Anda di halaman 1dari 24

SOSIALISASI HIGIENIS

DAN SANITASI
SEKOLAH
LIMA PRINSIP DASAR CTPS YAITU :
1. Mencuci tangan dengan air saja tidak cukup.
2. Mencuci tangan pakai sabun bisa mencegah
penyakit yang menyebabkan kematian ratusan ribu
anak-anak di Indonesia setiap tahunnya.
3. Waktu-waktu kritis CTPS adalah
 Sebelum makan
 Sebelum menyiapkan makanan
 Setelah BAB
 Setelah menceboki bayi/anak
 Setelah memegang unggas/binatang
4. CTPS adalah satu-satunya intervensi kesehatan
yang paling “cost-effective”; dan
5. Untuk meningkatkan perilaku CTPS memerlukan
pendekatan pemasaran sosial yang berfokus pada
si pencuci tangan dan motivasi yang mendorongnya.
6 LANGKAH MENCEGAH KERACUNAN :
1. Pemilihan bahan makanan
2. Menyimpan bahan makanan
mentah
3. Pengolahan bahan makanan
4. Penyimpanan makanan jadi
5. Pengangkutan
6. Penyajia
Makanan
Sumber Energi
- Bekerja
- Belajar
Sumber Gizi
- Bermain
Karbohidrat,
Protein, Lemak,
Vitamin, Mineral
Kesehatan
MAKANAN JAJANAN
Pangan jajanan memegang peranan
yang cukup penting dalam
memberikan asupan energi dan gizi
bagi anak–anak usia sekolah. Hasil
survei yang dilakukan di Bogor pada
tahun 2004 menyatakan sebanyak
36% kebutuhan energi anak
sekolah diperoleh dari pangan
jajanan yang dikonsumsinya
(Guhardja S dkk, 2004).
SYARAT MAKANAN JAJANAN ANAK DI SEKOLAH

Sehat Memenuhi kebutuhan gizi


anak

Bersih Bebas dari kotoran

Aman Tidak mengandung bahan


yang berbahaya bagi kesehatan
KESIMPULAN
1. Makanan jajanan memegang peranan yang
cukup penting dalam memberikan asupan
energi dan gizi bagi anak–anak usia sekolah.
2. Jajanan yang tersedia di sekolah herus
memenuhi syarat halal, sehat, aman, dan
bersih
3. Diperlukan kerjasama antara semua pihak
antara lain sekolah, produsen, dan orang tua
dalam mengontrol kualitas jajanan anak
sekolah
LINGKUNGAN DAN KESEHATAN

Wilayah Lingkungan Wilayah


Kesehatan

Wilayah Lingkungan dan Kesehatan


PER-UU-AN KESEHATAN SEKOLAH
• Penyelenggaraan kesehatan sekolah
bertujuan untuk meningkatkan
kemampuan hidup sehat, meningkatkan
lingkungan sehat dan mendidik
sumberdaya manusia berkualitas (UU
No. 23, 1992, Ps. 45).
• Penyediaan fasilitas dan
penyelenggaran upaya kesehatan yg
komprehensif bagi anak agar
memperoleh derajad kesehatan yg
optimal, disediakan oleh pemerintah yg
didukung oleh peran serta masyarakat.
(UU No. 23, 2002, Tentang Perlindungan
Anak, Ps. 44)
• Program Pokok UKS (Pendidikan
Kesehatan, Pelayanan Kesehatan dan
Pembinaan Lingkungan Sekolah Sehat).
(SKB 4 MENTERI, Tentang Pembinaan &
Pengembangan UKS
• KEPMENKES No. 1429/2006, tentang
Pedoman Penyelenggaraan Kesehatan
Lingkungan Sekolah.
STANDAR HIGIENE SEKOLAH
RUANG KELAS:
• TINGGI LANGIT-LANGIT MINIMUM 3 M DARI LANTAI.
• PENCAHAYAAN: INTENSITAS CAHAYA: 200 – 300 LUX DAN
TIDAK SILAU.
• KEBISINGAN: 35 – 45 dB(A)
• VENTILASI:
– MINIMAL 10% – 30 %DARI LUAS LANTAI.
– UNTUK RUANG BER AC:
• HARUS TERSEDIA JENDELA YANG DAPAT DIBUKA/DITUTUP.
• AGAR TERJADI PENYEGARAN UDARA PADA RUANG BER-AC
JENDELA HARUS DIBUKA SEKURANG-KURANGNYA 1 JAM
SEBELUM RUANGAN DIGUNAKAN.
• FILTER AC HARUS DICUCI MINIMAL 3 (TIGA) BULAN SEKALI.
KEPADATAN RUANG KELAS: 1,75
M2/SISWA.
JARAK PAPAN TULIS DENGAN
BANGKU SISWA TERDEPAN: 2,5 M
JARAK PAPAN TULIS DENGAN
BANGKU SISWA PALING
BELAKANG: 9 M
TERSEDIA TEMPAT CUCI TANGAN
AIR YANG MENGALIR ATAU
WASTAFEL DI DALAM KELAS.
RUANG BIMBINGAN KONSELING
 PENCAHAYAAN: 200 – 300 LUX
 VENTILASI: ≥ 10% LUAS LANTAI RUANG BERSANGKUTAN.
 NYAMAN & TERJAMIN PRIVACY-NYA.

RUANG UKS:
 PENCAHAYAAN: 200 – 300 LUX
 VENTILASI: ≥ 10% LUAS LANTAI RUANG BERSANGKUTAN.
 TERSEDIA WASTAFEL.
 LUAS MINIMUM: 27 M2.

RUANG LABORATORIUM:
 PENCAHAYAAN: 300 LUX
 VENTILASI 20% LUAS LANTAI DAN DILENGKAPI EXHAUST FAN.
 TERSEDIA TEMPAT CUCI PERALATAN GELAS LABORATORIUM.
 DISEDIAKAN SHOWER UNTUK LAB. KIMIA DENGAN KUANTITAS AIR
YANG CUKUP.
 KEPADATAN RUANG LABORATORIUM 4 M2/SISWA.
KANTIN
TERSEDIA TEMPAT CUCI PERALATAN DAN MINUM DENGAN AIR
MENGALIR
TERSEDIA TEMPAT CUCI TANGAN BAGI PENGUNJUNG
KANTIN/WARUNG SEKOLAH
TERSEDIA TEMPAT PENYIMPANAN MAKANAN JADI / SIAP SAJI YG
TERTUTUP
MENJUAL MAKANAN YG SEHAT
TERSEDIA TEMPAT UTK MENYIMPAN PERALATAN MAKAN DAN
MINUM
LOKASI KANTIN/WARUNG SEKOLAH MINIMAL BERJARAK 20 M
DENGAN TPS
KANTIN: Mengacu pada KEPMENKES. No. 942/MENKES/SK/VII/2003,
TENTANG PEDOMAN PERSYARATAN HIGIENE-SANITASI MAKANAN JAJANAN.

RUANG PERPUSTAKAAN:
 PENCAHAYAAN: 200 – 300 LUX
 VENTILASI: ≥ 10% LUAS LANTAI RUANG BERSANGKUTAN.

RUANG GURU:
 PENCAHAYAAN: 200 – 300 LUX
 VENTILASI: ≥ 10% LUAS LANTAI RUANG BERSANGKUTAN.

TANGGA:
 PENCAHAYAAN: 100 LUX
 LEBAR TANGGA MINIMAL 150 CM.
 LEBAR ANAK TANGGA MINIMAL 30 CM
 TINGGI ANAK TANGGA MAKSIMAL 20 CM
 DISEDIAKAN PEGANGAN
STANDAR SANITASI SEKOLAH
• AIR BERSIH:
– Tersedia air bersih 15 L/Org/hari
– Kualitas air bersih memenuhi syarat Kepmenkes. No. 416/1990, tentang
Syarat-syarat Pengawasan Kualitas Air.
– Jarak sumur sumber air bersih dengan sumber pencemar (sumur
peresapan, TPA, Septic Tank dan sejenisnya) adalah 10 m.

• TOILET:
– Tersedia toilet untuk laki-laki & perempuan yang terpisah.
– Perbandingan Jumlah WC & Urinoir , 1 WC & Urinoir untuk 40 orang siswa
& 1 WC untuk 25 siswi.
– Intensitas pencahayaan 100 Lux.
• JENTIK NYAMUK
– Tidak terdapat jentik nyamuk di
lingkungan sekolah
– Bak penampung air dikuras
seminggu sekali
– PSN dilakukan seminggu sekali .
– Di setiap ruangan pada siang hari
harus terlihat terang.
• SARANA PEMBUANGAN AIR LIMBAH
– Tersedia saluran pembuangan air
limbah tertutup, kedap air dan
mengalir lancar.
– Tidak mencemari lingkungan
• SAMPAH
– Di setiap ruangan harus tersedia
tempat sampah
– Tersedia TPS sementara dari
seluruh sekolah untuk
memudahkan pengangkutan oleh
petugas dinas kebersihan
setempat.
– Jarak TPS sementara dengan ruang
kelas adalah > 10 m.
FAKTOR RISIKO KESEHATAN
KONDISI LANTAI:
TIDAK RATA, LICIN DPT MENYEBABKAN KECELAKAAN,
LANTAI YANG TIDAK KEDAP AIR MENYEBABKAN
KELEMBABAN MENGAKIBATKAN BERKEMBANYA JAMUR,
BAKTERI DAN VIRUS
PENCAHAYAAN :
- MENDUKUNG BERKEMBANYA MIKROORGANISME ( TBC,
ISPA, REAKSI ALERGI)
- PENCAHAYAAN KURANG, MENJADI GELAP, DISENANGI
UTK ISTIRAHAT NYAMUK
- KELALAHAN MATA, MENGANGGU PROSES BELAJAR
 VENTILASI :
- PROSES PERTUKARAN UDARA TDK LANCAR= PENGAP
DAN LEMBAB. DAN BERKEMBANGNYA BAKTERI,VIRUS,
DAN JAMUR
KEPADATAN KELAS :
PERBANDINGAN JUMLAH PESERTA DIDIK DGN RUANG
KELAS YG TDK MEMENUHI SYARAT MENYEBABKAN
MENURUNNYA PROSENTASE KETERSEDIAAN OKSIGEN.
MENIMBULKAN RASA KANTUK, KONSENTRASI BELAJAR,
DAN PENULARAN PENYAKIT
KETERSEDIAAN TEMPAT CUCI TANGAN :
MENURUNKAN PENYAKIT DIARE, KECACINGAN,
SAMPAH :
PENANGANAN SAMPAH YG TIDAK MEMENUHI SYARAT
MENJADI BERKEMBANG BIAKNYA VEKTOR PENYAKIT
SEPERTI LALAT , NYAMUK. TIKUS DAN KECOA. SELAIN ITU
MENYEBABKAN PENCEMARAN TANAH DAN GANGGUAN
KENYAMAN DAN ESTETIKA
SARANA PEMBUANGAN AIR LIMBAH
AIR LIMBAH HRS MENGALIR, TDK ADA GENANGAN YG DPT
MENIMBULAKAN BAU, MENGANGGU ESTETIKA, TEMPAT
PERINDUKAN NYAMUK, TIKUS.
PEMBINAAN,PENGAWASAN, DAN
PENILAIAN
 DINAS KESEHATAN BERTANGGUNG JAWAB DALAM PEMBINAAN
TEKNIS KESLING
 TIM PEMBINA UKS MENSOSIALISASIKAN
PEDOMAN,MELAKSANAKAN PEMBINAAN, PENGEMBANGAN
UKS, INTERVENSI, MONITORING DAN EVALUASI
 TIM PELAKSANA UKS : PEMBINAAN LINGK SEHAT, KERJASAMA
DGN ORG TUA MURID, KEMITRAAN,IDENTIFIKASI FAKTOR
RISIKO, MENETAPKAN PRIORITAS
PENGENDALIAN,PEMELIHARAAN, PERBAIKAN SESUAI
KEMAMPUAN DAN MENGINFORMASIKAN KE LINTAS
SEKTOR/PROGRAM TERKAIT/MASY GUNA TINDAK LANJUT
FORM
INSPEKSI SANITASI
PERSYARATAN
KESEHATAN LINGKUNGAN
SEKOLAH
RENCANA AKSI SEKOLAH

NO SASARAN KEGIATAN LOKASI WAKTU PERLATAN PELAKSANA PANJAB

Membersihkan Sikat, ember,


1 Tinja Wc Sekolah seminggu 2 x Siswa Guru
WC gayung
Sapu, pengki,
Ruang kelas Tiap hari siswa ketua kelas
tong sampah
Mengumpulkan Sapu, pengki,
2 Sampah Ruang guru Tiap hari guru Kepsek
sampah tong sampah
Halaman Sapu, pengki,
seminggu 2 x siswa/penjaga Guru
sekolah tong sampah

siswa/penjaga Guru
membersihkan saluran air
3 Air limbah seminggu 3 x sapu lidi, pengki
saluran air sekolah
sekolah guru

Anda mungkin juga menyukai