam pemecahan masalah dan
kemampuan praktiknya. pengambilan keputusan profesional.

c) evaluasi penampilan kinerja akan menekan cost d) evaluasi penampilan kinerja akan meningkatkan
effektifity kompetensi klinik

48. hubungan yang dilandasi atas kepercayaan, merahasiakan hal hal yang tidak perlu diketahui oleh orang lain selain
perawat dan dokter, pernyataan yang disebutkan di dalam soal menggambarkan tentang...

a) hubungan Perawat dan tenaga kesehatan lainnya b) hubungan Perawat dan Klien/pasien

c) hubungan Perawat dan keluarga pasien d) hubungan Perawat dan dokter/medis

49. Berikut adalah Indikator kompetensi dalam praktik keperawatan, KECUALI....

a) penemuan ilmiah dan penggunaan perangkat b) Ukuran kompetensi dapat melalui pengembangan
teknologi yinggi kriteria : telaah sejawat, kriteria hasil, program
sertifikasi yang dikeluarkan oleh profesi

c) Kesejahteraan optimal klien/pasien dan d) Kompetensi => relatif & dipengaruhi oleh pengalaman
pengembangan profesionalisme perawat itu sendiri dan munculnya pengetahuan baru.

50. berikut adalah contoh dari mal praktik krisis, KECUALI...

a) Jatuh dari tempat tidur b) Luka-Luka Karena Suatu Alat

c) Pengobatan yang salah atau tidak sesuai d) Salah Diagnosa


Kunci Jawaban

1. b) Physician as clinical leader 2. b) sosialisasi 3. d) diagnosis keperawatan

4. d) Advokator 5. c) primary health care 6. c) klien sukarela

7. b) program doktor keperawatan 8. c) Florence Nightingale 9. a) Lingkungan fisik

10. b) peningkatan minat 11. b) perubahan status pernikahan 12. d) Faktor perkembangan

13. a) manusia sebagai sistem 14. a) spiritual 15. b) Pola hidup


adaptif

16. c) Trend adalah sesuatu yang 17. b) Pembela 18. c) Tanggung jawab perawat
sedang di bicarakan oleh
banyak orang dan
kejadiannya berdasarkan
fakta.

19. c) Mempermudah perawat 20. c) Penggunaan tehnik 21. a) Perilaku professional


dalam meraih reward komunikasi dalam
keperawatan untuk
memenuhi asuhan
keperawatan kepada klien.

22. b) Perilaku professional 23. c) Falsafah Keperawatan 24. b) Falsafah

25. d) Caring adalah konsep yang 26. d) Lokal 27. a) Filosofi keperawatan
sulit diaplikasikan dalam menggambarkan
pelayanan keperawatan keperawatan sebagai ilmu
dan tidak aplikatif

28. d) Advance Beginne 29. d) keperawatan, manusia, 30. c) ilmu dapat dikomunikasikan,
lingkungan, dan sehat kritis, terbuka, dan berguna
sebagai wujud hubungannya
antara teori dan praktek.

31. d) kepercayaan pada dewa- 32. a) zaman masehi 33. c) Abad VII Masehi
dewa, animisme, dinamisme

34. b) Florence Nightingle 35. d) Raffles 36. a) Membuat dan memberikan


resep obat

37. d) Menjalankan rutinitas 38. b) UU No. 36 tahun 2009 39. c) UU kesehatan RI No.23 tahun
:Kesehatan (1b) Pasal 27 1992, Bab V pasal 32 ayat 2
ayat (1) dan 3

40. d) Advokasi 41. d) Lama masa kerja, loyalitas 42. b) Rangkaian interaksi Perawat -
kerja dan kinerja Klien & lingkungannya untuk
mencapai tujuan pemenuhan
kebutuhan & kemandirian
Klien dalam merawat dirinya
43. d) mempunyai kode profesi 44. a) menghargai harkat dan 45. b) Falsafah Keperawatan
martabat manusia, keunikan
klien/pasien

46. a) area tanggung jawab perawat 47. c) evaluasi penampilan kinerja 48. b) hubungan Perawat dan
akan menekan cost effektifity Klien/pasien

49. a) penemuan ilmiah dan 50. a) Jatuh dari tempat tidur


penggunaan perangkat
teknologi yinggi

Anda mungkin juga menyukai