Anda di halaman 1dari 8

Teknik Kendali 2 (Tk.

3)
Pertemuan ke 2
Error Detector
Pengendali
Fungsi: Mengolah sinyal umpan balik dan sinyal masukan acuan
(setpoint) atau sinyal error mejadi sinyal kontrol.

Sinyal error : Selisih antara sinyal umpan balik yang dapat berupa
sinyal keluaran plant sebenarnya atau sinyal keluaran
terukur dengan sinyal masukan acuan (setpoint).
Pengendali
Feedback control hanya bereaksi setelah terdeteksi adanya
penyimpangan nilai output terkontrol dari titik yang diinginkan,
sedangkan Feedforward control mendeteksi gangguan secara
langsung dan melakukan tindakan pengendalian untuk
menghilangkan pengaruh gangguan pada keluaran proses.
Perbandingan Feedback dan Feedforward

Anda mungkin juga menyukai