Anda di halaman 1dari 12

TUBERCULOSIS

NAMA KELOMPOK :
E R N A W AT I (31171043)
ERNI MASRUROH (31171044)
SISI ARISTIN RAHMANI (31171060)
PENGERTIAN

TB merupakan penyakit infeksi menular yang menyerang parenkim paru-paru


disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. (somantri,2009)

Mybacterium tuberculosis merupakan bakteri aerob yang dapat hidup terutama di


paru-paru atau di berbagai organ tubuh lainnya yang bertekanan persial tinggi
TB paru dapat menyerang tubuh bagian :

pleura Selaput otak Selaput jantung

Kelenjar
Tulang /persendian Kulit
limpe/getah bening

Usus Ginjal Alat kelamin


ETIOLOGI
Kemiskinan

Dampak pandemic HIV


PENYEBAB Kegagalan program Tb

Perubahan demografik
karena meningkatnya
penduduk dunia
GEJALA
Batuk produktif yang berlangsung lebih dari 3 minggu
Demam dan keringat malam G
E
J
A
L
Hemoptisis : Rusaknya jaringan darah akibat lepasnya
hemoglobin dan stroma eritrosit (butir darah merah) A
Penurunan nafsu makan
U
M
U
Perasaan tidak enak (malaise)/ lemah M
Penurunan berat badan
GEJALA KHUSUS
Terjadi sumbatan sebagian
bronkus (akibat penekanan
Dengan keluhan sakit dada
kelenjar getah bening yang
akibat adanya cairan di
membesar yang menimbulkan
pembungkus paru-paru.
suara nafas melemah dan
disertai sesak).

Pada anak-anak dapat


Bila terjadi pada tulang akan mengenai lapisan pembungkus
terjadi gejala infeksi tulang yang otak atau disebut meningitis,
akan menyebabkan munculnya gejalanya adalah demam tinggi,
cairan nanah. penurunan kesadaran, dan
kejang-kejang
DIAGNOSIS
Pemeriksaan baik terhadap pasien maupun keluarganya.

bronchoscopy  menujukan peradangan dan perubahan pada paru.

Pemeriksaan laboratorium (darah, dahak, cairan otak).

Rontgen dada (thorax photo).

Pemeriksaan fisik

Rontgen dada (thorax photo).

Uji tuberkulin.
DAFTAR PUSTAKA
1. International Standards for Tuberculosis Care : Diagnosis, Treatment, Public Health.
Tuberculosis Coalition for Technical Assistance (TBCTA). 2006
2. Pedoman Nasional Penanggulangan Tuberkulosis. Edisi 2, cetakan pertama. Departemen
Kesehatan Republik Indonesia. 2007
3. Diagnosis dan Tatalaksana Tuberkulosis pada Anak. Kelompok Kerja TB Anak Depkes – IDAI.
2008
4.

Anda mungkin juga menyukai