Anda di halaman 1dari 16

Logam Alkali (golongan IA)

&
Logam Alkali Tanah (golongan IIA)

Kelompok 4 :
Nisa Irmayani
Nurismawati
Pipit Patmawati
Ratna Suminar
Rifani Indah Lestari
Rini Indraswari
Rizka Prameswari Pratiwi
Rizki Anastiana Wijaya
Logam Alkali (golongan IA)
1. Sifat Fisis

sifat Li Na K Rb Cs
Nomor atom 3 11 19 37 55
Massa atom relatif 6,94 22,99 39,10 85,48 132,91

Jari-jari atom 1,52 1,86 2,31 2,44 2,62


Titik cair 181 97,8 63,6 38,9 28,4
Titik didih 1.347 883 774 688 678
Keelektronegatifan 1,0 0,9 0,8 0,8 0,7

Unsur Alkali sangat reaktif, sebab mudah


melepaskan elektron (teroksidasi) agar
mencapai kestabilan
Logam Alkali Tanah (golongan IIA)
1. Sifat Fisis
sifat Ba Mg Ca Sr Ba
Nomor atom 4 12 20 38 56

Massa atom relatif 9,01 24,31 40,08 87,62 137,33

Jari-jari atom 1,11 1,60 1,97 2,15 2,17

Titik cair 1.278 649 839 769 725


Titik didih 2.970 1.090 1.484 1.384 1.640

Keelektronegatifan 1,5 1,2 1,0 1,0 0,9


Sifat periodik unsur Alkali dan Alkali Tanah

Sifat Dari atas ke bawah Antara IA dan IIA

Jari-jari atom Semakin besar IA > IIA

Energi ionisasi Semakin kecil IA < IIA

Kereaktifan Semakin kuat IA > IIA

Sifat reduktor Semakin kuat IA > IIA

Sifat logam Semakin kuat IA > IIA

Sifat basa Semakin kuat IA > IIA

Titik lebur Semakin rendah IA < IIA

Reaksi dengan air Semakin kuat IA > IIA


2. Sifat Kimia Logam Alkali (golongan IA)
e) Reaksi nyala Logam Alkali

Contoh gambar logam alkali

semua golongan IA berwujud padat kecuali


cesium dan fransium berwujud cair
Kegunaan logam alkali

Unsur atau Kegunaan


senyawa
Untuk membuat keramik
NaCl untuk garam dapur
untuk membuat bahan peledak
Rb Untuk membuat sel fotolistrik
Cs Untuk katalis reaksi hidrogenasi
Kelimpahan logam alkali di alam
Kelimpahan
Hidrogen Unsur Persen di kerak bumi Keberadaan di alam
paling melimpah Litium 0,0007% di bebatuan Dalam spodune LiAl(SiO3)2.
di alam semesta. beku
sekitar 1% massa Natrium 2,8% Dalam garam batu NaCl,
semua unsur di
bumi. sebagian senyawa Chili NaNO3, Karnalit
besar hidrogen di KMgCl3.6H2O, trona
bumi ada sebagai Na5(CO3)2.(HCO3).2H20, dan
air. Oleh karena air laut
itu, hidrogen
sangat penting Kalium 2,6% Dalam silvit (KCl), garam petre
dalam kimia. KNO3, dan karnalit
KCl.MgCl2.6H2O
Rubidium 0,0078% Dalam lepidolit
Sesium 0,0003% Dalam polusit (Cs4Al4Si9O26)
Fransium Sangat sedikit Berasal dari peluruhan
aktinium (Ac). Bersifat
radioaktif dengan waktu paro
21.8 menit
Cara memperoleh logam alkali

Metode Elektrolisis
Logam Li dan Na adalah reduktor kuat
sehingga tidak mungkin diperoleh dengan
mereduksi oksidanya. Oleh karena itu
logam-logam ini diperoleh dengan cara
elektrolisis.
Metode reduksi
Untuk mendapatkan logam K, Rb, dan Cs
dilakukan metode reduksi sebab jika
dengan metode elektrolisis logam ini
cenderung larut dalam larutan garamnya.
2. Sifat kimia Logam Alkali Tanah (golongan IIA)
a) Reaksi dengan air
Ca, Sr, dan Ba bereaksi dengan air membentuk basa dan gas
hidrogen.

b) Reaksi dengan halogen


logam alkali tanah beraksi dengan halogen membentuk garam
halida

c) Reaksi dengan asam dan basa


Logam alkali tanah beraksi dengan asam kuat membentuk
garam dan gas hidrogen
Kegunaan alkali tanah
Unsur atau
kegunaan
Senyawa
Be Pembuatan tabung sinar X
Mg(OH)2 Untuk antasida (obat maag)
CaOCl2 (kaporit) Untuk desinfektan dan penjernih air
SrCl2 Pasta gigi pada gigi sensitive
BaSO4 Pengeboran sumur minyak
Ra Sumber radioaktif bidang kedeokteran

Contoh gambar alkali tanah


Cara memperoleh alkali tanah

Metode Elektrolisis
Untuk mendapatkan berilium, kita dapat mengekstraksi dari
lelehan BeCl2 yang telah ditambah NaCl. Karena BeCl2 tidak
dapat mengahantarkan listrik dengan baik, sehingga
ditambahkan NaCl. Reaksi yang terjadi adalah : Katoda : Be2+
+ 2e Be . Anode : 2Cl Cl2 + 2e-
Metode Reduksi
Untuk mendapatkan Berilium, bisa didapatkan dengan
mereduksi BeF2. Sebelum mendapatkan BeF2, kita harus
memanaskan Beril [Be3Al2(SiO6)3] dengan Na2SiF6 hingga
700 0C. Karena Beril adalah sumber utama Berilium. BeF2 +
Mg MgF2 + Be
Pertanyaan dari kelompok lain
Penanya :
1. Nike Lusiyani – Kelompok 3
kenapa untuk mendapatkan logam K, Rb, dan Cs
dilakukan metode reduksi sebab jika dengan
metode elektrolisis logam ini cenderung larut
dalam larutan garamnya?
Jawab : karena semakin ke bawah unsurnya
maka semakin kecil elektrolisisnya.
2. Abdul Gofur – Kelompok 1

faktor apa yang menyebabkan perbedaan


warna pada setiap unsur alkali tanah?
Jawab : karena panjang gelombang yang
dibakar ada pada panjang gelombang
unsur sesuai kulit atom setiap unsur

Anda mungkin juga menyukai