Anda di halaman 1dari 19

Ketergantungan Kehidupan pada

Sumber Hayati
Kebutuhan Pokok Manusia:
• PANGAN
– ENERGI
(MEMANFAATKAN
ENERGI KIMIA DARI
SENYAWA ORGANIK)
– NUTRISI (VITAMIN DAN
MINERAL)
• PAPAN
- BAHAN UNTUK
PERUMAHAN, ORNAMEN
• SANDANG
- BAHAN BAKU PEMBUATAN
PAKAIAN
Tahukah Anda,

USS Columbus (SSN 762) adalah kapal selam tercanggih bertenaga nuklir,
Mampu berada di dalam laut lebih dari 3 bulan tanpa muncul ke permukaan.
Kapal selam ini mampu menghasilkan Oksigen dan air sendiri, tetapi tetap
tidak mampu memproduksi .....

08/03/2019 PIP-Kuliah ke II 3
TAHUKAH ANDA,
• Astronot mampu bertahan di
Stasiun Ruang Angkasa
berbulan-bulan lamanya. Tapi
jika Oksigen dan makanan tidak
tersedia, tak ada pilihan,
mereka harus kembali ke bumi.

Tidak ada makanan sintestis!!!


08/03/2019 PIP-Kuliah ke II 4
SEMUA MEMERLUKAN MAKANAN TANPA KECUALI !!

08/03/2019 PIP-Kuliah ke II 5
08/03/2019 PIP-Kuliah ke II 6
PERTANIAN, BUDAYA PERTAMA
MANUSIA
SEJARAH PERTANIAN DIAWALI PADA ERA NEOLITIK
DI LEMBAH SUNGAI NIL & TIGRIS – EUPHRATES
(10.000 - 12.000 TAHUN YANG LALU)

MENGAIRI 100 KM2 SAWAH.


DAMPAK : SALINISASI DAN KEKURANGAN AIR.
SEJARAH PERTANIAN BERDASARKAN PEMAHAMAN MENGENAI:
◦ KETERGANTUNGAN MANUSIA DARI SUMBER HAYATI
MELALUI PROSES PRODUKSI BIOLOGIS
(FOTOSINTESIS.)
◦ SISTIM PERTANIAN DIAWALI DENGAN SHIFTING
CULTIVATION YANG BERDAMPAK NEGATIVE TERHADAP
PERTANIAN BERKELANJUTAN.
◦ Domestikasi, Aklimatisasi, Adaptasi Dan Kearifan
Lokal.

PERTANIAN MERUPAKAN KEBUDAYAAN YANG


PERTAMA KALI DIKEMBANGKAN MANUSIA SEBAGAI
RESPONS TERHADAP TANTANGAN KELANGSUNGAN
HIDUP YANG BERANGSUR SEMAKIN SULIT.

SEJARAH PERTANIAN
 SEBAGIAN BESAR MELALUI
PENGENDALIAN LINGKUNGAN
TANAMAN
 EKOSISTEM PRODUKSI PERTANIAN
(PERTANIAN) : KEGIATAN PRODUKSI
TANAMAN MELALUI ELIMINASI
EKOSISTEM ALAM (PENGOLAHAN
TANAH DAN MENGENDALIKAN
ORGANISME PENGGANGGU
TANAMAN)
EKOSISTEM PERTANIAN :
 PENGUMPUL MAKANAN
 PERTANIAN BERPINDAH
◦ MASA TRANSISI
◦ (era mesolitik)
 PERTANIAN MENETAP-SUBSISTEN
 LIVESTOCK FARMING
 PERTANIAN INDUSTRI

PERKEMBANGAN EKOSISTEM
PERTANIAN
LIVESTOCK FARMING
PEMICU REVOLUSI PERTANIAN : PERUBAHAN CARA HIDUP
DARI BERBURU MAKANAN MENJADI BERCOCOK TANAM
TANAMAN SECARA MENETAP.

EKSTENSIFIKASI HEWAN TENAGA KERJA


PERTANIAN DIJINAKKAN DAN BERHARGA
DITERNAKKAN
PENGERTIAN AGRONOMI

 Agronomi berasal dari dua kata Yunani:


agros: tanah atau pertanaman
nomos: mengelola atau manajemen

Agronomi: ilmu yang berkaitan dengan crop and


soil management agar dari suatu genotip
tanaman tertentu dapat dihasilkan produksi
bahan organik yang optimal atau bentuk
tanaman yang dikehendaki dengan merekayasa
interaksi faktor genetik tanaman dengan
lingkungan biofisiknya.
PENGERTIAN AGRONOMI
Ahli agronomi: ilmuwan dan teknolog,
Peran: merancang skenario perbaikan
budidaya tanaman melalui inovasi teknologi
meningkatkan produksi pertanian secara
kuantitatif dan kualitatif

Dalam memecahkan suatu permasalahan, ahli


agronomi berpedoman pada:
(1) apakah penanganan secara teknik
dimungkinkan,
(2) secara ekonomi menguntungkan,
(3) tidak bertentangan dengan norma
masyarakat,
(4) menjamin kelestarian lingkungan hidup.
PENGERTIAN AGRONOMI
Ilmu agronomi berkembang menjadi dua
disiplin ilmu:
1. Ilmu tanaman (crop science): pemuliaan
tanaman, ekologi tanaman, ilmu gulma,
fisiologi tanaman.
2. Ilmu tanah (soil
science): ilmu fisika
tanah, ilmu
kimia/kesuburan
tanah, mikrobiologi
tanah, genesa dan
klasifikasi tanah.
PERKEMBANGAN ILMU AGRONOMI
Diawali dengan perkembangan ILMU AGRONOMI yang
berasal dari tulisan-tulisan orang Yunani antara lain :
HEOID (776 SM), XENOPHON (430-355 SM), MAGO
dan seterusnya: peraturan bercocok tanam dan
perbaikan kesuburan tanah melalui pembenaman bahan
hijau tanah.
CATO, VARRO, COLUMELLA (Romawi): panenan
leguminosa untuk perbaikan kesuburan tanah

Periode 1750 – 1800: perhatian terhadap


agronomi lebih meningkat
PERKEMBANGAN ILMU AGRONOMI
FRANCIS HOME: mempelajari unsur
hara yang diserap melalui analisis
tanaman
PRIESTLY dan Ingen-House
(1775 dan 1779): tanaman
mengotori udara, sebaliknya
jika ada cahaya udara menjadi
bersih

Theodore de Saussure (1804):


1. Tanaman menyerap nitrogen
dari tanah bukan dari udara
2. Akar menyerap bahan mineral
secara selektif
PERKEMBANGAN ILMU AGRONOMI
◦ Teori Evolusi CR.Darwin
(1809-1882), mengenai asal
tanaman liar menjadi tanaman
budidaya.
◦ Teori G.J Mendel (1965) yaitu
Hukum Mendel tanaman
budidaya terbentuk melalui
proses hibridisasi
(PERSILANGAN).
◦ Hukum Minimum Liebig
(1840), mengenai peranan dan
fungsi hara dalam pertumbuhan
dan hasil tanaman berkaitan
dengan defisiensi hara esensial
yang diperlukan oleh tanaman.
◦ BEIJERINC (1872) mengisolasi
bakteri dari nodula akar legum
PERKEMBANGAN ILMU AGRONOMI
Perkembangan Ilmu Dasar Dan Ilmu
Pengetahuan Alam secara pesat pada abad
20, banyak teori-teori lama yang berelaborasi
dan lahir konsep-konsep baru mengenai
tanaman dan lingkungannya sehingga
memungkinkan terbentuk tanaman yang
idiotipe yang dapat memanfaatkan energi
matahari dan hara dalam tanah secara lebih
efisien.
Demikian juga perkembangan ilmu
pengetahuan penunjang antara lain biokimia
ekologi dan biometrika serta bioteknologi
modern berbasis ilmu biologi molekuler.
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai