Anda di halaman 1dari 14

DIVISI

LAPORAN SENI BUDAYA


PERTANGGUNGJAWABAN UKIR ITB
Ketua : Hans Julian Chyller Makabori (TA’15)

Anggota :

DIVISI 1. Tilda Shopia Asmuruf (Biologi’17)

SENI BUDAYA 2. Addeliane Jois Nebore (Planologi’17)

3. Naema Rani Tabuni (T.Kelautan’17)

4. Sinta Afifah Kurniasari Assem (T.Kelautan ‘17)


Divisi Seni-Budaya merupakan divisi yang bergerak dalam hal
kegiatan-kegiatan atau acara-acara yang dilaksanakan untuk
memperkenalkan dan menambawah wawasan anggota UKIR
khusunya dan masa kampus umumnya tentang Adat-Istiadat,
Kebudayaan dan Keseniaan Papua.

LATAR BELAKANG
Minggu
Kebudayaan
PROGRAM
KERJA
Open House
UKIR
Deskripsi

Kegiatan Minggu Kebudayaan dilakukan dengan memberikan materi tentang adat-


istiadat, kesenian dan kebudayaan kepada anggota untuk menambah wawasan
anggota serta melakukan praktik langsung terhadap apa yang diajarkan.

MINGGU Parameter:
1. Terlaksanakan 3 kali minggu kebudayaan dalam satu kali kepengurusan
KEBUDAYAAN (Kuantitatif)
2. Anggota baru UKIR paham tentang materi yang diberikan (Kualitatif)

Capaian :
1. Minggu Kebudayaan Telah terlaksa 3 kali selama kepengurusan.
2. Anggota Baru UKIR ITB paham dengan materi yang diberikan (Kualitatif)
KENDALA
• Penentuan waktu pelaksanaan yang bertepatan dengan kegiatan beberapa
anggota UKIR di Unit lain/Himpunan masing-masing.
• Terdapat beberapa anggota yang terlambat sehingga waktu pelaksaan sedikit
terlambat dari yang ditentukan.
SARAN
• Kedepannya semua peserta dijarkom beberapa hari sebelum kegiatan sehingga
kita dapat mengetahui konfirmasi kedatangan dari peserta.
• Kesadaran anggota UKIR untuk datang tepat waktu jika tidak ada kegiatan lain
yang cukup penting.
FOTO-FOTO
Deskripsi :
• Acara dimana memperkenalkan UKIR serta
Kesenian dan Kebudayaan Papua kepada
masa kampus khususnya wilayah sunken
OPEN HOUSE court.
Parameter :
UKIR • Terlaksanakannya Open House UKIR.

Program Kerja Belum Terlaksanakan


KENDALA
• Belum ada waktu yang tepat untuk melaksanakan kegiatan tersebut termasuk
persiapan dan ketersedian anggota.
SARAN
• Mencari waktu yang tepat dan kesadaran anggota dalam melaksanakan kegiatan
yang menuntut partisipasi dari anggota.
EVALUASI
MINGGU KEBUDAYAAN
OPEN HOUSE UKIR

Anda mungkin juga menyukai