Anda di halaman 1dari 9

KEPERAWATAN KELUARGA

KEPERAWATAN KELUARGA

DISUSUN OLEH : ELVITA YENI


DISUSUN OLEH : ELVITA YENI
KELOMPOK IV
KELOMPOK IV JEFRI ROLLI RICHARDO
JEFRI ROLLI RICHARDO
JUNI ASIMA HALOHO
JUNI ASIMA HALOHO
MELVA HELGA SITORUS
MELVA HELGA SITORUS
NITA RUSADI SITUMORANG
NITA RUSADI SITUMORANG
ROSIDA NAINGGOLAN
ROSIDA NAINGGOLAN
TIO RISNE RINNAWATI
TIO RISNE RINNAWATI
Pengertian
Pengertian
Peran
adalah seperangkat tingkah laku yang diharapkan oleh orang lain
terhadap seseorang sesuai kedudukannya dalam, suatu system.
Peran dipengaruhi oleh keadaan sosial baik dari dalam maupun
dari luar dan bersifat stabil. Peran adalah bentuk dari perilaku yang
diharapkan dari seesorang pada situasi sosial tertentu. (Kozier
Barbara, 1995:21).

Peran perawat
yang dimaksud adalah cara untuk menyatakan aktifitas perawat
dalam praktik, dimana telah menyelesaikan pendidikan formalnya
yang diakui dan diberi kewenangan oleh pemerintah untuk
menjalankan tugas dan tanggung keperawatan secara professional
sesuai dengan kode etik professional.
Fungsi
itu sendiri adalah suatu pekerjaan yang dilakukan sesuai
dengan perannya. Fungsi dapat berubah disesuaikan
dengan keadaan yang ada.

Perawat keluarga
adalah perawat yang berperan membantu individu dan
keluarga untuk menghadapi penyakit dan disabilitas
kronik dengan meluangkan sebgaian waktu bekerja di
rumah pasien d/an bersama keluarganya. Keperawatan
keluarga dititikberatkan pada kinerja perawat bersama
dengan keluarga karena keluarga merupakan subyek.
Peran Perawat Komunitas
Peran Perawat Komunitas

Pemberi Asuhan Keperawatan


Sebagai pemberi asuhan keperawatan, perawat membantu
klien mendapatkan kembali kesehatannya melalui proses
penyembuhan.

Peran sebagai pendidik (Edukator)


Peran ini dilakukan untuk :
• Meningkatkan tingkat pengetahuan kesehatan dan
kemampuan klien mengatasi kesehatannya.
• Perawat memberi informasi dan meningkatkan
perubahan perilaku klien
Conselor
Conselor
Konseling adalah proses membantu klien untuk menyadari dan
Konseling adalah proses membantu klien untuk menyadari dan
mengatasi tekanan psikologis atau masalah sosial untuk
mengatasi tekanan psikologis atau masalah sosial untuk
membangun hubungan interpersonal yang baik dan untuk
membangun hubungan interpersonal yang baik dan untuk
meningkatkan perkembangan seseorang. Didalamnya diberikan
meningkatkan perkembangan seseorang. Didalamnya diberikan
dukungan emosional dan intelektual.
dukungan emosional dan intelektual.

Kolaborator
Kolaborator
Peran Sebagai Kolaborator Perawat disini dilakukan karena
Peran Sebagai Kolaborator Perawat disini dilakukan karena
perawat bekerja melalui tim kesehatan yang terdiri dari dokter
perawat bekerja melalui tim kesehatan yang terdiri dari dokter
fisioterapis, ahli gizi, dan lain-lain dengan berupaya
fisioterapis, ahli gizi, dan lain-lain dengan berupaya
mengidentifikasi pelayanan keperawatan yang diperlukan
mengidentifikasi pelayanan keperawatan yang diperlukan
termasuk diskusi atau tukar pendapat dalam penentuan bentuk
termasuk diskusi atau tukar pendapat dalam penentuan bentuk
pelayanan selanjutnya dalam kaitannya membantu mempercepat
pelayanan selanjutnya dalam kaitannya membantu mempercepat
penyembuhan klien.
penyembuhan klien.
Fasilitator
Fasilitator
perawat merupakan tempat bertanya bagi masyarakat untuk
perawat merupakan tempat bertanya bagi masyarakat untuk
memecahkan masalah kesehatan. Diharapkan perawat dapat
memecahkan masalah kesehatan. Diharapkan perawat dapat
memberikan solusi mengatasi masalah kesehatan yang dihadapi
memberikan solusi mengatasi masalah kesehatan yang dihadapi
individu, keluarga dan kelompok/ masyarakat.
individu, keluarga dan kelompok/ masyarakat.

Peneliti
Peneliti
Seorang perawat diharapkan dapat menjadi pembaharu
Seorang perawat diharapkan dapat menjadi pembaharu
(innovator) dalam ilmu keperawatan karena ia memiliki
(innovator) dalam ilmu keperawatan karena ia memiliki
kreativitas, inisiatif, cepat, tanggap terhadap rangsangan dari
kreativitas, inisiatif, cepat, tanggap terhadap rangsangan dari
lingkungannya, kegitan ini dapat diperoleh melalui penelitian.
lingkungannya, kegitan ini dapat diperoleh melalui penelitian.
Pada hakekatnya penelitian adalah melakukan evaluasi,
Pada hakekatnya penelitian adalah melakukan evaluasi,
mengukur kemampuan, menilai dan mempertimbangkan sejauh
mengukur kemampuan, menilai dan mempertimbangkan sejauh
mana efektivitas tindakan yang telah diberikan.
mana efektivitas tindakan yang telah diberikan.


Fungsi Perawat Komunitas
Fungsi Perawat Komunitas

Fungsi Independen
Fungsi Independen

Merupakan fungsi mandiri dan tidak tergantung pada orang


Merupakan fungsi mandiri dan tidak tergantung pada orang
lain, dimana perawat dalam melaksanakan tugasnya
lain, dimana perawat dalam melaksanakan tugasnya
dilakukan secara sendiri dengan keputusan sendiri dalam
dilakukan secara sendiri dengan keputusan sendiri dalam
melakukan tindakan dalam rangka memenuhi kebutuhan
melakukan tindakan dalam rangka memenuhi kebutuhan
dasar manusia seperti pemenuhan kebutuhan fisiologis
dasar manusia seperti pemenuhan kebutuhan fisiologis
(pemenuhan kebutuhan oksigenasi, pemenuhan kebutuhan
(pemenuhan kebutuhan oksigenasi, pemenuhan kebutuhan
cairan dan elektrolit, pemenuhan kebutuhan nutrisi,
cairan dan elektrolit, pemenuhan kebutuhan nutrisi,
pemenuhan kebutuhan aktivitas dan lain-lain), pemenuhan
pemenuhan kebutuhan aktivitas dan lain-lain), pemenuhan
kebutuhan dan kenyamanan, pemenuhan kebutuhan cinta
kebutuhan dan kenyamanan, pemenuhan kebutuhan cinta
mencintai, pemenuhan kebutuhan harga diri dan aktualisasi
mencintai, pemenuhan kebutuhan harga diri dan aktualisasi
diri.
diri.
Fungsi Dependen
Fungsi Dependen

Merupakan fungsi perawat dalam melaksanakan kegiatannya


Merupakan fungsi perawat dalam melaksanakan kegiatannya
atas pesan atau instruksi dari perawat lain. Sehingga sebagai
atas pesan atau instruksi dari perawat lain. Sehingga sebagai
tindakan pelimpahan tugas yang diberikan. Hal ini biasanya
tindakan pelimpahan tugas yang diberikan. Hal ini biasanya
silakukan oleh perawat spesialis kepada perawat umum, atau
silakukan oleh perawat spesialis kepada perawat umum, atau
dari perawat primer ke perawat pelaksana.
dari perawat primer ke perawat pelaksana.

Fungsi Interdependen
Fungsi Interdependen

Fungsi ini dilakukan dalam kelompok tim yang bersifat saling


Fungsi ini dilakukan dalam kelompok tim yang bersifat saling
ketergantungan di antara satu dengan yang lainnya. Fungsi ini
ketergantungan di antara satu dengan yang lainnya. Fungsi ini
dapat terjadi apabila bentuk pelayanan membutuhkan kerja
dapat terjadi apabila bentuk pelayanan membutuhkan kerja
sama tim dalam pemberian pelayanan seperti dalam
sama tim dalam pemberian pelayanan seperti dalam
memberikan asuhan keperawatan pada penderita yang
memberikan asuhan keperawatan pada penderita yang
mempunyai penyakit kompleks
mempunyai penyakit kompleks
TERIMAKASIH
TERIMAKASIH

STIKES MITRA BUNDA PERSADA BATAM


TAHUNAJARAN 2018

Anda mungkin juga menyukai