Analisis Jalur 4201415054 (Nadyatun)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 17

ANALISIS JALUR

Nadyatun
Khasanah

Pengertian
Analisis jalur ialah suatu teknik untuk menganalisis
hubungan sebab akibat yang tejadi pada regresi berganda
jika variabel bebasnya mempengaruhi variabel terikat tidak
hanya secara langsung tetapi juga secara tidak langsung.
(Robert D. Retherford 1993 )

Prinsip-prinsip Dasar
Hubungan antar variabel bersifat linear (gunakan uji
hipotesis kelayakan model dgn menggunakan angka sig
atau F untuk pengaruh gabungan dan uji t untuk
pengaruh parsial)
Data berskala interval (scaled values dalam SPSS)
Tidak boleh terjadi multikoliniearitas
Adanya recursivitas. Semua anak panah mempunyai satu
arah, tidak boleh terjadi pemutaran kembali (looping).
Terdapat ukuran sampel yang memadai (>100)

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Diagram jalur
Diagram jalur ialah suatu diagram yang menghubungkan antara
variabel bebas, perantara dan terikat. Pola hubungan ditunjukkan
dengan menggunakan anak panah. Anak panah-anak panah
tunggal menunjukkan hubungan sebabakibat antara variabelvariabel exogenous atau perantara dengan satu variabel terikat
atau lebih. Anak panah juga menghubungkan kesalahan (variabel
residue) dengan semua variabel endogenous masing-masing. Anak
panah ganda menunjukkan korelasi antara pasangan variabelvariabel exogenous

Tipe Diagram Jalur


Tipe Regresi Berganda (Model Satu Jalur)

X1
Y
X2

Tipe Diagram Jalur


Model Mediasi (Model Dua Jalur)

X1
Y1
X2

Y2

Tipe Diagram Jalur


Model Kompleks (Model lebih dari dua jalur)
2

1
py1x1

X1
px3x1
rx1x2
px3x2
X2

Y1
py1x3

X3
py2x1

py2y1

py2x3
Y2
3

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Variabel exogenous.
Variabel variabel exogenous dalam suatu model jalur ialah
semua

variabel

yang

tidak

ada

penyebab-penyebab

eskplisitnya atau dalam diagram tidak ada anak-anak panah


yang menuju kearahnya, selain pada bagian kesalahan
pengukuran. Jika antara variabel exogenous dikorelasikan
maka korelasi tersebut ditunjukkan dengan anak panah
dengan kepala dua yang menghubungkan variabel-variabel
tersebut

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Variabel endogenous
Variabel endogenous ialah variabel yang mempunyai
anak-anak panah menuju kearah variabel tersebut.
Variabel yang termasuk didalamnya ialah mencakup
semua variabel perantara dan terikat. Variabel perantara
endogenous

mempunyai

anak

panah

yang

menuju

kearahnya dan dari arah variabel tersebut dalam sutau


model diagram jalur. Sedang variabel terikat hanya
mempunyai anak panah yang menuju kearahnya.

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Variabel-variabel exogenous yang dikorelasikan
Jika semua variabel exogenous dikorelasikan, maka
sebagai penanda hubungannya ialah anak panah dengan
dua kepala yang dihubungkan diantara variabel-variabel
dengan koefesien korelasinya

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Istilah gangguan
Istilah kesalahan residual yang secara teknis disebut
sebagai gangguan atau residue mencerminkan adanya
varian yang tidak dapat diterangkan atau pengaruh dari
semua variabel yang tidak terukur ditambah dengan
kesalahan pengukuran

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Signifikansi dan Model keselarasan dalam jalur
Untuk melakukan pengujian koefesien koefesien jalur
secara individual, kita dapat menggunakan t standar atau
pengujian F dari angka-angka keluaran regresi.

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Pola hubungan
Dalam analisi jalur tidak digunakan istilah variabel bebas
ataupun terikat. Sebagai gantinya kita menggunakan istilah
variabel exogenous dan endogenous
Model Recursive
Model penyebab yang mempunyai satu arah. Tidak ada arah
membalik (feed back loop) dan tidak ada pengaruh sebab akibat
(reciprocal). Dalam model ini satu variabel

tidak dapat

berfungsi sebagai penyebab dan akibat dalam waktu yang


bersamaan

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Model Non-recursive

Model penyebab dengan disertai arah yang membalik (feed


back loop) atau adanya pengaruh sebab akibat (reciprocal)
Direct Effect

Pengaruh langsung yang dapat dilihat dari koefesien jalur


dari satu variable ke variable lainnya.
Indirect Effect

Urutan jalur melalui satu atau lebih variable perantara

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Total Effect:
Urutan jalur dari var yang mempengaruhi dan perantara
ke arah variabel yang diukur
Pengaruh Gabungan:
Pengaruh

dari

semua

variabel

yang

berpengaruh terhadap var yang akan diukur

diasumsikan

Konsep-Konsep dan Istilah Dasar


Koefesien jalur / pembobotan jalur
Koefesien jalur adalah koefesien regresi standar atau disebut
beta yang menunjukkan pengaruh langsung dari suatu variabel
bebas terhadap variabel terikat dalam suatu model jalur
tertentu.
Arah hubungan ditunjukkan dengan tanda positif/negatif
sedangkan kuat hubungan ditunjukkan dengan koefisien
korelasi (semakin mendekati 1 semakin kuat)
Bila koefisien jalur rendah, dan angkanya dibawah 0,05, maka
pengaruh jaur tersebut dapat dihilangkan.

Perhitungan Koefisien Jalur


Hubungan jaur antar variabel dalam diagram jalur adalah
hubungan korelasi, oleh karena itu perhitungan angka
koefisien jalur menggunakan skor z. Pada variabel eksogen
tidak dipengaruhi oleh variabel-variabel lain dalam diagram,
sehingga yang ada hnyalah residunya yang diberi lambang e.

Anda mungkin juga menyukai