Anda di halaman 1dari 16

 Pembinaan dua arah atau dialog yang

berlangsung tak terputus antara


konselor dan kliennya dengan tujuan
untuk mencegah penularan HIV,
memberikan dukungan moral,
informasi, serta dukungan lainnya
kepada ODHA, keluarga dan
lingkungannya
 Konseling dilakukan dg
sukarela/tanpa paksaan
 Mengetahui status lebih dini akan
memudahkan perencanaan penanganan
 Meningkatkan kualitas hidup sehingga
mengurangi angka kesakitan dan kematian
(walaupun tidak dapat disembuhkan, penyakit
dapat dikendalikan dengan baik)
 Memutus mata rantai penularan HIV yang
meluas
 MASYARAKAT YANG MEMBUTUHKAN
PENANAM DIRI AKAN STATUS HIV AGAR
DAPAT MENCEGAH DIRINYA DAN PENULARAN
INFEKSI PENYAKIT YANG LAIN SERTA
MENCEGAH PENULARAN PADA ORANG LAIN
VCT HIV-AIDS di PKM Gnsari mulai ada
dr th 2010
Input
Sumber daya manusia
 Petugas kesehatan yang pernah dilatih ada 4
orang yaitu 1 orang dokter, 1 orang bidan, 1
orang perawat dan 1 orang analis
 Petugas kes ini dilatih th 2009.
 Dana
Untuk sarana dan prasarana dana berasal
dari GF(Global Fund) spt lemari, kursi, tempat
tidur dan tv , sedangkan dana operasional spt
transpot penyuluhan dari BOK

 Sarana pelayanan yg ada


- Ruangan konseling telah ada
- Laboratorium untuk pemeriksaan darah
ada
- Alat dan bahan untuk pemeriksaan darah
tersedia.
 Pra testing
Konseling ini di lakukan bagi pasien yang
merasa memiliki perilaku beresiko tertular
virus HIV.
 Testing
tahap ini kan di lakukan mi pemeriksaan
untuk orang-orang yang setuju. Diperiksa
darahnya sama petugas laboratorium yang
bertanggung jawab
 Pasca testing
Konseling pasca testing merupakan tahap
terakhir dalam pelayanan VCT. Konseling ini
bertujuan untuk memberikan pendampingan
(social support) kepada pasien agar pasien
tidak merasa depresi seketika saat menerima
hasil tes
Konseling
(sebelum tes)

Pengambilan Darah

Konseling
(sesudah tes)

Pemberitahuan hasil tes


Hasil kegiatan yang telah dilaksanakan dalam
program HIV
 Dalam gedung
1. Penyuluhan tentang HIV diberikan langsung pada
klien yang berobat, juga kepada anggota
masyarakat yang datang mencari informasi
tentang HIV.
2. Pelayanan kesehatan meliputi : Anamnesa,
pemeriksaan fisik, pemeriksaan Laboratorium,
diagnosa kerja, konseling serta rujukan.
Kasus-kasus yg pernah mendapat pelayanan
di ruang VCT al: Suspek GO, Ifa, Erosi Porsio,
Candidiasis.

 Luar gedung :
1. Sosialisasi tentang klinik HIV lintas sektoral
2. Penyuluhan tentang HIV di sekolah, karang
taruna, maupun penyuluhan pada kelompok
masyarakat ( ibu-ibu rumah tangga)
 Tahun 2011-2013
BTA + (141), kambuh (11), BTA – RO + (54),
Extra paru (13), Tb Anak (7)
 Dengan melihat masih adanya penderita TB
yang kambuh, maka perlu diperhatikan
kemungkinan penderita TB mengidap HIV
sehingga perlu mendapat konseling dan
testing HIV tanpa paksaan.
 Saat ini telah ada 2 penderita TB yg pernah
kambuh sekarang kambuh lg & mendapat
pengobatan OAT 2.

Anda mungkin juga menyukai