Anda di halaman 1dari 50

CHAPTER 1:

“OVERVIEW OF FINANCIAL
STATEMENT ANALYSIS”

YOVINA ASRIFA 1210532052


RIZA SENOVELA ADRI 1210532053
YUNITA SYAFRI YENTI 1210532068
SHINTYA RAHMADENI 1210532077
VALDI HARIS 1210533007
MUTHIA DHUHARANA CHAIRANTE 1210533036
OVERVIEW OF THE CHAPTER
Analisis terhadap laporan keuangan dimulai dengan
mempertimbangkan relevansinya dengan konteks
yang lebih luas dari analisa bisnis. Untuk itu pada
materi ini dibahas jenis-jenis, kegunaan lain dan
analisis lingkungan bisnis dan strateginya.
Kemudian dilanjutkan dengan analisis akuntansi dan
beberapa teknik analisis laporan keuangan dasar
serta model penilaian.
Dan pada akhir materi akan dibahas tujuan analisis
laporan keuangan dalam pasar efisien.
ANALISIS BISNIS
(Yovina Asrifa)
PENGERTIAN ANALISIS BISNIS
• Analisis bisnis merupakan analisis atas
prospek dan risiko perusahaan untuk
kepentingan pengambilan keputusan bisnis.
JENIS-JENIS ANALISIS BISNIS
• ANALISIS KREDIT : • ANALISIS EKUITAS :

1. Analisis Dagang 1. Analisis Teknikal


2. Analisis Non-Dagang 2. Analisis Fundamental
KEGUNAAN LAIN ANALISIS BISNIS
• Manajer
• Merger, Akuisisi, Divestasi
• Manajemen Keuangan
• Auditor Eksternal
• Direktur
• Regulator
• Serikat Kerja
• Pelanggan
ANALISIS LINGKUNGAN BISNIS &
STRATEGI
ANALISIS AKUNTANSI, ANALISIS
KEUANGAN & ANALISIS
PROSPEKTIF
(Riza Senovela Adri)
ANALISIS AKUNTANSI
merupakan proses evaluasi sejauh mana akuntansi
perusahaan mencerminkan realitas ekonomi.

Evaluasinya dengan cara :


1. mempelajari transaksi dan peristiwa perusahaan
2. menilai dampak kebijakan akuntansi terhadap laporan
keuangan
3. menyesuaikan laporan tersebut agar lebih
mencerminkan keadaan ekonomi yang mendasarinya
dan
4. membuatnya lebih sesuai untuk analisis
Keterbatasan akuntansi mempengaruhi kegunaan
laporan keuangan dan menimbulkan setidaknya dua
masalah dalam analisis:
Pertama,ketidakseragaman akuntansi menyebabkan
masalah perbandingan. Masalah ini muncul jika
perusahaan yang berbeda menerapkan akuntansi yang
berbeda untuk transaksi atau peristiwa yang sama.
Kedua,pilihan dan ketidaktepatan dalam akuntansi
dapat mendistorsi informasi laporan keuangan.Distorsi
akuntansi penyimpangan informasi akuntansi dari
ekonomi yang mendasarinya.

Risiko akuntansi merupakan ketidakpastian dalam


analisis laporan keuangan karena distorsi akuntansi.
ANALISIS KEUANGAN
merupakan penggunaan laporan keuangan untuk
menganalisis posisi dan kinerja keuangan perusahaan
dan untuk menilai kinerja keuangan di masa depan.
Analisis keuangan terdiri atas tiga bagian besar:
• Analisis Propabilitas merupakan evaluasi atas tingkat
pengembalian investasi perusahaan.
• Analisis resiko merupakan evaluasi atas kemampuan
perusahaan untuk memenuhi komitmen nya.
• Analisi sumber dan penggunaan dana merupakan
evaluasi bagaimana perusahaan memperoleh dan
menggnakan dananya.
ANALISIS PROSPEKTIF

Analisis prospektif merupakan peramalan hasil di


masa depan biasanya laba,arus kas,atau
keduanya.Output analisis prospektif adalah hasil
yang diharapkan dimasa depan yang digunakan
untuk mengestimasi nilai perusahaan.
PENILAIAN
Penilaian merupakan tujuan utama banyak jenis
analisis bisnis. Penilaian adalah proses mengubah
ramalan hasil dimasa depan menjadi estimasi
nilai perusahaan.
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DAN ANALISIS
BISNIS
Analisis laporan keuangan merupakan kumpulan
proses analisis yang merupakan bagian dari
analisis bisnis.
Karenanya,analisis laporan keuangan seharusnya
dipandang sebagai bagian penting dan tak
terpisahkan dari analisis bisnis dan seluruh
komponen analisis nya.
LAPORAN KEUANGAN-DASAR ANALISIS
Empat utama aktivitas utama perusahaan:
• Perencanaan
• Pendanaan
• Investasi dan
• Operasi
1.AKTIVITAS PERENCANAAN
Sebuah perusahaan ada untuk meimplikasikan
sasaran dan tujuan tertentu.Sasaran dan tujuan
perusahaan terdapat dalam rencana bisnis yang
mendiskripsikan maksud perusahaan,strategi dan
taktik untuk aktivitasnya.
2.AKTIVITAS PENDANAAN
Perusahaan memerlukan pendanaan untuk
menjalankan rencana bisnisnya.Ativitas
pendanaan adalah metode yang digunakan
perusahaan untuk mendapatkan uang untuk
membayar kebutuhan-kebutuhan tersebut.
Terdapat dua sumber daya utama pendanaan:
• Sumber eksternal,yaitu investor ekuitas(pemilik
saham) ,Investor menyediakan pendanaan dengan
harapan mendapatkan pengembalian atas investasi
mereka setelah memperhatikan tingkat
pengembalian yang diharapakan dan resiko.

• Kreditor (pemberi pinjaman).Perusahaan juga


memperoleh dana dari kreditor,terdapat dua jenis
kreditor : 1)kreditor utang,yang secara langsung
meminjamkan uang kepada perusahaan 2) kreditor
operasi,yang meminjamkan uang kepada perusahaan
sebagai bagian dari operasinya.
3.AKTIVITAS INVESTASI
Ativitas investasi mengacu pada perolehan dan
pemeliharaan investasi dengan tujuan menjual produk
dan menyediakan jasa dan untuk
tujuanmenginvestasikan kelebihan kas.
4.AKTIVITAS OPERASI
Aktivitas operasi mencerminkan pelaksanaan rencana
bisnis yang terdapat dalam aktivitas pendanaan dan
aktivitas investasi.Aktivitas operasi setidaknya
melibatkan lima komponen: penelitian dan
pengembangan,pembelian,produksi,pemasaran dan
administrasi.
ADDITIONAL INFORMATION AND
FINANCIAL ANALYSIS TOOLS
(Yunita Syafri Yenti)
Laporan Keuangan Mencerminkan
Aktivitas Bisnis
• Neraca ( balance sheet )
• Laporan laba rugi ( income statement )
• Laporan ekuitas pemegang saham
• Laporan arus kas
• Hubungan antara laporan – laporan keuangan
• Informasi tambahan
Informasi tambahan, terdiri dari :
 Management Disscussion and Analysis (MD&A)
 Laporan Manajemen (Management Report) :
• Tanggung jawab manajemen atas sistem pengendalian
keuangan dan sistem pengendalian internal perusahaan
• Pembagian peran manajemen, direktur, auditor dalam
penyampaian Laporan Keuangan
 Laporan Auditor (Auditor Report)
 Catatan Penjelas (Explanatory Notes) :
• Media untuk mengkomunikasikan informasi tambahan
tentang pos-pos yang ada maupun tidak ada dalam
laporan.
 Informasi Tambahan (Supplementary Information)
 Laporan Proksi (Proxy Statement)
ALAT ANALISIS
 Analisis Laporan Keuangan Komparatif

Analisis ini dilakukan dengan cara menelaah neraca, laporan laba-


rugi atau laporan arus kas yang berurutan dari satu periode ke
periode berikutnya.

• Analisis perubahan tahun ke tahun

• Analisis tren angka indeks

 Analisis Laporan Keuangan Common-Size

Analisis laporan keuangan common-size berguna dalam memahami


pembentuk internal laporan keuangan
RATIO ANALYSIS
(Shintya Rahmadeni)
 Analisis Rasio
• The most popular and widely used tools
• Tools to provide us with insights to underlying
condition
• The magnitude process is simple, but the
interpretation is quite complex
• The usefulness of ratio depends on skillful
application and interpretation of them
Gasolin consumption per miles driven:
Miles per Galon (mpg)

X’s 28 mpg, while Y’s 20 mpg.

To identify which vehicle is the superior one, we


need to analyze several factors affecting gas
consumption.
Ratio Analysis - Factors
Internal Operating Activites
Kejadian ekonomi, faktor-faktor industri,
kebijakan manajemen dan juga metode
akuntansi yang digunakan

Agar angka yang digunakan dalam rasio


merupakan angka yang tepat, maka digunakan
analisis akuntansi di dalamnya
Ratio Analysis - Interpretation
Perusahaan ingin meningkatkan rasio beban
operasi terhadap penjualan dengan cara
mengurangi biaya-biaya yang dikeluarkan untuk
kegiatan penjulan, contohnya beban iklan

Penurunan dalam tingkat penjualan dan nilai


saham pada jangka waktu yang panjang.
Ratio Analysis – Applied to three areas
of financial statement analysis
 Credit (Risk) Analysis - Liquidity
 Credit (Risk) Analysis – Solvency & Capital
Structur
Profitability Analysis – Return on Invesment
 Profitability Analysis – Operating Income
 Profitability Analysis – Asset Utilization
 Valuation
CASH FLOW ANALYSIS &
VALUATION MODEL
(Mutia Dhuharana Chairante)
Cash Flow Analysis
• As a tool to evaluate the sources and uses of
funds
• Insights into how a company is obtaining its
financing and deploying its resources
• Used in cash flow forecasting and as part of
liquidity analysis
Cash Flow Analysis - Illustration
Valuation Model
• an important outcome of many types of
business and financial statement
• Present value theory basis
• Time value of money concept
Valuation Model – Debt Valuation
• Nilai dari suatu obligasi merupakan present value
dari future payoffs (Principal + Interest) yang
telah didiskontokan pada tingkat tertentu
• Lebih sederhana dibandingkan equity valuation

On January 1, Year 1, a company issues $100 of


eight-year bonds with a year-end interest (coupon)
payment of 8% per annum. On January 1, Year 6,
we are asked to compute the value of this bond
when the yield to maturity on these bonds is 6%
per annum.
Nilai obligasi pada tahun keenam:
[$8 + (1,06)] + [$8 + (1,06)2] + [$8 + (1,06)3] +
[$100 + (1,06)3] = $105,35
Valuation Model – Debt Valuation
(Dividend Discount Model)
Assume cost of capital: 10%
Valuation Model – Debt Valuation
(Free Cash Flow to Entity Model)
MODEL LABA SISA & ANALISIS
DALAM PASAR EFISIEN
(Valdi Haris)
Model laba sisa (residual income model)

Vt =

RIt = NIt – (k x BVt-1)


ANALISIS DALAM PASAR EFISIEN
Hipotesis pasar efisien (efficient market
hypothesis-EMH)
Terdapat tiga bentuk EMH, yaitu :
• Bentuk lemah (weak form)
• Bentuk semikuat (semistrong form)
• Bentuk kuat (strong form)
Implikasi Efisiensi Pasar pada Analisis

Pendukung EMH menyatakan bahwa jika


seluruh informasi secara instan terefleksi
dalam harga, usaha untuk mendapatkan
imbalan secara konsisten melalui analisis
laporan keuangan akan sia-sia.
Posisi ekstrem ini menghasilkan
sebuah paradoks. Di satu sisi, analis
laporan keuangan diasumsikan tidak
dapat menghasilkan pengembalian
lebih atas usahanya. Terlebih lagi, bila
analis menganggap usahanya sia-sia,
maka efisiensi pasar menjadi
terganggu.
Beberapa factor dapat menjelaskan
paradoks tersebut. Pertama, EMH
dibangun atas perilaku investor
secara keseluruhan, bukan individual.

Sebagian besar individu percaya


bahwa informasi yang relevan
bergerak cepat, didorong oleh
besarnya kepentingan keuangan.
Pernyataan implikasi EMH bahwa
analis laporan keuangan tidak
berguna gagal mengakui esensi
perbedaan antara informasi dan
interpretasi yang tepat atas
informasi. Meskipun seluruh
informasi tersedia pada satu waktu
tertentu tercermin dalam harga,
harga ini tidak selalu mencerminkan
nilai.
Pergerakan informasi baru dan interpretasi
tepatnya mengalir dari segmen pengguna
yang terinformasi dengan baik dan
memiliki keahlian ke pengguna yang
kurang terinformasi dan tidak efisien.

Dalam laporan tahunan Berkshire


Hathaway, pimpinan dan investor
terkenalnya Warren Buffett
mengekspresikan keheranannya bahwa
EMH masih dipercaya oleh beberapa
peneliti dan analis.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai