Anda di halaman 1dari 3

Tehnik pemasangan Naso gastric tube

Tujuan pemasangan NGT: Pemberian makanan cair pada pasien tidak sadar Mencegah gembung pada pasien operasi lama Dekompresi pada pasien yang mempunyai masaalah dengan pencernaan

Naso Gastic Tube


Definisi :

Adalah memasukkan selang/pipa panjang yang berpangkal di hidung /mulut dan ujungnya berada di lambung pasien. Perasat ini seyogyanya dapat dilakukan oleh seluruh perawat dan lebih diutama kan dapat dikerjakan oleh seluruh perawat Intensif Care

Tehnik pemasangan NGT


Persiapan Pasien:Pasien sadar diberitahu prosedur,indikasi dan cara pemasangan alat ini,kalau tidak sadar diinformasikan tentang prosedur,indikasi dan cara pemasangan alat ini kepada keluarganya. Persiapan alat:Naso Gastric tube sesuai ukuran biasa dewasa no :18,Jelly,pinset,spuit 50 cc/20 cc,plabot kosong,plaster 1x4cm NGT yang akan dipasang diukur dari lambung ke dahi,NGT sekarang udah ada ukuran yang akan kita masukkan s/d garis hitam 2 strip. Ujung NGT diberi Jelly/atau air utk pelicin Pasien memakai bantal/kepala pasien diflexikan ujung NGT yang telah diberi Jelly dimasukkan kesalah satu lobang hidung pasien pasien disuruh tarik nafas dalam kira2 ujung NGT sampai di pangkal hidung pasien disuruh menelan,petugas mendorong selang sampai masuk dimana batas luar dihidung sampai strip garis 2. Petugas mendengarkan dgn stetoscop didaerah lambung pasien petugas lain menyuntikkan udara secara cepat dgn spuit 20cc/50cc apabila kedengaran bunyi gargling berarti masuk.kemudian pangkal selang NGT di fixasi kan dihidung pasien . Apabila NGT diperlukan untuk dekompresi pangkal NGT disambungkan dengan plabot kosong.

Anda mungkin juga menyukai