Anda di halaman 1dari 33

Glyceryl Trinitrate in

Angina Pectoris
CHEST PAIN

KARDIOVASKULAR NONKARDIOVASKULAR

 Kardiak : SKA, penyakit  Gastrointestinal


jantung katup,  Respirasi
perikarditis akut  Neurologi
 Non kardiak : diseksi  Psikiatri
aorta, emboli paru  Muskuloskeletal
ANGINA PEKTORIS

Definisi :
Nyeri atau rasa tidak nyaman di dada
yang berasal dari kardiak yang
disebabkan temporary imbalance
antara suplai & kebutuhan oksigen
miokard

The Heart, 2004


Angina Tipikal

1. Lokasi
2. Durasi
3. Karakteristik
4. Pemicu
Lokasi Angina Tipikal

 Tersering : substernal kiri


 Dapat menjalar dari
epigastrium hingga ke
rahang bawah atau gigi,
bahu, punggung, lengan,
sampai pergelangan
tangan & jari-jari
Durasi Angina Tipikal

 Dapat berlangsung singkat


 Bisa mencapai < 20 menit
 Bila > 20 menit kemungkinan besar
disebabkan oleh angina pektoris tidak
stabil maupun miokard infark
Pemicu Angina

 Aktifitas terutama aktifitas pertama di


pagi hari
 Stress emosional
 Makan berlebihan
 Cuaca dingin
 Dapat disertai sesak napas, mual,
muntah, gelisah
Karakteristik Angina Tipikal

 Rasa tidak nyaman seperti tertekan,


tertindih, tercekik, atau rasa panas
 Intensitas bervariasi dari rasa tidak
nyaman hingga rasa nyeri yang hebat
 Anginaatipikal hanya memenuhi 2 dari
gambaran diatas & nyeri dada nonkardiak
yang memenuhi 1 gambaran atau tidak
sama sekali
Angina Atipikal

 Rasa tercekik
 Gangguan pencernaan
 Sesak napas yang tidak dapat dijelaskan
 Rasa lemah yang tidak dapat dideskripsikan
 Sering terdapat pada wanita, DM, CKD
PENATALAKSANAAN
ANGINA STABIL

1. Identifikasi & terapi penyakit terkait yang


mencetuskan atau memperparah angina
2. Mengendalikan faktor risiko koroner
3. Modifikasi gaya hidup
4. Terapi farmakologi
Identifikasi & Terapi Penyakit Terkait Yang
Mencetuskan Atau Memperparah Angina

 Anemia  Tirotoksikosis
 Obesitas  Demam
 Infeksi  Gagal jantung
 Takikardi  Kelainan jantung
lainnya
Menurunkan Faktor Risiko Koroner

 Manajemen lipid  Berhenti merokok


 Tekanan darah  Batasi konsumsi
 DM alkohol
 Aktifitas fisik  Hindari polusi udara
Modifikasi Gaya Hidup

 Pengaturan diet  Kurangi konsumsi


 Pengendalian stress garam
 Modifikasi jenis  Meningkatkan
kegiatan ~ kondisi px konsumsi buah, sayur
 Kontrol BB & produk susu rendah
 Meningkatkan lemak
aktifitas fisik

Guideline AHA, 2012


Tujuan Terapi Farmakologi

1. Mencegah infark miokard & kematian


2. Menurunkan gejala angina
Terapi Anti Angina

1. Nitrat
2. Beta bloker
3. Calcium Channel Bloker ( CCB )
4. Ivabradin
5. Ranolazine
6. Nicorandil
7. Trimetazidine
GLYCERIL TRINITRAT

 Glyceryl Trinitrate merupakan kelompok obat yang


dikenal sebagai nitrat.

 Manfaat :
1. Mencegah atau menghentikan chest pain yang
disebabkan angina pectoris
2. Menghentikan spasme pada pembuluh darah jantung

 Bekerja untuk sementara merelaksasikan


kebanyakan otot polos, termasuk dinding
pembuluh darah di jantung.
KONTRAINDIKASI GTN

1. Alergi : rash, gatal, sulit bernafas, atau edema


wajah, bibir, tenggorokan, lidah
2. Anemia
3. Peningkatan tekanan intra kranial : trauma kepala,
perdarahan otak, menyebabkan nyeri hebat pada
mata, nyeri kepala terutama di belakang mata, &
perubahan visus.
4. Glaukoma
5. Pemakaian Sildenafil ( Viagra ) atau obat yang sama
( tadalafil atau vardenafil ) untuk terapi ereksi
6. Hypertrophic obsructive cardiomyopathy
 NITROKAF waktu paruhnya 8 jam
 Dosis 2 x 1 kapsul sehari akan memberikan tubuh
bebas nitrat selama 8-10 jam pada malam hari
sehingga bisa dipakai terus menerus tanpa harus
jeda hari

Anda mungkin juga menyukai