Anda di halaman 1dari 29

TEKNIK ANALISIS

LAPORAN ARUS KAS

Add an image

FAHRIANI
46113014
4A-D4

Analisis Horizontal Arus Kas Perusahaan


Analisis Vertikal Arus Kas Perusahaan
Analisis Cross-section Arus Kas Perusahaan
Analisis Rasio Arus Kas Perusahaan
END

Analisis Horizontal Arus Kas Perusahaan

Analisis horizontal (horizontal analysis) merupakan suatu


metode yang digunakan untuk membandingkan nilai arus kas
setiap aktivitas bisnis antara dua periode atau lebih. Analisis ini
juga biasa disebut analisis tren yang berguna untuk
mengetahui perkembangan arus kas setiap aktivitas bisnis,
baik aktivitas operasi, aktivitas investasi, maupun aktivitas
pendanaan.
3

Analisis Horizontal Arus Kas


Perusahaan
Analisis horizontal aktivitas operasi
Analisis horizontal aktivitas investasi
Analisis horizontal aktivitas pendanaan

Analisis horizontal aktivitas operasi PT United Tractors

Uraian

2008
(Rp juta)

2009
(Rp juta)

Analisis Tren
Rp juta

Persen

Penerimaan dari pelanggan

28.287.730

28.084.400

(203.330)

(0,72)

Pembayaran kepada pemasok dan karyawan

23.156.750

21.190.417

(1.966.333)

(8,49)

5.130.890

6.893.983

1.763.393

34,37

Pembayaran untuk pajak penghasilan badan

949.812

1.783.261

833.449

87,75

Pembayaran bunga

311.987

197.635

(114.352)

(36,65)

Penerimaan bunga

93.380

99.699

6.319

6,77

291.334

88.236

(203.098)

(69,71)

4.253.895

5.101.022

847.127

19,91

Kas yang dihasilkan operasi

Pengembalian dari kelebihan pembayaran pajak


penghasilan badan
Arus kas bersih dari aktivitas operasi

Analisis horizontal aktivitas investasi PT United


Tractors

2008
(Rp juta)

Uraian

Perolehan aset tetap


Hasil penjualan investasi
Perolehan properti pertambangan
Penerimaan dari penjualan aset tetap
Penerimaan dividen tunai
Arus

kas

investasi

bersih

untuk

aktivitas

2009
(Rp juta)

Analisis Tren
Rp juta

Persen

3.505.146

3.148.232

(356.914)

(10,18)

14.005

14.005

100

1.525.335

4.500

(1.520.835)

(99,70)

75.615

71.324

(4.291)

(5,67)

3.752

6.935

3.183

84,83

4.951.114

3.060.468

(1.890.646)

(38,19)

Analisis horizontal aktivitas pendanaan PT United


Tractors

Uraian

2008
(Rp juta)

Analisis Tren

2009
(Rp juta)

Rp juta

Persen

Penurunan kas dan deposito berjangka yang dibatasi penggunaan

86.964

6.741

(80.223)

(92,25)

(Pembayaran)/penerimaan pinjaman bank jangka pendek

80.356

(434.351)

n/a

n/a

6.211.616

1.234.400

(4.977.216)

(80,13)

Pembayaran piutang dari pihak yang mempunyai hubungan istimewa

2.597

16.873

14.276

549,71

Penerimaan hutang kepada pihak yang mempunyai hubungan istimewa

1.914

28.530

26.616

1.390,60

633.305

362.732

(270.573)

(42,72)

Pembayaran pinjaman bank jangka panjang

4.701.606

1.784.529

(2.917.077)

(62,04)

Penerimaan/(pembayaran) pinjaman-pinjaman lain

(739.165)

314.249

n/a

n/a

760.456

1.165.300

404.844

53,24

3.526.127

(3.526.127)

(100,00)

6.956

9.989

3.033

43,60

16.441

5.135

(11.306)

(68,77)

2.852.523

(2.208.471)

n/a

n/a

Penerimaan pinjaman bank jangka panjang

Pembayaran hutang sewa pembiayaan

Pembayaran dividen
Penerimaan dari penerbitan saham
Pembayaran dividen kepada pemegang saham minoritas
Pembayaran biaya perolehan pinjaman bank jangka panjang
Arus kas bersih (untuk)/dari aktivitas pendanaan

Analisis Vertikal Arus Kas Perusahaan PT United


Tractors

Analisis secara vertikal terhadap arus kas tahun 2008

Analisis secara vertikal terhadap arus kas tahun 2009

Analisis secara vertikal terhadap arus kas tahun 2008

Arus kas bersih PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2008

Arus kas masuk PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2008

Arus kas keluar PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2008

10

Arus kas bersih PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2008

No

Aktivitas Bisnis

Arus Kas Bersih (Rp)

Aktivitas operasi

4.253.895.000.000

Aktivitas investasi

(4.951.114.000.000)

Aktivitas pendanaan

2.852.523.000.000

11

Arus kas masuk PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun
2008

Analisis Common-size Arus kas masuk tahun 2008


12

Arus kas keluar PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun
2008
13

14

Analisis Common-size Arus kas masuk tahun 2008

15

Analisis secara vertikal terhadap arus kas


tahun 2009
1

Arus kas bersih PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2009

Arus kas masuk PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2009

Arus kas keluar PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2009

16

Arus kas bersih PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun 2008

No

Aktivitas Bisnis

Arus Kas Bersih (Rp)

Aktivitas operasi

5.101.022

Aktivitas investasi

(3.060.468)

Aktivitas pendanaan

(2.208.471)

Arus kas masuk PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan tahun
2009
17

18

Analisis Common-size Arus kas masuk tahun 2009

Arus kas keluar PT United Tractors Tbk dan Anak Perusahaan


tahun 2009
19

Analisis Common-size Arus kas keluar tahun 2009

20

Analisis Cross-section Arus Kas Perusahaan


21

Penggunaan analisis cross-section pada analisis arus kas pada


dasarnya mencakup seluruh aspek laporan arus kas yang dapat
diperbandingkan dengan perusahaan lain atau rata-rata industri.
Namun demikian, untuk lebih memudahkan melakukan analisis
maka ruang lingkup analisis dibatasi pada aspek-aspek utama
saja, seperti nilai sub total setiap aktivitas bisnis atau nilai akhir
keseluruhan arus kas perusahaan.

22

Analisis cross-section arus kas perusahaan tahun 2008

No

Aktivitas Bisnis

Nilai Arus Kas (Rp)


PT United Tractors Tbk

PT Unilever Indonesia Tbk

Aktivitas operasi

4.253.895.000.000

733.146.000.000

Aktivitas investasi

(4.951.114.000.000)

(200.530.000.000)

Aktivitas pendanaan

2.852.523.000.000

(1.150.000.000)

2.155.304.000.000

531.466.000.000

Arus kas bersih

Analisis Rasio Arus Kas Perusahaan

23

Rasio arus kas operasi terhadap kewajiban lancar

Rasio arus kas operasi terhadap total kewajiban

Rasio arus kas operasi terhadap total aktiva

Rasio kecukupan arus kas

Rasio re-investasi kas

Rasio arus kas operasi terhadap kewajiban lancar


24

Arus Kas Bersih Operasi


RAKOKL
Kewajiban Lancar

Tahun

Arus Kas Bersih Operasi (Rp


juta)

Kewajiban Lancar
(Rp juta)

RAKOKL

2008

4.253.895

7.874.135

0,54

2009

5.101.022

7.225.966

0,71

25

Rasio arus kas operasi terhadap total kewajiban

RAKOTK

Arus Kas Bersih Operasi


Total Kewajiban

Tahun

Arus Kas Bersih Operasi (Rp


juta)

Total Kewajiban
(Rp juta)

RAKOTK

2008

4.253.895

11.644.916

0,37

2009

5.101.022

10.453.748

0,49

26

Rasio arus kas operasi terhadap total aktiva


Arus Kas Bersih Operasi
RAKOTA
Total Aktiva

Tahun

Arus Kas Bersih Operasi


(Rp juta)

Total Aktiva
(Rp juta)

RAKOTA

2008

4.253.895

22.847.721

0,19

2009

5.101.022

24.404.828

0,21

Rasio kecukupan arus kas

27

RKAK

Tahun

Jumlah kas dari operasi selama 3 tahun


Jumlah pengeluara n mod al Penambahan persediaan
Dividend tunai selama 3 tahun

Arus Kas Operasi (Rp


juta)

Pengeluaran
Modal *
(Rp juta)

2008

4.253.895

5.030.481

2009

5.101.022

3.152.732

Penambahan
Persediaan
(Rp juta)

Pembayaran
dividen tunai
(Rp juta)

RKAK

767.412
0

1.175.289

*Keterangan:
Pengeluaran modal meliputi perolehan aset tetap dan
perolehan properti pertambangan

0,92

28

Rasio re-investasi kas

Arus kas operasi dividen


RRK
Aktivatetap kotor Investasi Aktivalain Modal ker ja
Uraian
Arus kas operasi

2008 (Rp juta)

2009 (Rp juta)

4.253.895

5.101.022

767.412

1.175.289

15.004.838

19.192.703

Investasi**

262.750

417.477

Aktiva lainnya***

196.133

182.624

5.009.455

4.743.035

0,17

0,16

Pembayaran dividen tunai


Aktiva tetap bruto

Modal kerja****
Rasio Re-investasi Kas (RRK)

Keterangan:
*Aktiva tetap bruto meliputi aset tetap bersih ditambah akumulasi penyusutan
**Investasi meliputi investasi jangka panjang, properti investasi, dan biaya eksplorasi dan pengembangan tangguhan
***Aktiva lainnya meliputi kas dan deposito berjangka, piutang lain-lain, aset pajak tangguhan, dan beban tangguhan
****Modal kerja meliputi aset lancar dikurangi kewajiban lancar

Add an image
29

Icon

THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai