Anda di halaman 1dari 9

KINETIKA ENZIM II

XANTIN OKSIDASE
KELOMPOK 1 :
AMBAR ILAFAH RAMADHAN
LUCYTA SARI
NURITA SARI
PENENTUAN KINETIKA ENZIM

Uji kinetika dilakukan dengan menggunakan beberapa


konsentrasi xantin sebagai substrat. Jenis inhibisi
ditentukan dengan analisis data menggunakan metode
Lineweaver-Burk untuk memperoleh tetapan kinetika
Michaelis-Menten. Tetapan kinetika Michaelis-Menten (Km)
dihitung berdasarkan persamaan regresi y = a + b x,
dimana x adalah konsentrasi subtrat [S] dan y adalah
absorbansi sampel (Murray et al, 2006)
Dewi (2012)

Aktivitas enzim terbesar pada konsentrasi substrat


0,15 m M yaitu 1,526 Unit/ml
Setelah konesntrasi substrat optimun diperoleh,
terjadi penurunan aktivitas pd [S] 0,2 mM
Penurunan Aktivitas disebabkan oleh penghambatan
produk (asam urat)
Dewi (2012)

Analisis kinetika penghambatan xantin oksidase


dilakukan menggunakan
plot Lineweaver-Burk. Sampel yang digunakan
adalah isolat yang diperoleh. Konsentrasi substrat
xantin pada uji kinetika penghambatan xantin
oksidase adalah 0,05 ; 0,1 ; 0,15 ; 0,2 ; dan 0,25
mM.
TANPA INHIBITOR

Pembuktian:

Perhitungan :

Nilai Vmaks : b=

1,3883=

Vmaks = 0,7203

Nilai Km : a =

0.1082=

Km = 0,0779

Dewi (2012)
INHIBITOR

Pembuktian:

Perhitungan :

Nilai Vmaks : b=

1,3444=

Vmaks = 0,7438

Nilai Km : a =

0.5391=

Km = 0,4009

Dewi (2012)
KINETIKA ENZIM II
XILANASE
1/[S] 1/V

0.83 0.111

1 0.125

1.11 0.126

1.25 0.131

PEMBUKTIAN!!!
Km 0.639 mg/ml Perhitungan :
Vmaks 13.889
mol/min.mg.

Nilai Vmaks : b=

0.045=

Vmaks = 13,33

Nilai Km : a =

0.045=

Km = 0,6

Vimalashanmugam (2014)
DAFTAR PUSTAKA
Dewi, Trias Kusuma.2012. ISOLASI, UJI PENGHAMBATAN AKTIVITAS XANTIN
OKSIDASE DAN IDENTIFIKASI SENYAWA AKTIF DARI FRAKSI n-BUTANOL
PADA EKSTRAK AKAR TANAMAN Acalypha indica Linn. JAKARTA : FMIPA UI
Murray, R.K., Granner, D.K., Rodwell, V.W. (2006). Biokimia Harper
terjemahan dari Harpers Illustrated Biochemistry 27thed oleh Brahm
U dan Nanda Wulandari. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran ECG, 65-77
Vimalashanmugam, K, T.Viruthagir. 2014. Optimization of Operating
Parameters and Kinetics of Xylanase Enzyme Production under Ssf by
Aspergillus Niger using Response Surface Methodology. Department of
Chemical Engineering, Annamalai University, Annamalai Nagar, Tamilnadu,
INDIA

Anda mungkin juga menyukai