Anda di halaman 1dari 4

MENJUNJUNG

KODE ETIK
PROFESI GURU
PENGERTIAN KODE ETIK

Menurut Konvensi Nasional IPBI I,kode etik


adalah pola ketentuan, aturan, tata cara yang
menjadi pedoman dalam menjalankan aktivitas
maupun tugas suatu profesi.
Menurut UU no.8 tahun 1974 tentang pokok-
pokok kepegawaian, kode etik merupakan
pedoman sikap, tingkah laku dan perbuatan
dalam melaksanakan tugas dan dalam hidup
sehari-hari.
SIKAPGURU SEBAGAI
CERMINAN MENJUNJUNG
TINGGI KODE ETIK PROFESI
GURU
Guruharusberbakti membimbing peserta didik
untuk membentuk manusia yang seutuhnya.
Guruharusmemiliki dan melaksanakan kejujuran
profesional.
Guruharusberusaha memperoleh informasi tentang
peserta didik sebagai bahan melakukan bimbingan.
Guru harus dapat menciptakan suasana yang dapat

diterima peserta didik untuk berhasilnya proses


belajar mengajar.
Guruharus dapatmemelihara hubungan baik dengan
orang tua murid dan masyarakat sekitar.
Guru secara pribadi dan bersama-sama
mengembangkan dan meningkatkan mutu dan
martabat profesinya.
Guruharusmemelihara hubungan seprofesi,
semangat kekeluargaan, dan kesetiakawanan sosial.
Guruharusmeningkatkan mutupembelajaran
bersama-sama denganorganisasi PGRI
Guruharusmelaksanakan segala kebijaksanaan
pemerintah dalam bidang pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai