Anda di halaman 1dari 10

BAB XI

PENGEMBANGAN PROFESIONALISASI GURU

KELOMPOK 7:
Annisa gusri tamara
Destati simanjuntak
Peronika dewi
Resty ayu amelia

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FKIP UR
2016
APAKAH PROFESIONALISASI
ITU...????
Profesionalisasi menunjuk pada proses
peningkatan kualifikasi maupun kemampuan
para anggota profesi dalam mencapai kriteria
yang standar dalam penampilannya sebagai
anggota suatu profesi. Profesionalisasi pada
dasarnya merupakan serangkaian proses
pengembangan profesional ( professional
development ) baik dilakukan melalui
pendidikan/latihan pra jabatan maupun
dalam jabatan. Oleh karena itu,
profesionalisasi merupakan proses yang life-
long dan never-ending, secepat seseorang
telah menyatakan dirinya sebagai warga suatu
profesi.
Kelompok guru
Institusi individu guru

Perkembangan profesionalisasi
guru
Menurut Danim ( Sukaningtyas,
2005 : 48 ) dari perspektif institusi,
pengembangan guru dimaksudkan
untuk :
Merangsang
Memelihara
Meningkatkan kualitas staf dalam
memecahkan masalah masalah
keorganisasian
Profesi keguruan mempunyai tugas utama
melayani masyarakat dalam dunia pendidikan.
Sejalan dengan itu, jelas kiranya bahwa
profesionalisasi dalam bidang keguruan
mengandung artipeningkatan segala daya dan
usaha dalm rangka pencapaian secara optimal
lyanan yang akan diberika kepada masyarakat.
berbagai hal yang ditemui dalam melaksanakan
pendidikan, yaitu:
1. perkembangan iptek
2. persaingan global bagi lulusan pendidikan
3. otonomi daerah, dan
4. implementasi kurikulum tingkat satuan
pendidikan (KTSP)
Sanusi et.al ( 1991 : 24 )mengajukan
enam asumsi yang melandasi perlunya
profesionalisasi dalam pendidikan, yaitu:
Pendidikan bertolak dari
Subjeck pendidikan asumsi pokok tentang
manusia

Pendidikan
Pendidikan dilakukan
dilakukan secara
secara Inti
Inti pendidikan
pendidikan yang
yang terjadi
terjadi
intensional
intensional dalam
dalam prosesnya
prosesnya

Sering
Sering tejadinya
tejadinya dilema
dilema
Teori
Teori teori
teori pendidikan
pendidikan antara
antara tujuan
tujuan pendidikan
pendidikan
Syaefudin dan Kurniatun ( Sukaningtyas, 2005:57 )
memberikan beberapa prinsip yang perlu
diperhatikan dalam penyelenggaraan
pengembangan untuk tenaga kependidikan, yaitu :
1. Dilakukan untuk semua jenis tenaga
kependidikan (baik untuk tenaga struktural,
fungsional, maupun teknis )
2. berorientasi pada perubahan tingkah laku dalam
rangka peningkatan kemampuan profesional dan
untuk teknis pelaksanaan tugas harian sesuai
posisi masing-masing
3. dilaksanakan untuk mendorongmeningkatnya
konstribusisetiap individu terhadap organisasi
pendidikan
4. Dirintis dan diarahkan untuk mendidik dan
melatih seseorang sebelum mauoun sesudah
menduduki jabatan/posisi
5. dirancang untuk memenuhi tuntutan
pertumbuhan dalam jabatan, pengembangan
profesi, pemecahan masalah, kegiatan-kegiatan
remedial, pemeliharaan motivasi kerja, dan
ketahanan organisasipendidikan
6. pengembangan yang menyangkut jenjang
karier sebaiknya disesuaikan dengan kategori
masing-masing jenis tenaga kependidikan itu
sendiri
THAN
K
YOU

Anda mungkin juga menyukai