Anda di halaman 1dari 18

RESPONSI PENGANTAR

EKONOMI KEHUTANAN

Acara 6. Efisiensi Produksi


Oleh:
Hari Kaskoyo, Ph.D.
Soal-soal pre test
1. Apa yang dimaksud dengan perusahaan?
2. Apa yang dimaksud dengan produksi?
3. Apa yang dimaksud dengan faktor produksi?
4. Ada berapa macam faktor produksi?
5. Apa yang dimaksud dengan efisiensi produksi
Tujuan Umum dan Khusus
• Umum
– Dapat mengetahui perusahaan dan permasalahan
terkait produksi
– Dapat mengetahui efisiensi produksi
• Khusus
– Memahami tentang perusahaan dan industri
– Memahami jenis-jenis faktor produksi
– Dapat memahami jenis-jenis efisiensi produksi
– Dapat menghitung efisiensi produksi
PENDAHULUAN

Kehutanan meliputi semua hal yang


berkaitan dengan hutan mulai dari
perencanaan hingga pengolahan dan
distribusi hasil olahan baik berupa
hasil kayu maupun bukan kayu.
Pengolahan hasil hutan dilakukan
oleh masyarakat atau perusahaan
pengolahan hasil hutan.
PERUSAHAAN
• Definisi secara umum, perusahaan adalah sebuah
organisasi yang mengelola input (sumber daya) untuk
menghasilkan output (barang/jasa) untuk dijual kepada
masyarakat.
• Definisi menurut Salvatore (2004), perusahaan adalah
organisasi yg mengkombinasikan dan
mengorganisasikan sumber daya untuk keperluan
produksi barang dan jasa.
PERUSAHAAN
• Definisi menurut Barthwal (2000), perusahaan adalah
sebuah organisasi milik seseorang atau beberapa orang
yg secara bersama-sama terlibat dalam berbagai bentuk
aktivitas produktif maupun aktivitas lain yang telah
ditentukan sebelumnya
• Menurut Marti sumarni (1997), perusahaan adalah
sebuah unit kegiatan produksi yang mengolah sumber
daya ekonomi untuk menyediakan barang dan jasa bagi
masyarakat dengan tujuan memperoleh keuntungan dan
memuaskan kebutuhan masyarakat.
 Organisasi
 Input
 Kegiatan/proses produksi
 Output
 Distribusi
TUJUAN PERUSAHAAN

• Tujuan Utama:
– Memaksimumkan laba atau keuntungan
• Tujuan Lain
– Memenuhi kebutuhan umum
– Meningkatkan volume penjualan
– Menjaga stabilitas politik
Industri
• Kumpulan perusahaan yang menghasilkan barang-
barang yang sama dalam suatu pasar.
Fungsi Produksi dan Faktor Produksi
atau Input
 Fungsi Produksi
 Fungsi yg menunjukkan hub antara fakt prod (input) dg
produksi (output).
 Hub fisik ant fakt prod dg produk yg dihasilkan.
 Contoh: Y = A + BX
Y = A + BX + CX2
Y = AX1b1X2b2X3b3
 Faktor Produksi Utama
 Faktor Produksi Pendukung
• Efisiensi digolongkan menjadi tiga yaitu efisiensi teknis, efisiensi
alokatif, dan efisiensi ekonomi.
• Efisiensi teknis (Technical Efficiency-TE) yaitu kemampuan suatu
perusahaan (usahatani) untuk mendapatkan output maksimum
dari penggunaan suatu set input (bundle). Efisiensi teknis
berhubungan dengan kemampuan suatu perusahaan untuk
berproduksi pada kurva frontier isoquant.
» Secara sederhana dapat dilihat atau diperkirakan dari
data jumlah input atau faktor produksi perusahaan
damar yang menggunakan 5 metode produksi berikut
ini:

Metode Jumlah Input


Modal Tenaga kerja
A 6 200
B 10 250
C 10 150
D 40 50
E 30 50
» Metode apa saja yang efisien secara teknis?
» Metode apa yang efisien secara ekonomis jika:
» 1. Harga modal dan tk sama
» 2. Harga modal jauh lebih besar dari tk
» 3. Harga modal jauh lebih kecil dari tk

Metode Jumlah Input


Modal Tenaga kerja
A 6 200
B 10 250
C 10 150
D 40 50
E 30 50
Contoh efisiensi teknis dengan
fungsi produksi
 Diketahui data-data faktor produksi pabrik
gondorukem dan terpentin sebagai berikut:
• Efisiensi alokatif (Allocative Efficiency-AE) adalah kemampuan
suatu perusahaan (usahatani) untuk menggunakan input pada
proporsi yang optimal pada harga dan teknologi produksi
tertentu (given).
• Gabungan kedua efisiensi ini disebut efisiensi ekonomi
(Economic Efficiency-EE) atau disebut juga efisiensi total.
EFISIENSI EKONOMIS

• Efisiensi ekonomis dapat

Anda mungkin juga menyukai