Anda di halaman 1dari 27

NEGATIVE WOUND

PRESSURE THERAPY IS SAFE


AND USEFUL IN PEDIATRIC
BURN PATIENTS
NINDYA RIESMANIA P
30101206686
PENDAHULUAN

500,000 masyarakat
Salah satu cedera
di US mengunjungi
Burn Injury yang paling
IGD untuk
kompleks
perawatan luka
National Burn Repository

80% Etiologi dari luka bakar:


Luka bakar api
Luka bakar di udara
Pasien 96,7% selamat dengan biaya RS
yang
rata rata $ 86,146
dirawat
akibat
luka
bakar 3,3% terluka parah dan meninggal
pada meski diobati dengan biaya RS rata
2014 rata $285,225
Pasien luka bakar
Miningkatkan resiko Sepsis, gagal nafas,
yang menjadi
komplikasi syok, dan kematian
immunocompromised

Anak anak dan Dapat sembuh


dewasa yang sembuh dengan perawatan
dari luka bakar yang yang intensif dan nutrisi
serius yang baik
NPWT - Terapi non infasif yang menyebabkan granulasi dan
penutyupan luka

NPWT telah terbukti memperbaiki penutupan luka dengan


Tahun vakun melalui dressing oklusif yang steril diatas luka

1995 Tekanan diper tahankan antara 50 mmHg dan 125


mmHg tergantung kondisi luka
Vakum tersebut mempertahankan gradien tekanan
NPWT yang meningkatkan aliran darah dan imunitas tubuh

Antibiotik dan saline dapat diaplikasikan dengan


terapi yang dipilih sesuai keadaan.

Dapat diterapkan pada luka akut maupun kronis,


termasuk ulkus kronis

Efisien dan aman bagi anak dengan luka traumatis


atau luka bakar yang kompleks
METODE PENELITIAN
Menggunakan metode retrospective utuk mengevaluasi efek terapi dari
NPWT pada anak denganluka bakar yang serius atau trauma pada soft
tissue dengan general anesthesia.
Pada 29 anak : 12 perempuan dan 17 laki laki dengan rata rata usia 9.34
years (2 bulan 18 tahun)
HASIL
DISKUSI
Peningkatan angka mortalitas dan rawat inap di RS akibat burn injury
semakin menurun dalam beberapa dekade terakhir.
NPWT adalah Vacum Assisted Closure Therapy yang digunakan pada luka
yang komplek, ulkus DM, dan cavitas pada rongga abdomen.
Penelitian sebelumnya menyatakan bahwa penggunaan NPWT pada
pasien dengan ulkus kronis terjadi peningkatan granulasi jaringan, dan
penurunan resiko nekrosis.
Selain itu pada pasien ulkus DM yang diterpi menggunakan NPWT selama 4
bulan menunjukkan peningkatan penyembuhan luka dan penurunan
amputasi pada ekstremitas bawah
Terapi dengan NPWT terbukti dapat mengurangi volume dan kedalaman
ulkus DM dibanding dengan dressing kasa lembab.
NPWT juga terbukti bermanfaat dalam mengendalikan sepsis dan nekrosis
jaringan setelah laparotomi.
Penelitian lain menunjukkan bahwa pasien yang pulih dari rekonstruksi
dinding abdomen menunjukkan penurunan resiko dehiscene kulit, hernia,
dan komplikasi pasca bedah setelah diobati dengan Incisional NPWT
NPWT juga baru baru ini diketahui mengendalikan infeksi fase akut dan
memperbaiki penyembuhan kulit pada pasien dengan trauma tumpul dan
fraktur pada ekstremitas bawah.
Namun, kelemahan pada penggunaan NPWT adalah tingginya level pain
terutama bila tekanannya > 125mmHg.
Selain itu juga terdapat laporan mengenai iskemia yang terjadi setelah
pemberian NPWT pada pasien anak anak.

Kelemahan pada penelitian ini adalah metode restropektif dan kecilnya


jumlah sampel.
TELAAH KRITIS UMUM STRUKTUR DAN ISI
MAKALAH (SASTROASMORO, 2011)
No Kriteria Ya (+), tidak ada (-),
TR (Tidak relevan)

Judul Makalah
1 Tidak terlalu panjang atau terlalu pendek - (>12 kata)
2 Menggambarkan isi utama penelitian +

3 Cukup menarik +

4 Tanpa singkatan, selain yang baku +


Pengarang dan Institusi
5 Nama-nama dituliskan sesuai dengan aturan jurnal +
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-) / TR

Abstrak
6 Abstrak satu paragraf atau terstruktur +
7 Mencakup komponen IMRAD +
8 Secara keseluruhan informatif +
9 Tanpa singkatan, selain yang baku +
10 <250 kata - (341)
Pendahuluan
11 Ringkas, terdiri atas 2-3 paragraf + (3)
12 Paragraf I mengemukakan alasan dilakukan penelitian -

13 Paragraf berikut menyatakan hipotesis atau tujuan penelitian + (par 3)

14 Didukung oleh pustaka yang relevan +


15 <1 halaman -
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-) / TR

Metode
16 Disebutkan desain, tempat dan waktu penelitian + (desain saja)
17 Disebutkan populasi sumber -
18 Dijelaskan kriteria inklusi dan eksklusi -
19 Disebutkan cara pemilihan subyek (teknik sampling) -
20 Disebutkan perkiraan besar sampel dan alasannya -
21 Besar sampel dihitung dengan rumus yang sesuai -
22 Komponen-komponen rumus besar sampel dan alasannya -
23 Observasi, pengukuran, serta intervensi dirinci sehingga -
orang lain dapat mengulanginya
24 Ditulis rujukan bila teknik pengukuran tidak dirinci -
25 Pengukuran dilakukan secara tersamar -
26 Dilakukan uji keandalan pengukuran (kappa) -
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-), / TR

Metode
27 Definisi istilah dan variabel penting dikemukakan +
28 Ethical clearance diperoleh -
29 Persetujuan subyek diperoleh -
30 Disebut rencana analisis, batas kemaknaan dan power penelitian -

31 Disebutkan program komputer yang dipakai +


Hasil
32 Disertakan tabel karakteristik subyek penelitian +
33 Karakteristik subyek sebelum intervensi dideskripsikan -
34 Tidak dilakukan uji hipotesis untuk kesetaraan pra-intervensi -

35 Disebutkan jumlah subyek yang diteliti +


36 Dijelaskan subyek yang drop out dengan alasannya -
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-), / TR

Hasil
37 Ketepatan numerik dinyatakan dengan benar +
38 Penulisan tabel dilakukan dengan tepat +
39 Tabel dan ilustrasi informatif dan memang diperlukan +

40 Tidak semua hasil di dalam tabel disebutkan pada naskah -

41 Semua outcome yang penting disebutkan dalam hasil +

42 Subyek yang drop out diikutkan dalam analisis -


43 Ditulis hasil uji statistika & nilai p -
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-), / TR

DISKUSI
44 Semua hal yang relevan dibahas -
45 Tidak sering diulang hal yang dikemukakan pada hasil +
46 Dibahas keterbatasan penelitian dan dampaknya terhadap hasil +

47 Diskusi dihubungkan dengan pertanyaan penelitian -


48 Dibahas hubungan antara hasil dengan teori / penelitian terdahulu +

49 Dibahas hubungan antara hasil dengan praktek klinis -


50 Efek samping dikemukakan dan dibahas -
51 Disebutkan hasil tambahan selama observasi -
52 Disertakan simpulan utama penelitian +
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-), / TR

DISKUSI

53 Simpulan didasarkan pada data penelitian +


54 Simpulan tersebut sahih +
55 Disertakan saran penelitian selanjutnya +
UCAPAN TERIMA KASIH

56 Ucapan terima kasih ditujukan kepada orang yang tepat -

57 Ucapan terima kasih dinyatakan secara wajar -


DAFTAR PUSTAKA

58 Daftar pustaka disusun sesuai dengan aturan jurnal +


59 Kesesuaian sitasi pada naskah dan daftar pustaka +
No Kriteria Ya (+) / Tdk (-), / TR
LAIN - LAIN
60 Bahasa yang baik dan benar, enak dibaca, informatif dan efektif +

61 Makalah ditulis dengan ejaan yang taat azas +


VALIDITAS INTERNA, HUBUNGAN
Apakah hubungan waktu benar ? tidak
KAUSAL
Apakah asosiasi kuat ? Tidak
Apakah hasil dalam penelitian konsisten ? ya
Apakah terdapat hubungan dosis ? Tidak disebutkan
Adakah koherensi hasil studi dengan fakta di masyarakat ? ya, dijelaskan dalam
penelitian
Biological plausible ? Ya
Kesamaan dengan hasil penelitian lain ? Beda
VALIDITAS INTERNA, HUBUNGAN
NON-KAUSAL
Apakah hasil di pengaruhi bias ? Ya

Apakah hasil dipengaruhi faktor peluang ? Ya

Apakah observasi di pengaruhi perancu ? Ya


IMPORTANT
Dari hasil P = Tidak dicantumkan nilai P pada hasil penelitian
APLICABLE
Pertanyaan Jawaban

Apakah pada pasien terdapat perbedaan bila dibandingkan dengan Ya


yang terdapat pada penelitian sebelumnya sehingga hasil tersebut tidak
dapat diterapkan pada pasien kita?

Apakah penelitian tersebut mungkin dapat diterapkan pada pasien kita? Ya

Apakah pasien memiliki potensi yang menguntungkan apabila penelitian Ya


diterapkan?

Anda mungkin juga menyukai