Anda di halaman 1dari 11

E-POSYANDU

Puskesmas Palmerah
Pendahuluan
E-Posyandu adalah suatu wadah komunikasi alih teknologi
dalam pelayanan kesehatan mayarakat dari Keluarga
Berencana.

Semakin berkembangnya teknologi dan informasi pada saat


ini, perlu dibuat sebuah system informasi di bidang pelayanan
posyandu secara cepat, praktis, dan mudah untuk digunakan.

Diharapkan dengan adanya sistem ini masyarakat jauh lebih


mudah memantau perkembangan balitanya, sehingga dapat
meminimalisir angka kematian bayi.
Data Inputan E-Posyandu
1. Data penginput (nama, TTL, no Hp, email)

2. Lokasi posyandu (nama, strata, alamat, foto, GPS)

3. Foto Alat

4. Kegiatan penimbangan dalam setahun

5. Cerita tentang posyandu

6. Masalah-masalah posyandu

7. Nama kader

8. Jumlah anak BGM

9. Pelaksanaan PMT
Langkah-Langkah Penginputan
Aktifkan GPS
Buka Google
Ketik tiny.cc/posyandudki
Nanti ada tampilan yang akan diisi (9 item)
Setelah diisi :
-Submit (dikirim)
-Save as draft (simpan bila belum ingin
dikirim)

Anda mungkin juga menyukai