Anda di halaman 1dari 10

Helda Puspitasari

122310101018

Program Studi Ilmu Keperawatan


Universitas Jember
2013
Tujuan jurnal:
Untuk mengetahui resiko katarak di Swedia
pada pasien penyakit celiac melalui data
histopatologi nasional dan daftar kesehatan
nasional.
Metode jurnal:
mengidentifikasi laporan pasien penyakit
celiac dengan biopsi usus kecil pada daftar
Swedia Hospital Discharge dan daftar hari
operasi nasional di Swedia untuk menentukan
resiko katarak.
Hasil Penelitian:
Selama 9 tahun dapat diidentifikasi 1.159
penderita katarak pada pasien penyakit celiac.
Resiko katarak adalah 397/100.000 orang per
tahun dengan peningkatan resiko 86/100.000
orang per tahun. Hal ini menjadi jawaban dari
hipotesis peneliti bahwa penderita katarak
mengalami peningkatan pada penderita
penyakit celiac.
Analisis jurnal:
penyakit celiac merupakan penyakit autoimun
yang dapat menyebabkan komplikasi
Katarak pada penderita penyakit celiac karena
2 faktor yaitu kekurangan vitamin dan oksidasi
stres
penanganan pada penyakit celiac sehingga
kekurangan vitamin yaitu dengan suplemen
vitamin.
1. Seorang wanita berusia 40 tahun mendatangi seorang
dokter dan mengkonsultasikan keluhan yang dirasakan
(pusing, penglihatan kabur, persendian terasa nyeri).
Kemuadian dokter tersebut menyarankan pasiennya untuk
melakukan test laboratorium. Dan ternyata pasien tersebt
mengalami anemia, osteoporosis, dan katarak. Kemudian
dokter menyimpulkan bahwa apa yang diamalaminya
merupakan komplikasi dari suatu penyakit. Berdasarkan
kesimpulan dokter tersebut, diagnosa media apa yang
tepat diberikan pada wanita 40 tahun tersebut?
a. HIV
b. Celiac disease
c. Hepatitis C
d. Malaria
e. Hepatitis A
2. Mr. Z sedang berobat di sebuah rumah sakit
swasta di Swedia. Mr. Z didiagnosa mengalami
penyakit Celiac atau Celiac disease. Lambat laun
Mr. Z mengalami gejala-gejala katarak, hingga
suatu saat Mr. Z harus segera melakukan operasi
katarak. Apa yang menyebabkan Mr. Z mengalami
komplikasi tersebut?
a. Ketidak mampuan Mr. Z menjaga kebersihan
mata
b. Adanya kondisi oksidasi stress yang dialaminya
c. Penggunaan lensa kontak pada mata Mr. Z
d. Kekurangan kalsium karena terganggunya
penyerapan kalsium dalam tubuh
e. Mr. Z adalah seorang perokok pasif
3. Anti adalah seorang pasien yang dirawat di
sebuah rumah sakit. Anti mengalami penyakit
celiac, sehingga saluran pencernaannya
terganggu terutama pada usus halus yang
berfungsi menyerap nutrisi menuju aliran darah.
Kini anti mengalami katarak dan terancam
kehilangan penglihatannya. Berdasarkan kasus
diatas nutrisi apa yang tidak dapat diserap dan
disalurkan menuju organ mata?
a. Vitamin A
b. Mineral
c. Zat besi
d. Vitamin C
e. Kalsium
4. Seorang anak mengalami penurunan berat
badan, nyeri pada perut, sering mengalami
diare. Kemudian dokter menyarankan untuk
melakukan uji di sebuah laboratorium. Setelah
hasilnya keluar, anak tersebut mengalami
penyakit celiac. Berdasarkan kasus tersebut test
apa yang dijalani oleh anak tersebut?
a. Test urin
b. Test darah
c. Biopsi
d. Foto Ronsen
e. Pengambilan tinja pasien
5. Seorang pria Swedia melakukan uji biopsi untuk
memastikan penyakit yang dialaminya. Pria
tersebut sering mengalami anemia dan kini
terancam osteoporosis. Dokter pribadinya
mendiagnosa pria tersebut mengalami celiac
disease. Berdasarkan kasus tersebut pasien
melakukan uji biopsi. Apakah yang dimaksud dengan
uji biopsi?
a. Pengujian yang dilakukan dengan mengambil
sampel tinja pasien
b. Pengujian yang dilakukan untuk mengetahui jumlah
eritrosit pasien
c. Pengambilan sejumlah sel jaringan tubuh untuk
mengetahui suatu penyakit
d. Pengambilan darah dan mukosa pasien
e. Sebagai uji untuk mengetahui penyakit demam
berdarah

Anda mungkin juga menyukai