Anda di halaman 1dari 44

DISKUSI KESEHATAN JIWA

DI KABUPATEN KERINCI

BID.PEL.MEDIK
SEHAT adalah keadaan sejahtera, fisik
mental dan sosial dan tidak sekedar terbebas
dari keadaan cacat dan kematian. Definisi
sehat ini berlaku bagi perorangan maupun
penduduk (masyarakat). Derajat kesehatan
masyarakat dipengaruhi oleh empat faktor
yang saling berinteraksi, yaitu lingkungan,
perilaku, keturunan dan pelayanan
kesehatan.
Kesehatan Jiwa :
Kesehatan Jiwa adalah kondisi dimana
seorang individu dapat berkembang secara
fisik, mental, spiritual, dan sosial sehingga
individu tersebut menyadari kemampuan
sendiri, dapat mengatasi tekanan, dapat
bekerja secara produktif, dan mampu
memberikan kontribusi untuk komunitasnya.
IKLAN RSJ

11/6/2017 4
orang yang orang yang
mempunyai ODMK ODGJ mengalami gangguan
masalah fisik, dalam pikiran,
mental, sosial, perilaku, dan
pertumbuhan perasaan yang
dan termanifestasi dalam
perkembangan, bentuk sekumpulan
dan/atau kualitas gejala dan/atau
hidup sehingga perubahan perilaku
memiliki risiko yang bermakna,
mengalami serta dapat
gangguan jiwa menimbulkan
penderitaan dan
hambatan dalam
menjalankan fungsi
orang sebagai
manusia.
promotif promotif
preventif preventif
KURATIF
REHABILITATIF
Gelandangan Psikotik
Suicide/Bunuh diri Kekerasan/violllence
Penyalahgunaan zat adiktif

Post traumatik sindrom


NO GANGGUAN JIWA PREVALENSI

Riskesdas Riskesdas PASUNG


2007 2013 (Riskesdas
2013)

1 ODGJ Berat
0.46% 0.17% 14.3%

2 ODGJ Ringan (GME)


11.6% 6.0%

ODGJ 2013
TERTINGGI NO 1 : ACEH DAN JOGYA : 0.27%
KEDUA : SULSEL : 0.26%
KETIGA : JATENG DAN BALI : 0.23%
PENYEBAB UTAMA BEBAN PENYAKIT BERDASARKAN
DALYs
1990
Infeksi pernafasan bawah 2020
1 1 Penyakit jantung iskemik
Penyakit diare 2 2 Depresi mayor unipolar
Keadaan yang timbul pd 3 Kecelakaan lalu lintas
periode perinatal 3 4 Penyakit serebrovaskular
Depresi mayor unipolar 4 5 Penyakit paru obstruktif
Penyakit jantung iskemik kronik
5 6 Infeksi pernafasan bawah
Penyakit serebrovaskular
6

(Global Burden of Disease WH


Satu diantara empat orang akan
mengalami efek gangguan jiwa
pada satu saat dalam
kehidupannya
Empat dari lima orang dengan
gangguan jiwa di negara
berkembang tidak menerima
pengobatan
Setiap 40 detik seseorang
melakukan bunuh diri
NO PENYAKIT KEMUNGKINAN KOMORBIDITAS

1 ISPA -

2 PENYAKIT KULIT ANSISTAS & DEPRESI (DERMATITIS ALLERGI, PSORIASIS)

3 MYALGIA, CEPHALGIA DEPRESI

4 DIARE & GE DEPRESI DAN ANSIETAS

5 PENYAKIT GIGI DEPRESI

6 GASTRITIS DEPRESI DAN ANSIETAS

7 HIPERTENSI DEPRESI DAN ANSIETAS

8 PENY.GIGI DAN PULPA DEPRESI DAN ANSIETAS

9 KECELAKAAN INTOKSIKASI ALKOHOL, DEPRESI, TENTAMEN SUICIDE

10 TBC DEPRESI
11/6/2017 16
Pasien (semua tidak bekerja) :
3.009X 1.9 juta (UMR)=
5.72 M Rp

Care giver jika 50% tidak bekerja karena


merawat pasien:
2.86 M Rp
Total : 8.58 M Rp / Bulan

11/6/2017 17
LATAR BELAKANG KESWA KOMPLEKS
Tidak Deteksi
PENGETAHUAN
MASYARAKAT Paha Terlambat
Dini (-) STIGMA &
DISKRIMINASI
KURANG
m di
Diagnosis GAP TERAPI
MASALAH & KRONIS/
GANGGUAN JIWA KOMOR- Terlant DISABILITAS BIAYA TINGGI
BID
DI KELUARGA
SERING TDK
ar
ANGGARAN
TERDETEKSI
Beban KESWA
Keluarga
FASILITAS Akses Sulit Pasung / dan PERMASALAHAN
KESEHATAN Menggelandang Negara HUKHAM
JIWA KURANG

TENAGA
Rehabilita Hilangnya Hari
PERMASALAHAN
PSIKOSOSIAL DI

KESEHATAN si Kurang Produktif MASYARAKAT

KURANG
Minat
TENAGA NON Pendidikan, UU Kurang
KESEHATAN KUALITAS
KESEHATAN Pelatihan, SDM
KURANG Seminar, JIWA MENURUN
Lokakarya dll NO 18 TAHUN
1. SEHAT JIWA TETAP SEHAT
2. RISIKO GANGGUAN JIWA JADI SEHAT JIWA
3. GANGGUAN JIWA (ODGJ Berat & Ringan)
JADI
MANDIRI DAN PRODUKTIF

JAMBI SEHAT JIWA


Promotif

Preventif

Kuratif

Rehabilitatif
11/6/2017 20
(UU NO 18 TH 2014 TENTANG KESWA) Mempertahankan & Meningkatkan derajat keswamas secara optimal.
PROMOTI Menghilangkan stigma pelanggaran HAM ODGJ.
F Meningkatkan pemahaman & penerimaan masyarakat terhadap
Keswa.
RUANG LINGKUP KESWA

Mencegah terjadinya masalah Keswa.


PREVENTI Mencegah timbulnya atau kambuhnya gangguan jiwa.
F Kurangi faktor resiko.
Cegah timbulnya dampak psikososial.

Penyembuhan atau pemulihan.


Pengurangan penderitaan
KURATIF Pengendalian disabilitas
Pengendalian gejala penyakit.

Mencegah atau mengendalikan disabilitas.


REHABILIT Memulihkan fungsi sosial.
ATIF Memulihkan fungsi okupasional.
Memberdayakan kemampuan ODGJ untuk mandiri di Masyarakat
PROMOTIF PREVENTIF KURATIF REHABILITATIF
Orang Sehat Orang Sehat ODMK 10-20% ODGJ
(life cycle) Populasi berisiko & ODGJ BERAT 1-3% KORBAN
Populasi Khusus: PENYALAHGUNA PENYALAHGUNAAN
(Korban Bencana , NAPZA NAPZA
Tindak Kekerasan,
Korban Konflik,
Pekerja Migran)

Dilaksanakan : Dilaksanakan : Dilaksanakan : Dilaksanakan :


Keluarga, lembaga Keluarga, lembaga Fasyankes FKTP dan Fasyankes FKTP dan
(pendidikan, (pendidikan, FKTRL, Masyarakat FKTRL, Masyarakat
keagamaan, keagamaan, dan Fasilitas dan Fasilitas
pemasyarakatan, pemasyarakatan, pelayanan di luar pelayanan di luar
tempat kerja, tempat kerja, sektor kesehatan dan sektor kesehatan dan
masyarakat, masyarakat, fasilitas pelayanan fasilitas pelayanan
fasyankes, media fasyankes, media berbasis masyarakat berbasis masyarakat
massa) massa)
PROMOTIF PREVENTIF KURATIF REHABILITATI
F

Kegiatan : Kegiatan : Kegiatan : Kegiatan :


Pola Asuh, Deteksi Deteksi dini, ODGPN
Keterampilan Dini/Skrining, Rehabilitasi
Hidup, KIE Konseling, Psikososial,
Keswa dan Dukungan IPWL
Napza sosial dan
Keswa, KIE
Keswa dan
Napza
Puskesmas dan jejaring, klinik pratama,
dan praktik dokter dengan kompetensi
pelayanan Kesehatan Jiwa

Rumah sakit umum

Rumah sakit jiwa

Rumah perawatan
11/6/2017 24
Low Levels of Care & Intervention
High

MPKP
1
Mental Hospital
Frequency CLMHN Cost
2 Psychiatric unit in general PICU
hospital

3 Community mental health services AC CMHN


(outpatient/outreach)

IC CMHN
4 Mental health care
through primary health care services BC CMHN
DSSJ 5
Informal and formal community care/support
outside the health sector
KKJ
6 Self/Family care
SHG
HighUKJS
Low
Kualitas Pelayanan yang dibutuhkan
11/6/2017
(Keliat,1978, Maramis A, 2005; adapted from van Ommeren, 2005)25
Karakteristik klg yg beresiko
mengalami masalah psikososial

1. Kehilangan anggota klg,


orang yg dicintai
2. Kehilangan pekerjaan
3. Kehilangan harta benda
4. Kehilangan anggota tubuh
5. Penyakit fisik kronis; TBC,
DM, jantung, ginjal, rematik
6. Hamil dan postpartum
NO NAMA OBAT SEDIAAN KET

1 Diazepam 2 Tab Anti Anxietas


2 Diazepam 5 Tab/INJ Anti Anxietas
3 Amitriptilin 25 Tab Anti Depresi dan Anti Mania
4 Haloperidol 0,5 Tab Anti Psikosis
5 Haloperidol 1,5 Tab Anti Psikosis
6 Haloperidol 5 Tab Anti Psikosis
7 Chlorpromazin 5 Tab Anti Psikosis
8 Chlorpromazin 100 Tab Anti Psikosis
9 Trihexyphenidyl (THP) 2 Tab Anti Parkinson

11/6/2017 27
STRATEGI PELAYANAN

PENKES JIWA KLMPK SEHAT (BAYI LANSIA)


PENKES JIWA KLMPK RESIKO

KEGIATAN PENKES KLMPK GANGGUAN JIWA (PK, HALUSINASI, ISOS,


HDR, DPD)

PERAWAT CMHN KEGIATAN TAK, REHAB


ASKEP KELUARGA

MENDETEKSI KELUARGA (SEHAT, RESIKO, GANGGUAN)


MENGGERAKAN KELUARGA UNTUK IKUT PENYULUHAN

KEGIATAN MENGGERAKKAN PASIEN GANGGUAN UNTUK MENGIKUTI


TAK DAN REHABILITASI

KADER KESWA MELAKUKAN KUNJUNGAN RUMAH


MERUJUK PASIEN KE PERAWAT CMHN
MENDOKUMENTASIKAN SEMUA KEGIATAN
Lokasi Penanggung Jawab
Propinsi
Gubernur

Kabupaten/Kota Bupati/
Dinas Walikota Organisasi
terkait Masyarakat
Kecamatan
(ORMAS)
Camat
Kelurahan
Lurah Kader
Kesehatan
Rukun Warga
RW Jiwa (KKJ)

Keluarga Keluarga dengan anggota keluarga


yang mengalami gangguan jiwa
Mengkomunikasikan, Informasi, Edukasi dg
Berkoordinasi dg Pemangku Kepentingan dan
dapat bekerjasama dg masyarakat;
Menyediakan Sarpras;
Ketersediaan dan Kesejahteraan SDM bid
Keswa;
Mengatur Ketersediaan Psikofarmaka

11/6/2017 30
Penatalaksanaan ODGJ yang terlantar,
menggelandang, mengancam keselamatan,
mengganggu ketertiban/keamanan Umum;
Penampungan di fasilitas pel luar sektor kes
bagi ODGJ yg sudah sembuh atau terkendali
gejalanya yg tidak memiliki keluarga
dan/atau terlantar;
Rehabilitasi thd ODGJ yg terlantar;

11/6/2017 31
Membantu Mendirikan FasPel di bid Kes dan
Fas Pel Berbasis Masyarakat : 1 RSJ per Prov,
Pemprov bersama Pemkab/kota wajib
mendirikan faspel berbasis masy dan II;
Membangun Sistem Pelayanan

Pembinaan Perizinan FasPel dan Pengawasan


FasPel

11/6/2017 32
Membantu Mendirikan FasPel di bid Kes dan
Fas Pel Berbasis Masyarakat : 1 RSJ per Prov,
Pemprov bersama Pemkab/kota wajib
mendirikan faspel berbasis masy dan II
Pembinaan Perizinan FasPel dan Pengawasan
FasPel

11/6/2017 33
SDM : Perencanaan, Pengadaan, Peningkatan
Mutu, Penempatan dan Pendayagunaan dan
Pembinaan
Mendirikan FasPel di bid Kes dan Fas Pel
Berbasis Masyarakat : 1 RSJ per Prov, Pemprov
bersama Pemkab/kota wajib mendirikan
faspel berbasis masy dan d luar sektor di
kab/kota
Pembinaan Perizinan FasPel
Ketersediaan Obat dan Alkes dan Nonkes
11/6/2017 34
Identifikasi Peran Dinas Sosial & Tenaga Kerja
Sosial (Kecamatan/Kelurahan): TKSK

Kerjasama tentang pasien gangguan jiwa


yang: gelandangan

Rehabilitasi Psiko Sosial di Masyarakat

11/6/2017 35
Deteksi Pasien Gangguan Jiwa

Penanganan Pasien Gangguan Jiwa


Mengetahui sistem rujukan
Cara menangkap yang pasien gangguan jiwa
Koordinasi dengan pemerintah setempat

11/6/2017 36
Dari RT RW Kelurahan Kecamatan
Propinsi Pusat

Fasilitasi Kader Kesehatan Jiwa

Peningkatan Kesadaran Kesehatan Jiwa


Masyarakat

11/6/2017 37
Semua Kegiatan memerlukan uang

Pelatihan Perawat dan Dokter di PKM


Pelatihan Kader Kesehatan Jiwa
Kunjungan rumah pasien gangguan jiwa
Rujukan bolak balik dari masyarakat ke RSJ
Penyediaan pelayanan (tenaga dan obat)

11/6/2017 38
Ketua RT

Ketua RW / Kadus

Lurah / Kades

Camat

PKK tiap tingkat : RT sd Propinsi


39
Kader Kesehatan Jiwa (KKJ)
1 : 10 keluarga
Jml Keluarga di PKM : ..
Jml KKJ Yang Diperlukan :

Pelatihan KKJ
2 hari
1 kali pelatihan 30 orang
Diperlukan .. kali pelatihan

Dana
Pemberdayaan masyarakat (Dana Desa, CSR DLL)
Pemberdayaan PKK (Bantuan PKK)
40
Dr Plus Jiwa
Perkesmas PKM
Plus Jiwa

Perkesmas
RW RW
Plus Jiwa
RWSSJ/DSSJ RWSSJ/DSSJ

RT RT RT

KKJ KKJ KKJ KKJ

INDIVIDU DAN KELUARGA


PASUNG di
LEPAS

PASUNG

NO PASUNG Yang Lepas


BARU NO PASUNG

42
ODGJ
TERDETEKSI

ODGJ

ODGJ ODGJ
PRODUKTIF MANDIRI

43
TIADA SEHAT TANPA SEHAT
JIWA

Anda mungkin juga menyukai