Anda di halaman 1dari 13

SYOK

1
Definisi
Syok adalah Gangguan perfusi
jaringan, yang meliputi :

 Kulit, Otot & Splanknik


 Otak
 Jantung
 Ginjal dan yang lainnya
2
Tanda dan Gejala Syok
1. Pucat
2. Tdk Sadar / kesadaran 
3. Takikardia & Lemah
4. Akral dingin } syok !
4. Takipnea
5. Tensi 

3
Jumlah Volume darah manusia
Volume darah adalah 7% dari BB atau 70 cc/kgBB

 Volume Darah 70 X 70 = 4900 cc

 Contoh : Kehilangan darah minimal 30%


Maka 30 % dari 4900 cc = ± 1500 cc

 Penderita dengan BB 70 kg mengalami


perdarahan 30%  syok, tensi sudah turun

4
Penyebab Syok
 Pada Penderita Trauma, Harus dianggap
Syok Haemoragik

Penyebab Lain selain


Haemoragik Kemungkinan lain :
 Kardiogenik

 Neurogenik
 Septik
Anapilactic
5
Sumber Perdarahan Pada
Syok Hemorhagik

 Luar / eksternal
 Dalam / Internal
1. Toraks
2. Abdomen
3. Pelvis
4. Tulang panjang / Femur

6
Terapi Syok Hemorhagik

1.Stop bleeding
 Perdarahan luar, tekanan
langsung / Balut Tekan
 Torniket hanya bila hancur /
amputasi
 Klem tidak dianjurkan
karena, merusak struktur lain
 Ligasi hanya bila perlu

7
Stop Bleeding
Perdarahan dalam Toraks / abdomen 
mungkin operasi

Pelvis pasang Pneumatik Anti Syok


Garment (PASG / MAST) / Gurita

Tulang panjang pasang bidai / traksi


ringan, Pneumo / Vacuum Splint, PASG /
MAST

8
3. Cara Monitoring Syok

Monitor terhadap pemberian cairan, meliputi :


 Perbaikan perfusi ( Cek akral hangat, nadi
lebih besar, kesadaran membaik, dsb)

9
Syn.:
Harness Hang Syndrome
Orthostatic Incompetence

Lama tergantung di Harness


1. Darah terkumpul di bagian
bawah
2. Gejala mulai 10 menit
3. Pusing
4. Gagal Jantung dsb……..
Jangan dilepas tiba-tba :
Bisa mati mendadak !
(cedera reperfusi)

Jangan tidur berbaring !


13

Anda mungkin juga menyukai