Anda di halaman 1dari 23

UJIAN TENGAH SEMESTER GAZAL

T. A. 2018/2019

Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar


Program Studi Keahlian : Teknik Informatika Dan Komputer
Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer Dan Jaringan
Tingkat/Semester : X/2
Hari/Tanggal : Rabu, 3 Oktober 2018
Waktu : 90 Menit
PETUNJUK PENGERJAAN

1. Tulis Nama, Kelas dan Mata Pelajaran yang Diujikan


Pada Lembaran Jawaban.
2. Soal Berupa: 20 Pilihan Ganda (Setiap soal durasi 90
detik) dan 5 Essay (Durasi Pengerjaan 1 Jam).
3. Pada Soal Essay Langsung Dijawab (Boleh Dijawab
Tidak Berurutan yang Penting Nomor Soal Jelas)
4. Kerjakan Masing-masing, jangan menyontek (Belajar
dari sekarang menilai dan menguji diri sendiri) ^ _ ^
5. Amapu Benjer (Tuhan Memberkati)
1. Urutan langkah-langkah logis dalam
penyelesaian masalah yang disusun secara
sistematis dan logis, merupakan
pengertian dari ....
A. flowchart
B. algoritma
C. pseudocode
D. percabangan
E. perulangan
2. Dibawah ini merupakan langkah umum dalam
pembuatan suatu program, kecuali ....

A. mendefenisikan masalah
B. mencari solusi
C. menentukan algoritma
D. menjalankan program
E. mendokumentasikan program
3. Berikut ini merupakan struktur dasar dari
algoritma yakni ….
A. sekuensial, runtunan, perulangan
B. seleksi, pemilihan, repetition
C. sekuensial, seleksi, repetition
D. pengulangan, seleksi, repetition
E. repetition, sekuensial, runtunan
4. Struktur dasar algoritma dimana instruksi
dikerjakan secara berurutan baris perbaris
mulai dari baris pertama hingga baris
terakhir, tanpa ada loncatan atau perulangan
disebut ….
A. seleksi
B. pengulangan
C. runtunan
D. repetition
E. pemilihan
5. Struktur dasar algoritma dimana instruksi
yang dipakai untuk memilih satu aksi dari
beberapa kemungkinan aksi berdasarkan
suatu syarat disebut ….

A. seleksi
B. pengulangan
C. runtunan
D. repetition
E. pemilihan
6. Struktur dasar algoritma dimana instruksi
yang dapat mengulang sederetan instruksi
secara berulang-ulang sesuai persyaratan
yang ditetapkan disebut ….

A. seleksi
B. pengulangan
C. runtunan
D. repetition
E. pemilihan
7. Salah satu jenis perulangan yang ada pada
bahasa C++ adalah ….
A. for - next
B. while - next
C. while - for
D. repeat - for
E. next - do
8. Suatu representasi secara diagram yang
mengilustrasikan urutan dari operasi yang
dilakukan untuk mendapatkan suatu hasil,
merupakan pengertian dari ....

A. flowchart
B. algoritma
C. pseudocode
D. percabangan
E. perulangan
9. Urutan proses dalam system dengan
menunjukkan alat media input, output serta
jenis media penyimpanan dalam proses
pengolahan data disebut ....

A. program algoritma
B. system algoritma
C. system pseudocode
D. system flowchart
E. program flowchart
10. Urutan instruksi yang digambarkan dengan
symbol tertentu untuk memecahkan masalah
dalam suatu program disebut ....
A. program algoritma
B. system algoritma
C. system pseudocode
D. system flowchart
E. program flowchart
11. Simbol algoritma di bawah ini menunjukkan
....

A. start/end
B. proses
C. input/output
D. percabangan
E. koneksi dua bagian flowchart
12. Simbol algoritma di bawah ini menunjukkan
....

A. start/end
B. proses
C. input/output
D. percabangan
E. koneksi dua bagian flowchart
13. Simbol algoritma di bawah ini menunjukkan
....

A. start/end
B. proses
C. input/output
D. percabangan
E. koneksi dua bagian flowchart
14. Urutan baris algoritma seperti kode
pemrograman dan tidak memiliki sintak yang
baku, merupakan pengertian dari ....
A. flowchart
B. algoritma
C. pseudocode
D. percabangan
E. perulangan
15. Suatu perintah (pernyataan) yang
memungkinkan suatu pernyataan dieksekusi
jika suatu kondisi terpenuhi atau tidak
terpenuhi disebut ….
A. flowchart
B. algoritma
C. pseudocode
D. percabangan
E. perulangan
16. if <kondisi1> then
if <kondisi2> then
Pernyataan1
else
Pernyataan2
else
if <kondisi3> then
Pernyataan3
else
Pernyataan4
bentuk umum pseudocode diatas adalah ….
A. percabangan 2 kondisi
B. percabangan lebih dari 2 kondisi
C. percabangan bersarang
D. percabangan 1 kondisi
E. percabangan multi kondisi
17. if <kondisi> then
pernyataan

bentuk umum pseudocode diatas adalah ….


A. percabangan 2 kondisi
B. percabangan lebih dari 2 kondisi
C. percabangan bersarang
D. percabangan 1 kondisi
E. percabangan multi kondisi
18. if <kondisi> then
pernyataan1
else
pernyataan2
bentuk umum pseudocode diatas adalah ….
A. percabangan 2 kondisi
B. percabangan lebih dari 2 kondisi
C. percabangan bersarang
D. percabangan 1 kondisi
E. percabangan multi kondisi
19. if <kondisi 1> then
pernyataan1
else If <kondisi 2> then
pernyataan2
else if <kondisi 3> then
pernyataan 3
else
pernyataan 4
bentuk umum pseudocode diatas adalah ….
A. percabangan 2 kondisi
B. percabangan lebih dari 2 kondisi
C. percabangan bersarang
D. percabangan 1 kondisi
E. percabangan multi kondisi
20. Dua komponen utama dalam ekspresi
percabangan adalah ….

A. kondisi dan pernyataan


B. kondisi dan syarat
C. pernyataan dan syarat
D. kondisi dan pemilihan
E. pernyataan dan pemilihan
1. Jelaskan defensi algoritma ! (10)
2. Buatlah flowchart dan pseudocode untuk menghitung luas
segitiga! (10)
3. Buatlah flowchart dan pseudocode untuk menentukan
bilangan ganjil dan genap ! (20)
4. Sebuah toko buku memberikan diskon pembelian buku
dengan jumlah tertentu. Pembeli yang membeli 100 atau
lebih mendapat diskon 40%, sedangkan pembelian
sebanyak 50 hingga 99 diberi diskon 25%. Selain itu tidak
mendapat diskon. Buat flowchart dan pseudocode
menghitung total transaksi dengan input
harga_satuan_buku dan jumlah_pembelian. (30)
5. Buatlah flowchart dan pseudocode untuk menetukan nilai
siswa dengan ketentuan :
nilai <56 = D
nilai <76 = C
nilai <80 = B
nilai >80 = A (30)

Anda mungkin juga menyukai