Anda di halaman 1dari 21

Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Bagi GGD

PENGEMBANGAN KEPROFESIAN
BERKELANJUTAN

Oleh,
Team PKB Moda Daring
2016

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Kebijakan Sistem Pembinaan Guru
Apa yang guru tahu
Untuk mengindentifikasi area pengetahuan untuk ditingkatkan

UKG

PKB PKG

Wadah untuk meningkatkan guru Apa yang telah guru laksanakan


Perencanaan dibuat didasarkan Penilaian berdasarkan observasi
kebutuhan guru
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KEBIJAKAN APA YANG DILAKUKAN UNTUK
PEMBINAAN GURU PROFESIONAL??
Tiga hal yang termuat dalam manajemen profesional guru
Tahap 1: Uji Kompetensi Guru (UKG)
Fokus pada pengetahuan yang diampu dan pedagogik guru
Soal Ujian berupa pilihan ganda yang dikembangkan dari
standar kompetensi guru (Permendiknas No 16 tahun 2007
tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru)
Tahap 2: Penilaian Kinerja Guru (PKG)
Fokus pada penilaian kinerja guru di kelas yang dilaksanakan
langsung melalui observasi pada saat guru melaksanakan
tugas utamanya.
Tahap 3: Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB)
Fokus pada peningkatan standar kompetensi baik sebagai
hasil UKG maupun PK Guru dan dukungan terhadap karir guru
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
(Pasal 11 ayat c, Permenneg PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009)

PKB

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Aturan Pengembangan Karir GTK
(UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen)
Pasal 32
1) Pembinaan dan pengembangan guru meliputi pembinaan
Pasal 7 Pasal 14 dan pengembangan profesi dan karier.
Profesi guru merupakan Dalam melaksanakan 2) Pembinaan dan pengembangan profesi guru sebagaimana
bidang pekerjaan khusus tugas keprofesionalan dimaksud pada ayat (1) meliputi kompetensi
yang dilaksanakan guru berhak memperoleh pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi
berdasarkan prinsip pelatihan dan
sosial, dan kompetensi profesional.
memiliki kompetensi yang 3) Pembinaan dan pengembangan profesi guru sebagaimana
pengembangan profesi dimaksud pada ayat (1) dilakukan melalui jabatan
diperlukan sesuai dengan dalam bidangnya fungsional.
bidang tugas. 4) Pembinaan dan pengembangan karier guru sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) meliputi penugasan, kenaikan
pangkat, dan promosi.
7 14 20 32 34

Pasal 34
(1)Pemerintah dan pemerintah daerah wajib membina dan
Pasal 20 mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi guru pada
Dalam melaksanakan tugas keprofesionalan, satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh Pemerintah,
guru berkewajiban meningkatkan dan pemerintah daerah, dan/atau masyarakat.
mengembangkan kualifikasi akademi (2)Satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh masyarakat wajib
dan kompetensi secara berkelanjutan membina dan mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi
guru.
sejalan dengan perkembangan ilmu
(3)Pemerintah dan pemerintah daerah wajib memberikan anggaran
pengetahuan, teknologi, dan seni untuk meningkatkan profesionalitas dan pengabdian guru pada
satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh Pemerintah,
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN pemerintah daerah, dan/atau masyarakat.
Untuk apa PKB?
PENGEMBANGAN PROFESIONALISME
Dapat menjamin:
• Setiap guru akan dapat mencapai dan memenuhi
standar kompetensi
• Setiap peserta didik mendapatkan pelayanan
yang standar dan berkualitas dalam pendidikan
sehingga dapat mengembangkan diri sesuai
dengan potensinya
• Setiap guru memiliki penguasaan kompetensi
yang sesuai dengan jenjang profesionalnya.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Pengertian PKB:
Berdasarkan Permennegpan dan Reformasi
Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 yang dimaksud
dengan Pengembangan Keprofesian
Berkelanjutan (PKB) adalah pengembangan
kompetensi guru yang dilaksanakan sesuai
dengan kebutuhan, bertahap, berkelanjutan
untuk meningkatkan profesionalitasnya.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


MACAM DAN JENIS KEGIATAN PKB
No Macam PKB Jenis Kegiatan
1 Pengembangan a) Diklat fungsional
Diri b) Kegiatan kolektif guru
2 Publikasi Ilmiah a) Presentasi pada forum ilmiah
b) Publikasi ilmiah atas hasil penelitian atau
gagasan ilmu di bidang pendidikan formal
c) Publikasi buku pelajaran, buku pengayaan, dan
pedoman guru
3 Karya Inovatif a) Menemukan teknologi tepat guna
b) Menemukan/menciptakan karya seni
c) Membuat/memodifikasi alat pelajaran/ peraga
/praktikum
d) Mengikuti pengembangan penyusunan standar,
pedoman, soal dan sejenisnya
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PENGEMBANGAN DIRI
Lampiran Permennegpan No: PER/16/M.PAN-RB/11/2009 , 10 November 2009

1.1. Mengikuti Pengembangan Diri


Diklat
Fungsional

1.2. Mengikuti Kegiatan Kolektif


guru yang meningkatkan kompetensi
dan/atau keprofesian guru

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Pengertian Pengembangan Diri
Upaya untuk meningkatkan profesionalisme diri
agar memiliki kompetensi yang sesuai dengan
peraturan perundang-undangan atau kebijakan
pendidikan serta perkembangan ilmu
pengetahuan, teknologi, dan/atau seni.

Kegiatan tersebut dilakukan melalui pendidikan


dan pelatihan (diklat) fungsional atau melalui
kegiatan kolektif guru.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Pendidikan dan Latihan (Diklat)
Fungsional
Upaya peningkatan kompetensi guru
dan/atau pemantapan wawasan,
pengetahuan, sikap, nilai, dan
keterampilan yang sesuai dengan profesi
guru yang bermanfaat dalam pelaksanaan
tugas guru melalui lembaga yang memiliki
izin penyelenggaraan dari instansi yang
berwenang.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Diklat Fungsional Guru
Diklat fungsional bagi guru adalah kegiatan guru dalam mengikuti pendidikan atau
latihan yang bertujuan untuk meningkatkan keprofesian guru yang bersangkutan
dalam kurun waktu tertentu

Macam kegiatan dapat berupa: kursus, pelatihan, penataran, maupun berbagai


bentuk diklat yang lain.

Lama pelaksanaan diklat (dalam Angka


No Bukti Fisik
satuan jam efektif pelaksanaan diklat) Kredit

1 Lebih dari 960 jam 15 • Foto copy sertifikat/Surat


2 Antara 641 s.d 960 9 keterangan
• Foto copy surat
3 Antara 481 s.d 640 6 penugasan / surat
4 Antara 181 s.d 480 3 persetujuan dan Laporan
5 Antara 81 s.d 180 2
6 Antara 30 s.d 80 1
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Diklat online atau dalam jejaring
Pengakuan angka kredit dalam diklat online
disesuaikan dengan durasi waktu paket diklat
yang dinyatakan dalam sertifikat.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Kegiatan Kolektif Guru
Kegiatan guru dalam mengikuti kegiatan
pertemuan ilmiah atau mengikuti kegiatan
bersama yang dilakukan guru baik di
sekolah/madrasah maupun di luar
sekolah/madrasah (seperti KKG/MGMP,
KKKS/MKKS, Asosiasi Profesi lainnya) yang
bertujuan untuk meningkatkan keprofesian
guru yang bersangkutan.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Program Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Bagi GGD

Pengembangan Sistem
Program PKB Moda Daring
(Daring Penuh dan Kombinasi)

Oleh,
Team PKB Moda Daring
2016

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 15


Digitalisasi Modul P4TK
MODUL Reviu
Dikembangkan oleh P4TK,
LPTK, Asosiasi Profesi, DUDI, Reviu dan
LP3TK-KPTK evaluasi hasil
Testing

Desain & Digitalisasi


Pengembangan
Proses Uploading
Testing
Redesign Modul bahan Uji coba
PKB Moda Daring Pembelajarn Ke Keterbacaan
Sistem LMS

PKB-Daring
Implementasi program

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Tahapan Pengembangan

Reorganisasi
Upload Bahan
• Membedah Modul • Penulisan • Menguji
modul yang • Memetakan Naskah Modul keterbacaan
telah dibuat modul hasil Online • Upload dan revisi
oleh P4TK bedah modul naskah ke
Bedah Modul
Penulisan sistem PKB Uji Coba dan
Naskah Moda Review
Daring

1. Menyiapkan Softcopy Modul


2. Memasukan ke dalam Format 1. Bedah Modul
3. Memasukan ke dalam Format 2. Reorganisasi Modul
4. Membuat skrip/naskah dengan format 3. Naskah Modul Online
5. Memasukan Ke dalam moodle Site
6. Uji coba keterbacaan dan reviu hasil uji coba
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Alur Proses Digitalisasi Modul di P4TK
Bedah Dan Reorganisasi dan
Reorganisasi Penulisan Naskah
MODUL
( Format 1 dan 2 ) ( Format 2 dan 3 )

Finalisasi Uploading
Uploading

(Sistem PKB-D) (Sistem PKB-D)


Testing dan Reviu
Hasil Testing

( Modul Final )

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Struktur Moda Daring (Pola 60 Jam)
Sesi Pembelajaran
Sesi (40 JP)
Sesi Penutup
Pendahuluan Sesi 1 Sesi 2 Sesi 3 Sesi 4
(10 JP)
(10 JP) Minggu Minggu Minggu Minggu
ke-2 ke-3 ke-4 ke-5
Peserta akan Peserta akan melakukan kegiatan pembelajaran berikut: Peserta akan
mempelajari tentang:  Pengantar Sesi melakukan kegiatan
 Kebijakan  Aktivitas belajar pembelajaran
Penjelasan umum  Forum Sesi berikut:
kegiatan Guru  Refleksi  Kesimpulan dan
Pembelajar moda  Mengunggah Tugas dan Tagihan umpan balik
daring  Umpan balik (reaksi peserta)  Evaluasi
 Saran dan cara  Penilaian Diri penyelenggaraan
penggunaan modul  Tes Sumatif Sesi  Tes akhir
 Alur Pembelajaran

Struktur program Moda Daring pola 60 JP, dimana truktur moda daring ini sudah
mengakomodir aktivitas pembelajaran secara daring dan luring, baik secara
mandiri maupun di Pusat Belajar.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Sistem Peningkatan Keprofesian
Berkelanjutan (PKB)

LMS PKB APLIKASI MOBILE


[Daring & Kombinasi] [LMS PKB]

SISTEM
SISTEM UKG
PENGOLAHAN DATA
[POST TES/UKG 2016]
[Tatap Muka]
20

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Terima Kasih

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Anda mungkin juga menyukai