Anda di halaman 1dari 16

1.

Fajar Arip N (13171057)


4. Rizqi Charunnisa (13171083)
2. Gessyolina Mayasari (13171058)
5. Tiur Sinta Susanti (13171088)
3. Jane Ismy Aulia H (13171064)
6. Deliana (13171095
KENALAN DULU YUKK…

Angina Pektoris adalah salah satu gangguan sistem


kardiovaskular yang terasa mencekik atau tertekan
akibat terjadinya iskemia jantung, umumnya terasa
nyeri pada area substernal namun kadang juga
terasa sakit pada bagian leher, bahu dan lengan,
serta epigastrium (Katzung et al., 2013)
Play aja Videonya
PATOFISIOLOGI
Patofisiologi

Plak pada
Arteri koroner Aliran darah
dinding arteri
menyempit terhambat
koroner

Iskemia Suplai oksigen Angina


jantung berkurang Pektoris
ETIOLOGI
• Kekurangan suplai oksigen
• Peningkatan kebutuhan
oksigen
• Pembentukan plak pada
pembuluh darah
• Penciutan pembuluh darah
• Kelebihan aktivitas
• Kelelahan
• Stress

Tjay & Kirana, 2015


KLASIFIKASI
Serangan bersifat
stabil dan terjadi 10% kasus angina
saat melakukan Aterosklerosis Vasospastik
aktivitas fisik / Stabil Kronik / Varian / Serangan terjadi
/ Klasik Prinzmetal
saat beristirahat
90% kasus angina
yaitu saat denyut
Tidak Stabil / jantung menurun
Infark Miokard
Sindrom
Serangan berulang dan Koroner Akut
tidak stabil (progresif) yang
dapat terjadi saat
melakukan aktivitas fisik Katzung et al., 2013
ataupun beristirahat Suyatna, 2012
MANIFESTASI KLINIK

Subjektif
1. Nyeri dada bagian kiri
2. Nyeri pada area substernal sampai abdomen
Rampengan, 2014
3. Nyeri pada bahu, leher, dan kepala

Objektif
Bacanya pelan-pelan aja
No Tipe Angina Pektoris Tingkat Risiko Elektrokardiogram (EKG)
1 Aterosklerosis (Stabil) - Depresi ST ≥ 2 mm
2 Vasospastik (Prinzmetal) - Elevasi ST
Tinggi Depresi ST ≥ 1 mm
Depresi : Penurunan Koroner Akut (Tidak
3 Sedang Depresi ST ≤ 1 mm
Elevasi : Peningkatan Stabil)
Rendah Isoelektrik (Normal)
Supaya makin jelas…

Normal: Isoelektrik (mendatar)


Yang ini
NORMAL Depresi: Penurunan dari poin J

Elevasi : Peningkatan dari poin J

J
TERAPI ANGINA PEKTORIS
• Coronary Arteri Bypass Graft CBGA : Pembuatan rute baru
Non (CBGA) disekitar arteri
PTCA : Pemasangan stent
• Percutaneous Transluminal
Farmakologi Coronary Angioplasty (PTCA)
(gorong-gorong) pada
arteri

• Pengurangan kebutuhan
oksigen
Farmakologi • Pengingkatan distribusi
oksigen

Katzung et al., 2013


PESAN MORAL Lulmann et al., 2000
JANGAN ANGINA, ITU BERAT, BIAR Dipiro et al., 2015
DITERAPI AJA
Terapi Farmakologi

Vasodilator Cardiac Depresants

Calcium Blockers Beta Blocker


Nitrat (Verapamil) (propanolol)

Short duration Long duration


(sublingual
Intermediate (oral
(transdermal Katzung et al., 2013
nitroglycerin) nitroglycerin)
nitrogycerin)
Lini Terapi Pertama
Tipe Angina
Angina Stabil Angina Vasospastik Angina Tidak Stabil
• Beta Blocker, atau • Nitrogliserin SL, atau morfin • Nitrogliserin SL
CCB dihydropyridine ( jika Nitrogliserin tidak atau I.V.
• Nitrat long acting efektif) • CCB
• Beta Blocker, atau CCB non
dihydropyridine ( diltiazem,
verapamil)
Katzung et al., 2013
NITRAT
Aldehid Dehidrogenase-2 Stimulasi
Obat Nitrat Oksida Guanilat Siklase
Aktivasi

Relaksasi
Otot Polos Defosforilasi Miosin cGMP

Cyclic Guanosine
Katzung et al., 2013 Monophosphat
Suyatna, 2012
CALCIUM CHANEL BLOCKER

Obat Voltage Sensitive Canal Kadar Ca

Relaksasi Vaskular Kontraksi

Subtipe VSC : L, T, N, P Katzung et al., 2013


Suyatna, 2012
BETA BLOCKER

Obat Sel beta 1 Frekuensi Denyut

Kebutuhan oksigen
dipengaruhi : Kebutuhan oksigen Kontraksi
1. Detak jantung
2. Kecepatan
kontraksi
3. Tekanan sistol Katzung et al., 2013
Lulmann et al., 2000
Suyatna, 2012
REFERENSI
Dipiro, J. T., Wells, B.G., Terry L.S., & Cecily V.D. 2015. Pharmacotherapy Handbook 9 th
Edition. New York : Mc Graw Hill.
Katzung, B. G., Anthony J.T., Marieke K.H., & Susan B.M. 2013. Phamacology
Examination Board Review 10 th Edition. Mc Graw Hill.
Lulmann, H., Albrect Z., Klaus M., & Detlef B. 2000. Color Atlas of Pharmacology 2nd
Edition. New York : Thieme.
Rampengan, S.H. 2014. Buku Kedokteran Kardiologi. Jakarta : Badan Penerbit FK UI.
Suyatna, F.D. 2012. Antiangina Farmakologi dan Terapi Edisi 5. Departemen
Farmakologi dan Terapeutik Fakultas Kedokteran UI.
Tjay, T.H. & Kirana R. 2015. Obat-Obat Penting Edisi Ketujuh. Jakarta : PT. Elex Media
Komutindo.

Anda mungkin juga menyukai