Anda di halaman 1dari 23

TUGAS IT

Kelompok 6:
1. Abdiani Luthfiana Ulya
2. Ahmad Hadi Solichin
3. Fera Novita
4. M. Ubaidilah Charis
5. Siti Jamilah
Tumbuhan
Dikotil dan Monokotil
Berdasarkan jumlah keping bijinya,
tumbuhan dibedakan menjadi 2 jenis,
yaitu tumbuhan monokotil dan tumbuhan
dikotil
Content :
1. Tumbuhan Monokotil
Mono kotil

satu keping

Jadi, tumbuhan monokotil adalah yang


tumbuhan yang memiliki biji berkeping satu.
1. Tumbuhan Dikotil

di kotil

dua keping

Jadi, tumbuhan dikotil adalah yang


tumbuhan yang memiliki biji berkeping dua
Ciri- ciri Tumbuhan Monokotil dan Dikotil
Perbedaa
No Monokotil Dikotil
n
Berkeping satu
1 BIJI Sehingga tidak membelah saat Berkeping dua
berkecambah

2 AKAR serabut Tunjang

Tidak bercabang dan tidak memiliki


3 BATANG Bercabang dan memiliki kambium
kambium

4 DAUN Tulang daun sejajar Tulang daun menyirip dan menjari

Jumlah kelopak 3 atau Jumlah kelopak 2, 4, 5 atau


5 BUNGA
kelipatannya kelipatannya

Berkas
6 tersebar teratur
Pengangkut
Perbedaan Klasifikasi
NO MONOKOTIL DIKOTIL

Graminae Euphorbiaceae
1
Contoh: jagung dan padi Contoh: karet, singkong

Palmae Leguminoceae
2
Contoh: kelapa, pinang Contoh: kacang kedelai, kacang tanah

Musaceae Solanaceae
3
Contoh: pisang Contoh: terong , tomat

Orchidaceae Myrtaceae
4
Contoh: anggrek Contoh: jambu

Zingiberaceae Compositae
5
Contoh: jahe Contoh: bunga matahari
back
back
back
back
back
Sebutkan jenis dari tumbuhan berikut 

1 2 3 4

5 6 7
monokotil
monokotil

dikotil
dikotil
BAGUS ...

NEXT
YAH,, COBA LAGI..

NEXT
monokotil

dikotil
monokotil

dikotil
NEXT

Anda mungkin juga menyukai