Anda di halaman 1dari 10

Sel – sel darah merupakan bagian figuratif

atau berbentuk sehingga dapat dilihat


oleh mata, meskipun dengan bantuan
alat mikroskop.

Sel darah merah atau SDM adalah sel


yang terbanyak di dalam darah. Karena
sel ini mengandung senyawa yang
berwarna merah yaitu hemoglobin, maka
dengan sendirinya darah berwarna
merah. Sel ini dengan mudah dapat
dilihat dengan bantuan mikroskop pada
sediaan hapus darah.
Fungsi utama sel darah merah
adalah mengikat dan membawa
oksigen dari paru-paru untuk
diedarkan dan dibagikan keseluruh
sel diberbagai jaringan . Untuk
memenuhi keperluan seluruh sel
tubuh akan oksigen tiap saat , yang
jumlahnya besar , senyawa ini tidak
cukup untuk dibawa dalam
keadaan terlarut secara fisik saja
didalam air, yang dalam hal ini
cairan serum.
Deskripsi
Hemoglobin adalah suatu substansi
protein dalam sel2 darah merah yang terdiri
dari zat besi, yang merupakan pembawa
oksigen. nilai hemoglobin yang tinggi dapat
disebabkan karena hemokonsentrasi akibat
dehidrasi. Nilai hemoglobin yang rendah
berhubungan dengan masalah klinis seperti
anemia.
Masalah-Masalah Klinis
 Penurunan darah
Pada umumnya penurunan darah dapat
diakibatkan oleh ; anemia, kanker, penyakit-
penyakit ginjal, pemberian cairan iv. yang
berlebihan, penyakit hodgkin’s.
 Peningkatan kadar
pada umumnya diakibatkan oleh ; dehidrasi
atau hemokonsentrasi, polisitemia, tempat yang
tinggi, penyakit paru obstruksi menahun (PPOM)
seperti emlisema dan asma, gagal jantung
kongestil (GJK), luka bakar luka bakar yang hebat.
Prosedur Umum Pengujian
 Tidak perlu pembatasan makan dan
cairan
 Torniket sebaiknya kurang dari 1 menit.
 Jangan mengambil darah pada
ekstremitas yang ada infus.
Ferisianida mengoksidasi Fe(III) yang
ada pada hemoglobin , oksihemoglobin ,
dan karboksihemoglobin menjadi Fe (III),
memberikan peningkatan terhadap
methamoglobin, dimana adanya ion
sianida, menghasilkan
sianmethamoglobin, senyawa merah
yang stabil yang ditentukan secara
fotometrik.
Sampel :
Seluruh darah dengan Heparin atau EDTA

Prosedur BL SA
ml ml
Sampel - 0.02
Reagen 5,00 5,00
Campur dan biarkan selama 10 menit pada suhu
Kamar (20-25oc). Baca.
Pembacaan :
Panjang gelombang : Tinggi 546 nm ; 540 nm.
Blanko : kandungan BL
Stabilitas warna : Minimal 8 jam.
PERHITUNGAN :
SA O.D.
x 20 = g Hemoglobin/dl
ST O.D.

Standar tersebut akan dibaca secara langsung


dari vial tanpa manipulasi lain.

Unit SI
(g/dl) x 0,155 = mmol/L

Nilai normal :
Pria : 14 – 18 g/dl
Wanita : 11 – 16 g/dl
PEMBATASAN PROSEDUR

Tidak perlu membaca absorban dari


standar pada setiap pengujian.
Konsentrasi Hemoglobin dapat secara
langsung ditentukan dari ukuran
absorbansi PR, mengalikannya dengan
nilai perbandingan ; konsentrasi ST/
Absorbsi ST yang tidak akan berubah
terhadap waktu.

Anda mungkin juga menyukai