Anda di halaman 1dari 3

10.

Komunikasi bersprosesual, dinamis dan transaksional

Adegan : Gilian Foster mencoba menenangkan ibu dari Samantha saat


Samantha tidak mengakui dia sebagai ibunya. Ibu Samantha yang
terbawa emosi akhinya mengatakan pada Foster bahwa dia
seharusnya tidak ikut campur karena Foster dianggap tidak mengerti
perasaannya dikarenakan Foster tidak memiliki seorang anak. Hal itu
memicu Gilian Foster untuk menceritakan pengalaman pribadinya
saat dia mengangkat seorang anak yang kemudian diambil kembali
oleh keluarga aslinya.

Analisa: Adegan tersebut menggambarkan bahwa adanya komunikasi


yang berkesinambungan, komunikasi yang terjadi akibat dari
komunikasi sebelumnya. Dimana Gilian Foster dapat menceritakan
pengalaman pribadinya tentang adopsi anak akibat dari komunikasi
ibu Samantha yang menganggap Foster tidak bisa memahami
perasaannya.
11. Komunikasi bersifat irreversible

Adegan : Diane dan Eli mendatangi acara yang diadakan Farida


dimana Farida menyampaikan pidato yang membuat Eli Loker percaya
bahwa buku yang ditulis oleh Farida itu asli. Sedangkan Diane masih
meragukan Farida karena ada sikapnya dan ucapannya yang
mencurigakan dalam menanggapi gosip yang beredar. Hal itu
membuat Eli Loker dan Diane sedikit berdebat karena Eli telah
berpersepsi bahwa Farida berkata jujur saat pidato meskipun sikap
dan ucapannya setelah itu mencurigakan.

Analisa: Adegan tersebut menggambarkan bahwa perkataan atau


pernyataan pertama dapat menimbulkan respon atau presepsi yang
tidak dapat ditarik kembali. Dimana Eli Loker tetap mempercayai
Farida meskipun sikap dan ucapannya mencurigakan setelah pidato
tersebut.
12. Komunikasi bukan panasea untuk menyelesaikan masalah

Analisa : Di dalam film ini, tidak ada adegan yang menggambarkan


bahwa komunikasi bukan panasea untuk menyelesaikan masalah
karena adegan dalam film ini menggambarkan komunikasi untuk
menyelesaikan masalah baik komunikasi verbal maupun non verbal.
Tindakan atau aksi yang dilakukan dalam adegan selalu berhubungan
dengan komunikasi yang terjadi baik sebelum maupun setelahnya.

Anda mungkin juga menyukai

  • Forkom 19 Okt 2017
    Forkom 19 Okt 2017
    Dokumen8 halaman
    Forkom 19 Okt 2017
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Apa Ini
    Apa Ini
    Dokumen1 halaman
    Apa Ini
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Surat Izin
    Surat Izin
    Dokumen1 halaman
    Surat Izin
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Kelompok Diklat
    Kelompok Diklat
    Dokumen2 halaman
    Kelompok Diklat
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Komunikasi Bersprosesual, Dinamis Dan Transaksional
    Komunikasi Bersprosesual, Dinamis Dan Transaksional
    Dokumen1 halaman
    Komunikasi Bersprosesual, Dinamis Dan Transaksional
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • EGP7
    EGP7
    Dokumen1 halaman
    EGP7
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen3 halaman
    Dapus
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Regresi Fitat Protein
    Regresi Fitat Protein
    Dokumen2 halaman
    Regresi Fitat Protein
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Mikpang Tipus D
    Mikpang Tipus D
    Dokumen1 halaman
    Mikpang Tipus D
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Daftar Angka Kecukupan Gizi Yang Dianjurkan1
    Daftar Angka Kecukupan Gizi Yang Dianjurkan1
    Dokumen11 halaman
    Daftar Angka Kecukupan Gizi Yang Dianjurkan1
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dilir
    Dilir
    Dokumen4 halaman
    Dilir
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Alkohol
    Alkohol
    Dokumen10 halaman
    Alkohol
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dilir Gula
    Dilir Gula
    Dokumen1 halaman
    Dilir Gula
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Manfaat Khusus
    Manfaat Khusus
    Dokumen2 halaman
    Manfaat Khusus
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • PPT
    PPT
    Dokumen3 halaman
    PPT
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen1 halaman
    Dapus
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen2 halaman
    Dapus
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Jit Word
    Jit Word
    Dokumen3 halaman
    Jit Word
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Ansor Mouthfeel
    Ansor Mouthfeel
    Dokumen2 halaman
    Ansor Mouthfeel
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Urt
    Urt
    Dokumen19 halaman
    Urt
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Dilir Krom
    Dilir Krom
    Dokumen5 halaman
    Dilir Krom
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen4 halaman
    Abs Trak
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • 5,6
    5,6
    Dokumen3 halaman
    5,6
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Tugas Fix
    Tugas Fix
    Dokumen2 halaman
    Tugas Fix
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Yersinia
    Yersinia
    Dokumen7 halaman
    Yersinia
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Bakteri Tamb
    Bakteri Tamb
    Dokumen2 halaman
    Bakteri Tamb
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat
  • Rempah
    Rempah
    Dokumen3 halaman
    Rempah
    Ainindhita Devinda
    Belum ada peringkat