Anda di halaman 1dari 10

DIARE

Buang air besar dengan konsistensi lembek


atau cair, bahkan dapat berupa air saja
dengan frekuensi lebih sering dari biasanya
(tiga kali atau lebih) dalam satu hari
DURASI
• DIARE AKUT
≤14 HARI

• DIARE KRONIS
≥2 MINGGU
Etiologi Diare
1. Infeksi
• Bakteri (shigella, salmonela, e. coli)
• Virus (rotavirus, norwalk+norwalk like agent dan adenovirus)
• Parasit (cacing perut, ascaris, trichuris, bacilus cereus)
2. Malabsorpsi
3. Keracunan
• Keracunan bahan kimia
• Keracunan makanan
4. Irritable bowel syndrom (IBS)
5. Fase akut inflammatory bowel disease (IBD)
6. Medikasi
7. Kolitis iskemik
patofisiologi
• Diare osmotik
terdapatnya makanan atau zat yang tidak dapat diserap akan menyebabkan
tekanan osmotik meninggi
• Diare sekretorik
rangsangan pada dinding usus akan terjadi peningkatan sekresi air dan elektrolit
ke dalam rongga usus dan mengakibatkan peningkatan rongga usus.
• Diare eksudatif/inflamatorik
Inflamasi dan kerusakan mukosa usus
• Diare dimotilitas
Hiperperistaltik akan mengakibatkan berkurangnya kesempatan usus untuk
absorbsi makanan
MANIFESTASI KLINIS
Tergantung dari lokasi dan agen • kolon
penyebab Infeksi di kolon bersifat invasif
• Usus halus Sedikit, frekuensi meningkat
infeksi bersifat tidak invasif Mukus
banyak Darah segar
Cair Nyeri perut
Dehidrasi Sensasi ingin BAB
pH<5,5 pH>5,5
Substansi pereduksi + Substansi pereduksi –
Leukosit feses <5/lapang pandang kecil Leukosit serum >10/lapang
pandangkecil
DIAGNOSIS

• Anamnesis
meliputi: lama diare, frekuensi, volume, konsistensi tinja, warna, bau,
ada/tidak adanya mukus dan darah ,makanan
• Pemeriksaan fisik
perlu diperiksa: nilai tanda vital , derajat dehidrasi, berat badan, suhu
tubuh
• Laboratorium
a) Darah: darah lengkap, serum elektrolit, analisa gas darah, glukosa
darah, kultur dan tes kepekaan terhadap antibiotika.
b) Urine: Urine lengkap, kultur dan tes kepekaan terhadap antibiotika.
c) Tinja: Pemeriksaan makroskopik dan mikroskopik
TERAPI
• Rehidrasi
• Nutrisi
Pemberian makanan harus langsung dimulai 4 jam setelah rehidrasi
• Simtomatik
Antimotilitas :
Antisekretorik
Antispasmodemik
Pengeras feses
• Terapi definitif
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai