Anda di halaman 1dari 38

PERSAMAAN GERAK

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Sebelumnya telah diturunkan persamaan kontinuitas
u v w
  0
x y z
dan persamaan konservasi untuk :

 Garam

S S S S  S  S  S
 u  v  w  Ax  Ay  Az
t x y z x x y y z z
Panas/Suhu

T T T T  T  T  T
 u v w  Ax  Ay  Az
t x y z x x y y z z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Selanjutnya akan kita bahas persamaan kekekalan momentum
Dari Hukukm Newton II tentang Gerak : F = ma

Akan lebih mudah dipahami jika persamaan tersebut


dipahami sebagai percepatan disebabkan oleh
gaya per satuan massa :
System koodinat Cartesian a = F/m
z y

Bagaimana Anda
menggambarkan percepatan
x dalam sistem koordinat
Cartesian?

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Persamaan gerak sering disebut sebagai persamaan
kekekalan momentum linier

u 1 v 1 w 1
  Fx   Fy   Fz
t 0 t 0 t 0

Percepatan ke segala arah, adalah merupakan hasil dari jumlah gaya


gaya yang bekerja dalam arah tersebut.
  
Hukum Newton II:

Ditinjau dari kerangka acuan inersia, jumlah gaya gaya yang


bekerja pada sebuah benda besarnya sama dengan
perubahan kecepatan benda tersebut.

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Bagaimana penafsiran terhadap perubahan percepatan dari
posisi kerangka acuan Euler ke kerangka Lagrangian?

Dalam arah x percepatan dapat direpresentasikan


sebagai turunan material Du/Dt
Du u u u u
 u v w
Dt t x y z


Percepatan Total = percepatan lokal + suku adveksi (atau nonlinear)

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Dalam kerangka Euler persamaan momentum arah x adalah:

u u u u 1
 u  v  w   Fx
t x y z 0

Dan persamaan momentum arah y adalah:

 v v v v 1
 u  v  w   Fy
t x y z 0
Dan dalam arah z adalah:
w w w w 1
u v w   Fz
 t x y z 0

 Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Hukum Newton II :
Ditinjau dari kerangka acuan Inersia, jumlah gaya2 pada
partikel dengan massa konstan sebanding dengan perubahan
momentum liniernya.
Namun demikian, untuk pengamatan yang dilakukan di laut pengamatan
TIDAK dilakukan dalam kerangka acuan inersia. Karena Bumi berputar dan
kita turut berputar bersamanya.
Periode rotasi bumi relatif
terhadap matahari adalah 23 jam Ω = (2pi radians)/86,164 secs =
56 menit dan 4 detik. 7.29×10-5 rad s-1

Φ = latitude

Parameter Coriolis :

f  2sin( latitude)
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Periode rotasi bumi relatif terhadap jarak Ω = (2pi radians)/86,164 secs =
matahari adalah 23 jam 56 min dan 4 det. 7.29×10-5 rad s-1

Φ = latitude

Parameter Coriolis :

f  2sin( latitude)

 jauh lebih besar daripada keliling


1. Jarak yang ditempuh mengelilingi equator
dekat kutub, sehingga kecepatan rotasi jelas jauh lebih tinggi di equator.
2. Bergerak ke equator akan memasuki wilayah yang menghasilkan
kecepatan rotasi melambat.
3. Akibatnnya kecepatan coriolis akan menjadi nol disepanjang khatulistiwa.

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Hal pokok pada Gaya Coriolis
1) Gaya Coriolis adalah sebanding dengan kecepatan dari sebuah partikel
relatif terhadap bumi. Jika tidak ada kecepatan, tidak ada gaya coriolis.
2) Gaya coriolis meningkat terhadap lintang. maksimum di kutub dan nol di
equtor.
3) Di belahan bumi utara, benda tampaknya dibelokkan ke kanan dan di
belahan bumi selatan dibelokkan ke kiri.

u u u u 1
 u  v  w  fv   Fx
t x y z 0

v v v v 1
  u  v  w  fu   Fy
t x y z 0

w w w w 1
  Fz
Abaikan Coriolis pada arah
 u v w
t x y z 0 vertikal karena sangat kecil
dibandingkan dengan g!
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Gaya gaya apa yang bekerja pada air di lautan

Dalam arah Vertikal gaya Gravitasi dan Tekanan

Percepatan gravitasi = g = 9.8 m/s2 1) Gaya gravitasi = Fg= -gm = -ρgΔxΔyΔz


P 2) Tekanan bagian atas = FT= -PΔxΔy
3) Tekanan di dasar = FB= (P+ΔP)ΔxΔy
4) ΔP = ρgΔz
ρ Δz P
5) Jika Δz kecil : P   z
Δx z
Δy 6) Memberikan :
Kesetimbangan Hydrostatic

 P
P+ΔP  g
z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Kesetimbangan Hidrostatik Cont.
Diasumsikan bahwa tekanan z=η
di permukaan adalah nol. z=0
(yakni dengan mengabaikan
tekanan atmosfer)
z
y
z=-h
x

 
P
 z z  g  z P()  P(z)  g(  z) P  g(  z)
z z
Karena P=0 @ z=η

 
P  g  gz P  g  g  z
Ini adalah pendekatan! Yg ini lebih tepat !

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG

 2017
Bagaimana menghitung Gradient Tekanan dalam arah x?

P  g  g  z

Ambil turunan terhadap arah -x

P   
  g  g  g  z
x x x x

Suku ini jauh lebih kecil !!



1 P  g 
o x
g 
x o
 xz
Ini adalah gradien tekanan dalam arah x, memiliki dua
komponen yang berbeda
 Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Gradien tekanan yang disebabkan oleh perbedaan tinggi muka
laut ini disebut :
Gradien Tekanan Barotropik
z=η
z=0

Gradien Tekanan Barotropik


1 P  g 
 g   z
o x x o x
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Gradien tekanan yang disebabkan oleh perbedaan densitas disebut
Gradien Tekanan Baroclinik
z=0

less More
dense Δx dense

Gradient Tekanan Baroklinik

1 P  g 
 g   z
o x x o x
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Contoh aliran Baroklinik
Less dense water More dense water

Pa= ρ1 g z Pb= ρ2 g z

z 1 P  g 
y
o x
g 
x o
 xz
x
Meniadakan
pembatas



Baroclinic Flow

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Sekarang kita memiliki ……
Persamaan momentum arah x :
u u u u  g 
t
u v w g 
x y z x o
 xz  ????

Apa yang terlewatkan????



Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Ingat dari konservasi garam
/​​panas dapat mewakili fluks
yang disebabkan difusi
molekuler.

C
Fc   c
z
Dimana κc adalah koefisien diffusi untuk zat C


z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Seperti juga fluks molekul garam dan panas, juga ada fluks
molekul momentum

u
 xz  
z
Gesekan ini disebabkan
oleh fluks momentum
karena gerak molekul.

μ-- viskositas dinamik 1×10-3 kgm-1s-1
 Viskositas kinematik 1×10-6 m2s-1


1 u
 xz  
 z

Hal ini dikenal sebagai “stress”


z z Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Sama seperti konservasi garam,

S S 2
 c 2
t z
Ingat jika flux ~ dS/dz, kemudan divergensi ~ d2S/dz2

untuk persamaan momentum “Stress-divergence”



1   u 2
 2
 z z

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Stres adalah tensor orde dua, dengan sembilan komponen:

stress ini disebabkan oleh


fluks momentum dari gerak
molekul. Dalam arah x ada
3 stres:

u u u
 xz    xy    xx  
z y x


 Viskositas dinamik 1×10-3 kgm-1s-1
Viskositas Kinematik 1×10-6 m2s-1
 
Stres- divergensi dalam arah x yang kemudian dapat tuliskan
dalam persamaan sebagai:
1   2u  2u  2u
 2  2  2
 z z y x
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Persamaan momentum menjadi :
u u u u 1 P  2u  2u  2u
1. u v w   fv   2   2   2
t x y z  x x y z
v v v v 1 P  2v  2v  2v
2. u v w   fu   2   2   2
t x y z  y x y z

w w w w 1 P  2w  2w  2w
3. u v w   g 2  2  2
t x y z  z x y z

u v w
4.   0 Plus persamaan
x y z kontinuitas
 Sekarang ada 4 persamaan : … dan 4 variabel tidak
1)x-momentum diketahui :
2)y-momentum 1)u
 3)z-momentum 2)v
4)continuity 3)w
4)Pressure
Persamaan tersebut dapat diselesaikan secara numerik, namun hanya
jika bilangan Reynoldnya sangat kecil.
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Reynolds Averaging

Time
u=<u>+u v=<v>+v’ w=<w>+w’ P=<P>+P’

Dengan definisi :
<u’> = 0
Tetapi
<u’w’> ≠ 0
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Bila "Reynolds Averaging" diterapkan TERHADAP Persamaan Gerak.

u u u u 1 P  2u  2u  2u
u v w   fv   2   2   2
t x y z  x x y z

Sebagai contoh, suku pertama menjadi :



u u u'
 
t z t

Dimana kurung siku mengindikasikan rata-rata waktu


Dengan definisi:

u'
0
t
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Persaaamaan Momentum arah X :
u u u u 1 P  2u  2u  2u
u v w   fv   2   2   2
t x y z  x x y z

u u u'
Suku percepatan menjadi :  
 t z t

1  1 P
Tekanan :
 x

P  P'  
 x

Coriolis : 
fv  f v  v'  f v 

 2u 2 u  2 u' 2 u
Gaya gesekan :  2    2
 z z 2
z z

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Persamaan Momentum arah X :

u u u u 1 P  2u  2u  2u
u v w   fv   2   2   2
t x y z  x x y z

Bagaimana dengan suku adveksi?

Sebagai contoh :
Suku ini masih ada
 (u  u' )  u u'  u u'
(w  w' )  w  w  w'  w'
z z z z z
Suku ini hilang

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
Dalam arah X , Reynolds averaging pada suku adveksi
:
u' u' u'
u'  v'  w' (1)
x y z
Reynolds averaging Kontinuitas:
u' v' w'
   0
x y z
Sehingga, ini adalah benar :
u' v' w' 
u'    0 (2)
 x y z 
Tambahkan (2) ke (1): Ini adalah yang tersisa.

u' u' u'  u' v' w'    


'  v'  w'  u'     u' u' u' v' u' w'
u
x y z  x y z  x y z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Reynolds-averaged Persamaan Momentum arah X :

u u u u 1 P   
u v w   f v   u'u'   u'v'   u'w'
t x y z  x x y z
Scaling:
Berapa besar u’ v’ dan w’? ~ 0.10 m/s
Seberapa besar jarak aliran berubah dalam arah X ? ~ 10 km
 The y-direction? ~ 10 km
The z-direction? ~ 10 m

(0.10)2 (0.10)2
=10-6 s-1 =10-3 s-1
10000 10

u u u u 1 P 
u v w   f v   u' w'
t x y z  x z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
u u u u 1 P 
u v w   f v   u'w'
t x y z  x z
suku ini disebut "Reynolds Stres", di mana tanda kurung sudut adalah
rata-rata

Stress Reynolds adalah fluks


 turbulen dari momentum:
U
 u' w'  Az
z
Dimana Az adalah viskositas eddy (m2/s).

Jadi, ada percepatan bila ada


 divergensi dalam fluks (atau stres)

U   U
 u' w'  Az
t z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
z z
2017
Momentum X :
Suku adveksi Coriolis

u u u u 1 P 
u v w   f v   u'w'
Gesekan
Percepatan
t x y z  x z
Gradien tekanan

Momentum y :
v v v v 1  P 
 u v w   f u   v' w'
t x y z  y z
Momentum z :
P
   g
z
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
SCALARS, VECTORS AND TENSORS
A scalar has magnitude but no direction.
An example is pressure p.
The coordinates x, y and z of Cartesian space are scalars.
A vector has both magnitude and direction
Let î, ĵ, k̂ denote unit vectors in the x, y and z direction.
The hat denotes a magnitude of unity

x
The position vector (the arrow denotes a vector that is
not a unit vector) is given as
z
 
x  x î  yĵ  zk̂ k̂
x

î ĵ y
x
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
SCALARS, VECTORS AND TENSORS
A scalar can be a function of a vector, a vector of a scalar,
etc. For example, in fluid flows pressure and velocity are
both functions of position and time:
  
p  p(x, t) , u  u(x, t)
A scalar is a zero-order tensor. A vector is a first-order
tensor. A matrix is a second order tensor. For example,
consider the stress tensor .
  xx  xy  xz 
 
   y x y y y z 
   
 zx zy zz 

The stress tensor has 9 components. What do they mean?


Use the following mnemonic device: first face, second stress
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
SCALARS, VECTORS AND TENSORS
Consider the volume element below.
z

Each of the six faces has a direction.


For example, this face
and this face
are normal to the y direction

A force acting on any face can act in the x, y and z directions.

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017
LECTURE 1: SCALARS, VECTORS AND TENSORS
Consider the face below.
z

yy yz
y
yx
x

The face is in the direction y.


The force per unit face area acting in the x direction on that face is the
stress yx (first face, second stress).
The forces per unit face area acting in the y and z directions on that
face are the stresses yy and yz.
Here yy is a normal stress (acts normal, or perpendicular to the face)
and yx and yz are shearDrs.Hariadi,
stresses (act parallel
M.Si "Oseanografi" , STMKG to the face)
2017
SCALARS, VECTORS AND TENSORS
Some conventions are in order
z

yx
yy yz yy
yz y
yx
x

Normal stresses are defined to be positive outward, so the orientation


is reversed on the face located y from the origin
Shear stresses similarly reverse sign on the opposite face face are the
stresses yy and yz.
Thus a positive normal stress puts a body in tension, and a negative
normal stress puts the body in compression. Shear stresses always put
the body in shear.`
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Sun Rise Hour Later Assuming Fixed Horizon
SUN SUN
SUN E X

E X
E
Angular rate of deflection
= Ω sin ϕ

O O O

Jarak dari O ke E adalah kecepatan bola “u” dikalikan dengan waktu “t”
Defleksi dari E ke X adalah dengan sudut (t Ω sin ϕ) dikalikan dengan jarak
“ut”
EX = ut 2Ω sin ϕ
Percepatan (a) yang diperlukan untuk menghasilkan pergeseran (d) adalah:
D=1/2 a t2
Jadi percepatan dalam kerangka acuan tetap adalah
a = 2uΩ sin ϕ
Percepatan Coriolis biasanya direpresentasikan sebagai “fu” and “fv”, dimana
parameter Coriolis , f = 2 Ω sin ϕDrs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG
2017
Rotation:
Newton’s Second Law:
Ditinjau dari kerangka acuan inersia, gaya total pada sebuah partikel massa
konstan sebanding dengan laju perubahan terhadap waktu dari momentum linier

Pengamatan yang dilakukan di laut TIDAK dibuat dalam kerangka acuan inersia.
Karena bumi berputar, dan kita ikut berputar bersamanya.
Ini mengarah pada gaya Coriolis, yang tidak nyata sebagai sebuah gaya,
tapi gaya tersebut terjadi dan kita amati di laut dari kerangka acuan yang
bergerak.

http://upload.wikimedia.org/wikipedia/co
mmons/b/b6/Corioliskraftanimation.gif

http://www.youtube.com/watch?v=_36MiC
US1ro

http://video.google.com/videosearc
h?client=safari&rls=en-
us&q=coriolis%20derivation&oe=U
TF-8&um=1&hl=en&ie=UTF-
8&sa=N&tab=iv&start=0

Drs.Hariadi, M.Si "Oseanografi" , STMKG


2017

Anda mungkin juga menyukai