Anda di halaman 1dari 30

ninth edition

STEPHEN P. ROBBINS MARY COULTER

Bab Pengantar
1 Manajemen dan
Organisasi

2007 Prentice Hall, Inc. PowerPoint Presentation by Charlie Cook


All rights reserved. The University of West Alabama
KERANGKA PEMBELAJARAN
Ikuti Kerangka Pembelajaran ini ketika membaca dan mempelajari
bab ini.

Siapakah Manajer?
Menjelaskan bagaimana manajer berbeda dengan pegawai
non-manajerial.
Mendeskripsikan bagaimana mengklasifikasikan manajer
dalam organisasi.

Apakah Manajemen?
Menjelaskan definisi manajemen.
Menjelaskan bagaimana efisiensi dan efektivitas penting
bagi manajemen.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 12


KERANGKA PEMBELAJARAN (Lanjutan)
Ikuti Kerangka Pembelajaran ini ketika membaca dan mempelajari
bab ini.

Apa yang Dilakukan Manajer?


Mendeskripsikan empat fungsi manajemen.
Menjelaskan peran manajerial dari Mintzberg.
Memaparkan kemampuan penting manajerial dari Katz
dan bagaimana perubahan atas kemampuan tersebut
bergantung pada tingkat manajerial.
Mendiskusikan perubahan yang dapat mempengaruhi
tugas manajer.
Menjelaskan pentingnya pelayanan pelanggan dan inovasi
dalam tugas manajer.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 13


KERANGKA PEMBELAJARAN (Lanjutan)
Ikuti Kerangka Pembelajaran ini ketika membaca dan mempelajari
bab ini.

Apakah Organisasi?
Mendeskripsikan karakteristik dari sebuah organisasi.
Menjelaskan konsep perubahan sebuah organisasi.

Mengapa Mempelajari Manajemen?


Menjelaskan konsep umum manajemen.
Mendiskusikan pentingnya pemahaman atas manajemen.
Mendeskripsikan keuntungan dan tantangan saat menjadi
seorang manajer.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 14


Siapakah Manajer?
Manajer
Seseorang yang bertugas mengkoordinasikan dan
mengawasi pekerjaan pihak lain agar tujuan
organisasi dapat tercapai.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 15


Klasifikasi Manajer
First Line Manager (Manajer Tingkat Pertama)
Individu yang mengontrol pekerjaan pegawai non-
manajerial.
Middle Manager (Manajer Menengah)
Individu yang mengontrol pekerjaan dari first-line
manager (manajer tingkat pertama).
Top Manager (Manajer Utama)
Individu yang bertanggung jawab dalam membuat
keputusan organisasi dan menetapkan rencana dan
tujuan yang mempengaruhi keseluruhan aspek
organisasi.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 16


Peragaan 11 Tingkat Manajerial

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 17


Apa itu Manajemen?
Hal yang menjadi
perhatian manajerial
Efisiensi
Doing things right
(Melakukan dengan tepat)
Memperoleh output
terbesar dengan input
seminim mungkin
Efektivitas
Doing the right things
(Melakukan hal yang tepat)
Mewujudkan tujuan
organisasi

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 18


Peragaan 12 Efektivitas dan Efisiensi dalam Manajemen

Efisiensi ( Cara) Efektivitas (Tujuan Akhir)

Penggunaan Pencapaian
Sumber Daya Tujuan

Minim Sumber Daya Tinggi Pencapaian


Y ang Terbuang

Manajemen Bertujuan :

Minimnya Sumber Daya yang Terpakai (Efisiensi Tinggi)


Pencapaian yang Tinggi A tas Tujuan (Efektivitas Tinggi)

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 19


Apa yang Dilakukan Manajer?
Pendekatan Fungsional
Merencanakan (Planning)
Merumuskan tujuan, menetapkan strategi untuk mencapai
tujuan, menyusun perencanaan untuk mengintegrasikan dan
mengkoordinasikan kegiatan.
Mengorganisasikan (Organizing)
Mengatur dan menyusun pekerjaan untuk mencapai tujuan
organisasi.
Memimpin (Leading)
Bekerja dengan orang-orang untuk mencapai tujuan.
Mengendalikan (Controlling)
Mengawasi, membandingkan dan memperbaiki pekerjaan.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 110


Peragaan 13 Fungsi Manajemen

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 111


Apa yang Dilakukan Manajer? (Lanjutan)
Peranan Pendekatan
Manajemen (Mintzberg)
Peran Interpersonal
Panutan, pemimpin,
penghubung
Peran Penyedia Informasi
Pengawas, penyebar berita,
pembicara
Peran Pengambil Keputusan
Mengatasi hambatan,
mengalokasikan sumber daya,
dan melakukan negosiasi

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 112


Apa yang Sesungguhnya Dilakukan
Manajer? (Mintzberg)
Berinteraksi
Dengan orang lain
Dengan organisasi
Dengan pihak eksternal
organisasi
Melakukan refleksi
Banyak berpikir
Bertindak
Melakukan tindakan

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 113


Apa yang Dilakukan Manajer? (Lanjutan)
Pendekatan Kemampuan (Skills Approach)
Kemampuan Teknis (Technical skills)
Pengetahuan dan keahlian dalam bidang tertentu
Kemampuan Sosial (Human skills)
Kemampuan untuk bekerja sama dengan orang lain
Kemampuan Konseptual
Kemampuan untuk berpikir dan menyusun konsep atas
situasi yang rumit dan abstrak yang dihadapi organisasi

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 114


Peragaan 15 Kemampuan yang DIbutuhkan Pada Tingkat Manajerial
yang Berbeda

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 115


Peragaan 16 Kemampuan Konseptual

Menggunakan informasi yang ada untuk


menyelesaikan masalah bisnis
Mengidentifikasi peluang melakukan inovasi
Menganalisa area masalah dan
mengimplementasikan solusi
Menyeleksi informasi yang penting dari
banyaknya data yang dimiliki
Memahami penggunaan dari teknologi dalam
bisnis
Memahami model bisnis organisasi
Source: Based on American Management Association Survey of Managerial Skills and
Competencies, March/April 2000, found on AMA Web site (www.ama.org), October 30, 2002.
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 116
Peragaan 16 Kemampuan Komunikasi

Kemampuan untuk menuangkan gagasan dalam


ucapan dan tindakan
Memiliki kredibilitas di antara kolega, rekan
kerja, dan bawahan
Mendengarkan dan memberikan pertanyaan
Kemampuan Presentasi; cara berbicara
Kemampuan Presentasi; menulis dan/atau
membuat grafik

Source: Based on American Management Association Survey of Managerial Skills and


Competencies, March/April 2000, found on AMA Web site (www.ama.org), October 30, 2002.
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 117
Peragaan 16 Kemampuan Efektivitas

Berkontribusi bagi tujuan departemental


perusahaan
Berfokus pada pelanggan
Memiliki tugas ganda (Multitasking): bekerja
pada berbagai tugas yang paralel
Kemampuan bernegoisasi
Manajemen proyek
Membahas kegiatan operasi dan
mengimplementasikan perkembangan
Source: Based on American Management Association Survey of Managerial Skills and
Competencies, March/April 2000, found on AMA Web site (www.ama.org), October 30, 2002.
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 118
Peragaan 16 Kemampuan Efektivitas (Lanjutan)

Menetapkan dan mempertahankan standar


kinerja secara eksternal dan internal
Menetapkan prioritas yang harus diperhatikan
dan dikerjakan
Manajemen waktu

Source: Based on American Management Association Survey of Managerial Skills and


Competencies, March/April 2000, found on AMA Web site (www.ama.org), October 30, 2002.
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 119
Peragaan 16 Kemampuan Interpersonal (Lanjutan)

Kemampuan melatih dan menjadi penasihat


Kemampuan menghadapi keberagaman:
bekerja dengan orang dan budaya berbeda
Membangun jaringan dalam organisasi
Membangun jaringan di luar organisasi
Bekerja dalam tim; kerja sama dan komitmen

Source: Based on American Management Association Survey of Managerial Skills and


Competencies, March/April 2000, found on AMA Web site (www.ama.org), October 30, 2002.
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 120
Peragaan 17 Matriks Kemampuan Manajerial dan Fungsi Manajemen

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 121


Bagaimana Tugas Manajer Berubah?
Peningkatan dalam peran penting pelanggan
Pelanggan: alasan berdirinya organisasi
Mempertahankan hubungan dengan pelanggan merupakan
tanggung jawab semua manajer dan pegawai.
Konsisten dengan pelayanan berkualitas tinggi bagi
pelanggan sangat penting bagi organisasi untuk bertahan.
Inovasi
Melakukan hal berbeda, mengeksplorasi segmen
baru, dan mengambil resiko
Manajer harus mendorong pegawai untuk senantiasa sigap
menyadari dan bertindak setiap kali ada peluang berinovasi.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 122


Peragaan 18 Perubahan Dampak Perubahan
Dampak Perubahan
Tugas Manajer Mengubah Keterbatasan Organisasi
Tempat Kerja Virtual
Perubahan Teknologi Lapangan kerja bermobilitas tinggi
Ketersusunan kerja yang fleksibel
Pemberdayaan Pegawai

Manajemen Resiko
Keseimbangan Kehidupan kerja
dan kehidupan pribadi
Peningkatan Hambatan Restrukturisasi Tempat Kerja
Keamanan Perhatian atas masalah diskriminasi
Perhatian atas masalah globalisasi
Pendampingan pegawai

Layanan Pelanggan
Penekanan Pada Etika Inovasi
Manajemen dan Globalisasi
Organisasi Efisiensi / Produktivitas

Penyusunan Kembali Nilai


Peningkatan Persaingan Pembangunan Kepercayaan
Peningkatan akuntabilitas

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 123


Apakah itu Organisasi?
Definisi Organisasi
Penyusunan atas sekelompok orang dilakukan
secara sengaja untuk mencapai beberapa tujuan
tertentu (yang tidak dapat dicapai oleh individu
seorang diri).
Karakteristik Umum dari Organisasi
Memiliki tujuan yang jelas
Terdiri atas lebih dari satu orang
Memiliki struktur

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 124


Peragaan 19 Karakteristik dari Organisasi

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 125


Peragaan 110 Perubahan Organisasi

Organisasi Tradisional Organisasi Kontemporer


Stabil Dinamis
Tidak Fleksibel Fleksibel
Berfokus pada pekerjaan Berfokus pada kemampuan
Pekerjaan ditentukan oleh posisi Pekerjaan ditentukan oleh tugas
pekerjaan yang harus dikerjakan
Berorientasi pada individu Berorientasi pada tim
Tugas permanen Tugas temporer
Berorientasi pada perintah Berorientasi pada keikutsertaan
Manajer selalu membuat Pegawai berpartisipasi dalam
keputusan pembuatan keputusan
Berorientasi pada peraturan Berorientasi pada pelanggan
Lingkungan kerja relatif homogen Lingkungan kerja beragam
Jam kerja sejak 9 pagi 5 sore Jam kerja tidak memiliki batasan
Hubungan hierarkis Hubungan berdasarkan jaringan
Bekerja menggunakan fasilitas Bekerja di manapun, kapanpun
organisasi selama jam tertentu

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 126


Mengapa Mempelajari Manajemen?
Nilai dari Mempelajari Manajemen
Universalitas Manajemen
Manajemen yang baik dibutuhkan di semua organisasi.
Realita dalam Bekerja
Pegawai akan selalu mengendalikan (manage) atau
dikendalikan (are managed).
Balas jasa dan Tantangan Menjadi Seorang Manajer
Pekerjaan manajerial menawarkan pekerjaan yang penuh
tantangan, hal menarik dan peluang berkreasi.
Manajer yang sukses memperoleh balas jasa dalam bentuk
materi (gaji atau bonus) dalam jumlah yang signifikan bagi
usaha mereka.

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 127


Peragaan 111 Kebutuhan Universal akan Manajemen

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 128


Peragaan 112 Balas jasa dan Tantangan menjadi Seorang Manajer

Keuntungan Tantangan
Menciptakan lingkungan kerja di mana Harus bekerja Keras
anggota organisasi dapat bekerja Memiliki pekerjaan yang lebih
dengan kemampuan terbaik bersifat klerikal dibandingkan
Memiliki kesempatan untuk berpikir manajerial
kreatif dan menggunakan imajinasi Menghadapi beragam kepribadian
Menolong orang lain dalan Kerap menghadapi keterbatasan
melaksanakan pekerjaan sumber daya
Mendukung dan melatih orang lain Harus memotivasi pegawai di
Memperoleh pengakuan dan status di situasi buruk dan tidak menentu
organisasi dan komunitas Harus dapat memadukan
Memainkan peran dalam pengetahuan, kemampuan,
mempengaruhi hasil organisasi ambisi dan pengalaman dari
Memperoleh kompensasi yang tepat beragam kelompok kerja
dalam bentuk gaji, bonus dan saham Keberhasilan bergantung pada
Manajer yang baik dibutuhkan oleh kinerja orang lain
organisasi

2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 129


Istilah yang Harus Diketahui
manajer peran manajerial
manajer tingkat pertama peran interpersonal
manajer tingkat peran penyedia informasi
menengah peran pengambil
manajer tertinggi keputusan
manajemen kemampuan teknis
efisiensi kemampuan sosialisasi
efektivitas kemampuan konseptual
merencanakan (planning) Organisasi
mengorganisasikan universality of
(organizing) management (kesatuan
memimpin (leading) manajemen)
mengontrol (controlling)
2007 Prentice Hall, Inc. All rights reserved. 130

Anda mungkin juga menyukai