Anda di halaman 1dari 14

Ir. Suhartono, MP.

AGROTEKNOLOGI – FAKULTAS PERTANIAN


UNIVERSITAS TRUNOJOYO
Deskripsi Mata Kuliah

• Mata Kuliah Konservasi Tanah dan Air menyajikan tentang


persoalan-persoalan kerusakan sumberdaya alam khususnya yang
disebabkan oleh erosi. Terdapat hubungan yang sangat erat
antara hujan (termasuk limpasan permukaan), tanaman, tanah
(sifat fisik tanah), bentuk lahan dan faktor manusia kaitannya
dengan konservasi tanah dan air. Antara faktor yang satu dengan
faktor lainnya saling mempengaruhi sehingga setiap faktor
tersebut diberikan secara rinci. Beberapa teknik konservasi tanah
dan air (cara pengendalian erosi) juga dijelaskan termasuk
bagaimana cara memprediksi besarnya erosi yang terjadi dalam
suatu wilayah dan waktu tertentu.
Kompetensi Dasar

• Diharapkan mahasiswa mengerti dan memahami


tentang persoalan konservasi Tanah dan Air, faktor-
faktor yang menyebabkan kejadian erosi dan metode-
metode perhitungannya, pengelolaan lahan agar
kelestarian lahan tercapai, metode-metode konservasi
tanah dan perencanaan desainnya, serta metode
penelitian erosi dan konservasi tanah.
BUKU BACAAN / REFERENSI / SUMBER BACAAN

• Utomo, Wani Hadi. 1998. Erosi dan Konservasi Tanah. Penerbit IKIP
Malang.
• Arsyad, Sitanala. 2006. Konservasi Tanah dan Air. IPB Press. Bogor.
• Schwab, G.O., R.K. Frevert, T.W. Edminster, and K.K. Barnes. 1986. Soil and
Water Conservation Engineering. John Wiley and Sons, New York.
Sistem Penilaian

• UTS : 25 persen
• UAS : 25 persen
• Praktikum : 25 persen
• Tugas : 15 persen
• Presensi : 10 persen
KONSERVASI TANAH : PENGGUNAAN TANAH SESUAI DG
KEMAMPUAN DAN SYARAT2 YG DIPERLUKAN AGAR
TANAH TDK MENJADI CEPAT RUSAK

MEMPUNYAI HUBUNGAN YG SANGAT ERAT

KONSERVASI AIR : PENGGUNAAN DAN PENGATURAN AIR


YG JATUH KE PERMUKAAN TANAH SHG DISAMPING DPT
DIMANFAATKAN JUGA TDK PUNYA KEKUATAN MERUSAK
DI ALAM ANTARA TANAH DAN AIR TERDAPAT HUBUNGAN YG SANGAT
ERAT. SETIAP PERLAKUAN YANG DIBERIKAN TERHADAP TANAH
AKAN MEMPENGARUHI TATA AIR TANAH TERSEBUT SERTA TANAH
DIHILIRNYA.

TUJUAN KONSERVASI TANAH :


 MENCEGAH KERUSAKAN TANAH.
 MEMELIHARA DAN MENAIKKAN PRODUKTIVITAS TANAH DLM JANGKA
WAKTU YG LAMA.
 MEMPERBAIKI TANAH YG TELAH RUSAK.

UNTUK ITU PERLU DIKETAHUI FAKTOR PENYEBAB DAN


PROSES TERJADINYA KERUSAKAN TANAH SERTA
FAKTOR2 YG MEMPENGARUHINYA
PENYEBAB KERUSAKAN LAHAN

1. PENGGUNAAN MESIN PERTANIAN MEMANG DAPAT


MENINGKATKAN EFISIENSI USAHA TANI.
2. PEMBUKAAN HUTAN YANG TIDAK BERTANGGUNGJAWAB, BAIK
HPH MAUPUN LADANG BERPINDAH.
3. SEJALAN DENGAN PENINGKATAN KEBUTUHAN MANUSIA,
SEBAGAI AKIBAT PERTAMBAHAN PENDUDUK, KEBUTUHAN
LAHAN UNTUK PERTANIAN BERTAMBAH.
4. PEMBUKAAN LAHAN UNTUK TRANSMIGRASI SERING PULA
MELUPAKAN KAIDAH-KAIDAH KONSERVASI TANAH.
5. KURANGNYA PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN, PARA
TRANSMIGRAN PADA UMUMNYA KURANG DAPAT
MENGELOLA TANAH PERTANIANNYA SECARA TEPAT
DAN BENAR. SEBAGAI AKIBATNYA LAHAN BARUNYA
MENJADI CEPAT RUSAK.
6. USAHA PERTAMBANGAN GALIAN, MERUPAKAN
PENYEBAB KERUSAKAN TANAH.
7. PENEBANGAN HUTAN SECARA BESAR-BESARAN SECARA
NASIONAL PADA TAHUN 2000-AN MENGAKIBATKAN
POTENSI KERUSAKAN LAHAN SEMAKIN BESAR.
MASALAH EROSI

1. EROSI DI KENAL DI DUNIA BUKAN MERUPAKAN


MASALAH YANG BARU
2. LUAS LAHAN YANG RUSAK DI SELURUH DUNIA TIDAK
DAPAT DIKETAHUI
3. DI INDONESIA, MASALAH EROSI JUGA TELAH LAMA
DISADARI, YAITU SEJAK AKHIR ABAD KE 19 KETIKA
INDONESIA MASIH DALAM KEKUASAAN BELANDA
4. BERBAGAI PENGUKURAN, PENELITIAN DAN USAHA
KONSERVASI TANAH DIKERJAKAN OLEH BERBAGAI
INSTANSI, ANTARA LAIN DEPARTEMEN PERTANIAN,
KEHUTANAN, P.U, MAUPUN PEMERINTAH DAERAH
PROVINSI DAN KABUPATEN
5. KERUSAKAN YANG DITIMBULKAN OLEH EROSI TIDAK
HANYA DIRASAKAN DIMANA EROSI TERJADI (DAERAH
HULU), TETAPI JUGA DI DAERAH YANG DILALUI (DAERAH
TENGAH) DAN DI DAERAH HILIR.
6. DI DAERAH HULU, DIMANA TERJADI PENGIKISAN DAN
PENGANGKUTAN LAPISAN TANAH ATAS, AKAN TERJADI
PENURUNAN KESUBURAN DAN PRODUKTIVITAS TANAH
7. ADA 3 HAL YANG TERKAIT DENGAN PENURUNAN
PRODUKTIVITAS TANAH AKIBAT EROSI:
• Penurunan kandungan bahan organik
• Penurunan kandungan unsur hara tanaH
• Kekurangan air
8. KEADAAN LAHAN YANG TERBUKA YANG DIIKUTI DENGAN
PENGANGKUTAN BAHAN ORGANIK DAN PEMADATAN TANAH
MENYEBABKAN KAPASITAS INFILTRASI TANAH MENURUN
9. TANAH YANG TERKIKIS TERSEBUT DIBAWA AIR LIMPASAN
PERMUKAAN DAN JIKA DAYA ANGKUT AIR INI MENURUN
SEHINGGA TIDAK MAMPU LAGI MENGANGKUT TANAH YANG
DIBAWA, TANAH-TANAH TERSEBUT AKAN MENGENDAP
YANG UMUMNYA TERJADI DI SUNGAI, WADUK, DANAU DAN
BENDUNGAN-BENDUNGAN
10. KERUGIAN YANG DIAKIBATKAN BANJIR SANGAT BESAR
SEKALI, BAIK YANG LANGSUNG DIHITUNG, MISALNYA
KERUSAKAN RUMAH DAN BANGUNAN, LAHAN PERTANIAN
MAUPUN YANG TIDAK DAPAT DIHITUNG
11. BANJIR YANG PADA TAHUN-TAHUN ENAM
PULUHAN HANYA DIRASAKAN DIBEBERAPA
DAERAH DI JAWA, SEKARANG SUDAH
MENJADI KEJADIAN YANG RUTIN
12. DI DAERAH HILIR, AKIBAT EROSI YANG TELAH
SANGAT LAMA DIKETAHUI ADALAH BANJIR
DENGAN SEGALA AKIBATNYA
Terima kasih

Sampai jumpa di pertemuan berikutnya


Dengan Pokok Bahasan

EROSI

Anda mungkin juga menyukai