Anda di halaman 1dari 19

Pembimbing MR :

dr. Prima Deri Pella T, Sp.OG

DM Jaga:
Afifah Rizkiana
Rima Khairunnisa Jamal
Gita Rosalina

LAB/SMF OBSTETRI & GINEKOLOGI


RSUD Abdul Wahab Sjahranie
FAKULTAS KEDOKTERAN UMUM
UNIVERSITAS MULAWARMAN
Ny. AH/26 tahun/Masuk ruang VK tanggal 3 Agustus
2017 pukul 03.45 WITA/G1P0A0 gravid 23-24 minggu,
janin tunggal hidup intrauterin + Kontraksi
prematur + Inpartu kala II
Ny. AH/26 tahun/Masuk ruang VK tanggal 3
Agustus 2017 pukul 03.45 WITA/G1P0A0
gravid 23-24 minggu, janin tunggal hidup
intrauterin + Kontraksi prematur + Inpartu
kala II

Keluhan Utama:
Perut terasa kencang-kencang
Riwayat Penyakit Sekarang :
Pasien datang dengan keluhan perut terasa kencang-
kencang, yang dirasakan sejak 3 hari SMRS. Sebelumnya
pasien berobat ke RS Dirgahayu dan menjalani
perawatan selama 3 hari, pasien baru saja KRS kemarin
sore. Selama perawatan keluhan pasien berkurang.
Keluhan perut kencang-kencang dirasakan muncul
kembali sejak 5 jam SMRS, dirasa semakin sering dan
dengan durasi yang semakin lama. Pasien mengatakan
ada keluar air-air sejak 1 jam yang lalu. Keluar lendir
darah disangkal. Pasien mengatakan masih dapat
merasakan gerakan bayi namun jarang.
Riwayat Penyakit Sekarang :

Pasien mengatakan bahwa pada usia


kehamilan 16 minggu, pasien sempat diurut
karena keluhan nyeri pinggang.

Selain itu sebulan yang lalu pasien sempat


jatuh dari motor dan motor menimpa badan
serta perut pasien.
Riwayat Penyakit Dahulu :
- Riwayat HT (-), riwayat DM (-), alergi (-) penyakit jantung (-)

Riwayat Penyakit Keluarga :


-Riwayat HT di keluarga disangkal, riwayat DM (-), alergi (-)
penyakit jantung.

Riwayat haid :
Menarche sejak usia 13 tahun, lamanya haid 7 hari, teratur,
banyaknya pendarahan 3-4 kali ganti pembalut wanita/hari
HPHT : 25/02/2017
TP : 2/12/2017
Status Pernikahan :
Menikah 1 kali sejak usia 25 tahun. Lama usia
pernikahan sekarang adalah 7 bulan

Riwayat Kontrasepsi :
KB sebelum kehamilan: -
Umur
Tahun Tempat Jenis Penolong Jenis Kelamin Keadaan Anak
No kehamila
Partus Partus Persalinan Persalinan Anak/ BB Sekarang
n

1 2017 Hamil ini


Tinggi / Berat Badan : 160 cm/66 kg
Keadaan umum : sakit ringan
Kesadaran : CM (GCS = E4V5M6)
Tanda-tanda vital:
Tekanan darah : 110/80 mmHg
Nadi : 88 x/menit
Suhu : 36,5 C
Pernapasan : 24 x/menit
Linea nigra hiperpigmentasi (-), striae
Inspeksi albicans (-), bekas operasi (-)

TFU : sepusat
Leopold I : teraba keras
Palpasi Leopold II : sulit dievaluasi
Leopold III : sulit dievaluasi
Leopold IV : sudah masuk PAP

Porsio tipis lunak, Pembukaan


VT
lengkap, Ketuban (-), Bokong
H-3, bloodslyme (+)

DJJ : 144x/menit dan HIS : 4 x 10, 30-40


Hb : 10,6 g/dl
WBC : 17.900/mm3
HCT : 31%
PLT : 235.000/mm3
BT : 3
CT : 8
GDS : 91 mg/dl
Ur : 20,0
Cr : 0,5
HBsAg : Non Reaktif
Ab HIV : Non Reaktif
G1P0A0 gravid 23-24 minggu, janin tunggal
hidup intrauterin + Kontraksi prematur + Inpartu
kala II
WAKTU OBSERVASI

03/08/2017 Menerima pasien baru dari IGD, dilakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik
03.45 WITA S: Ibu mengatakan perut kencang-kencang, keluar lendir bercampur darah

O: KU sakit ringan
TD: 110/80 mmHg, N: 88x /menit, adekuat, regular,
RR: 24x/menit, Suhu: 36,5 C (per axiller)
Inspeksi: linea nigra hiperpigmentasi (-), striae albicans (-) sikatrik (-)
Palpasi:
TFU : Sepusat
Leopold I : Teraba keras
Leopold II : Sulit dievaluasi
Leopold III : Sulit dievaluasi
Leopold IV : Sudah masuk PAP
VT: Porsio tipis lunak, Pembukaan lengkap, Ketuban (-), Bokong H-3,
bloodslyme (+)
DJJ : 142x/menit, His : 3x/10, 30-40

A: G1P0A0 gravid 23-24 minggu, janin tunggal hidup intrauterin + Kontraksi


prematur + Inpartu kala II

P: Pimpin mengejan dan siapkan resusitasi bayi


WAKTU OBSERVASI
03/08/2017
03.55 WITA Bayi lahir spontan, JK: Perempuan,
A/S: 1/1, BB/PB: 500 gr

Inj. Oksitosin 1 amp IM


Plasenta belum lahir

Inj. Oksitosin II 1 amp IM


Plasenta belum lahir

Drip oksitosin 2 amp

Perdarahan aktif (-), dilakukan manual plasenta namun sulit. Sehingga


dilakukan observasi
WAKTU OBSERVASI
03/08/2017 S : perdarahan dari jalan lahir (+)
06.00 WITA
O : KU sedang
TD: 110/70 mmHg, N: 78x /menit, adekuat, regular, RR: 18x/menit,
Suhu: 36,1 C (per axiller)

A : Retensio plasenta

P : Manual plasenta

Dilakukan manual plasenta, namun plasenta hancur dan kesulitan untuk


mengeluarkan sisa plasenta
WAKTU OBSERVASI
03/08/2017 S: perdarahan dari jalan lahir
06.30 WITA
O: KU sedang
TD: 110/70 mmHg, N: 84x /menit, adekuat, regular, RR: 20x/menit,
Suhu: 36,3 C (per axiller)

A: Rest plasenta post manual plasenta a/i retensio plasenta

P:
R/ USG Cito, ada hasil lapor
Drip oksitosin 2 amp dalam RL, 28 tpm
Cefotaxime inj 3x1
03/08/2017 Hasil USG (+) : tampak adanya sisa plasenta (+)
11.00 WITA

A: Rest plasenta post manual plasenta a/i retensio plasenta

P:
Pro kuretase jam 12.00
Nama Ahli Bedah: dr. Prima Deri Pella T., Sp.OG
Diagnosis Pre operasi Rest plasenta

Diagnosis Post operasi Rest Plasenta

Tanggal Jam operasi dimulai Jam operasi selesai


21/07/2017 13.00 13.30
Tindakan /macam Kuretase
operasi
Laporan operasi
- Pasien diposisikan litotomi
- Disinfeksi dan drapping lapangan operasi
- Kuretase : jaringan 150 cc
- Kontrol perdarahan (-)

Terapi post operasi


Drip oksitosin 1 amp dalam RL 28 tpm
Cefadroxil 3x1 tab
Asam mefenamat 3x1
Biosanbe 1x1
WAKTU OBSERVASI
04/08/2017 S: tidak ada keluhan
07.00 WITA
O: KU sedang
TD: 110/70 mmHg, N: 78x /menit, adekuat, regular, RR: 18x/menit,
Suhu: 36,1 C (per axiller)

A: P1A0, post kuretase a/i rest plasenta H1

P:
Drip oksitosin 1 amp dalam RL 28 tpm
Cefadroxil 3x1 tab
Asam mefenamat 3x1
Biosanbe 1x1

Anda mungkin juga menyukai