Anda di halaman 1dari 18

VALVE MECHANISM

VALVE MECHANISM ( MEKANISME KATUP )


Berfungsi untuk mengatur masuk dan
keluarnya gas baru dan gas bekas sesuai
dengan firing ordernya.
Motor 4 tak dilengkapi dengan intake valve
dan exhaust valve, setiap satu proses
masing masing katup akan membuka dan
menutup satu kali.
Perbandingan putaran antara camshaft
dengan crankshaft adalah 1 : 2 atau 2 kali
putaran crankshaft, 1 kali putaran
camshaft.

HUBUNGAN CRANKSHAFT DENGAN CAMSHAFT

Hubungan

dengan roda gigi


( timing gear )
Hubungan dengan rantai
( timing chain )
Hubungan dengan sabuk
( timing belt )

Timing Gear

Model ini digunakan pada


mekanisme
katup
jenis
mesin OHV ( over head
valve
),
yang
letak
camshaftnya di dalam blok
silinder.
Timing
gear
biasanya
menimbulkan bunyi yang
besar dibandingkan dengan
rantai ( timing chain ),
sehingga
mesin
bensin
model penggerak katup ini
menjadi kurang populer
pada mesin bensin jaman
modern ini.

Timing Chain

Model ini digunakan pada mesin


OHC ( over head camshaft ) dan
DOHC ( dual
over head
camshaft ) sumbu noknya terletak
di atas kepala silinder.
Camshaft digerakkan oleh rantai
timing ( timing chain ) dan roda
gigi sprocket sebagai pengganti
timing gear.
Timing chain dan roda gigi
sprocket dilumasi dengan oli.
Tegangan rantai ( chain tension )
diatur oleh chain tensioner.
Chain vibration ( getaran rantai di
cegah oleh chain vibration damper.
Camshaft yang digerakkan oleh
rantai hanya sedikit menimbulkan
bunyi dibanding dengan roda gigi
( gear driven ) dan jenis ini amat
populer.

Timing Belt
Camshaft digerakkan oleh
sabuk yang bergigi sebagai
pengganti timing chain.
Sabuk ( belt ) selain tidak
menimbulkan bunyi dibanding
dengan rantai, juga tidak
diperlukan pelumasan serta
penyetelan tegangan.
Kelebihan lainnya, belt lebih
ringan dibanding dengan model
lainnya. Oleh karena itu model
ini banyak digunakan pada
mesin.
Belt penggerak camshaft ini
dibuat dari fiberglass yang
diperkuat
dengan
karet
sehingga
mempunyai
daya
regang yang baik dan hanya
mempunyai penguluran yang
kecil bila terjadi panas.

Konstruksi Pemasangan Valve

T type valve
F type valve
OHV type valve
SOHC type valve
DOHC type valve

T type valve

Pemasangan kedua
valve dan camshaft
ditempatkan pada
cylinder block, type
ini biasa disebut
dengan side valve

F type valve

Pemasangan intake
valve pada cylinder
head sedangkan
exhaust valve pada
cylinder block, dan
camshaft
ditempatkan pada
cylinder block.

OHV type valve


Over Head Valve
Pemasangan kedua
valve pada cylinder
head,
camshaft
pada cylinder block.

SOHC type valve


Single Over Head
Valve
Pemasangan kedua
valve dan camshaft
tunggal
pada
cylinder head.

DOHC type valve


Double Over Head
Camshaft
Pemasangan intake
dan exhaust valve
serta
camshaft
ganda pada cylinder
head.

Komponen Valve Mechanism


Valve
Valve spring
Rocker arm
Camshaft

Valve ( katup )

Intake dan exhaust


valve terbuat dari
nickel steel chrom
(
baja krom nikel ) yang
tahan panas.
Diameter kepala katup
intake lebih besar
dibandingkan katup
exhaust. Hal ini
bertujuan untuk
meningkatkan efisiensi
volumetris.

Valve Spring ( pegas katup )

Berfungsi
untuk
mengembalikan
valve
pada posisi menutup
setelah
valve
membuka,
dan
merapatkan
kembali
valve terhadap valve
seat sehingga kompresi
tidak bocor.
Umumnya setiap valve
dilengkapi satu spring,
tetapi ada juga yang
menggunakan
dua
spring.

Rocker arm

Berfungsi
untuk
menekan valve agar
terbuka, rocker arm
digerakkan
langsung
oleh camshaft ( untuk
type
SOHC
dan
DOHC ), tetapi ada
juga
yang
melalui
tappet ( valve lifter )
yang
diteruskan
melalui push rod untuk
type OHV

Camshaft ( poros nok )

Berfungsi untuk mengatur


pembukaan dan penutupan
intake dan exhaust valve
sesuai dengan firing order,
digerakkan oleh crankshaft
dengan
perbandingan
putaran 1 : 2
Pada camshaft terdapat
gigi
/
alur
untuk
menggerakkan distributor (
ST 100, SJ 410, SA 310,
SE/B/K 416, SL 410 R )
Pada camshaft terdapat
cam
penggerak
pompa
bensin mekanik ( ST 100
T1, SA 310, SJ 410,
SE/B/K 416 )

Valve Timing Diagram

Intake valve

Buka : 11o BTDC


Tutup : 49o ABDC

Exhaust valve

Buka : 53o BBDC


Tutup : 15o ATDC

Anda mungkin juga menyukai