Anda di halaman 1dari 15

Environmental Meteorology and Climatology

Faculty of Forestry Mulawarman University (FoF-UNMUL)


September, 2019

08/31/19 Free template from 1


www.brainybetty.com
Atmosfer Bumi (Earth Atmosphere)
Atmosfer - atmos berarti uap dan sphaira berarti bulatan
Dimaknakan lapisan/selimut gas yang menyelubungi bumi.
Lapisan (dari terendah sampai tertinggi)
• Troposfer : Troposfer adalah lapisan paling bawah dengan
ketebalan lapisan rata-rata 10 km
• Stratosfer : terletak di atas lapisan troposfer pada ketinggian
10 hingga 60 km
• Mesosfer : terletak di atas lapisan stratopause dari ketinggian
60 hingga 85 km
• Termosfer : terletak pada ketinggian 85 km hingga 300 km
Synoptic - Syn artinya bersama dan optic artinya
melihat - synoptic adalah pengamatan yang dilakukan
secara serentak pada jam yang sama.

Rangkaian proses kegiatan berdasarkan aturan/prosedur


yang ditentukan untuk menilai satu atau lebih dari
parameter tertentu guna mendapatkan hasil secara
kuantitaf dan kualitatif.

WMO No.008 : Guide to Meteorological


International and Observation System
WMO No.544 : Manual and GOS
WMO No. 821 : World Weather Watch
WMO No. 306 : Manual on Code
Pengamatan Synop
Fase I
- Melihat
- Membaca/mencatat
- Mengukur
- Menghitung
- Memprakirakan
- Evaluasi
- Mengkode
- Pengiriman/pertukaran berita (8 kali/hari)

Jam Observasi
- Jam utama/pokok : 00.00 ; 06.00 ; 12.00 ; 18.00
- Jam penting/sela/perantara : 03.00 ; 09.00 ; 15.00 ; 21.00
- Jam biasa : 01.00 ; 02.00 ; 04.00 ; 05.00 dst
Fase II (Kumpulan berita/data synop)

a. Pengolahan data
b. Penyajian (klimat-synop)
c. Pengiriman
d. Penyimpanan/ pengarsipan
Alat Bantu
1. Alat ukur dan komunikasi
2. Pedoman/aturan/informasi
3. Sarana/prasarana pendukung lainnya
Sasaran /obyek yang diamati adalah cuaca sehingga
dapat diperoleh data berupa data kualitatif dan
kuantitatif. Data-data tersebut wajib dikirim pada jam
yang telah ditentukan.
Stasiun Pengamatan
Kegiatan Operasional
- Pengamatan (Meteo) yaitu synop, aerologi, maritim, klimat,
radar cuaca, satelit cuaca, penerbangan;
- Pelayanan yaitu meliputi kegiatan sumberdaya manusia
(observer dan analis)
Ruang Lingkup Synop
1. Pengamatan cuaca (termasuk mengantisipasi)
2. Pemeliharaan peralatan
3. Laporan operasional
4. Penyimpanan dan pengarsipan
5. Pengolahan data synop
Jaringan Pengamat (Observation Network)
 Pengamatan yang secara operasional berdasarkan
aturan/ ketentuan standar yang sama;
 Meteorological Observation Network adalah kumpulan
tempat “ pengamatan cuaca dari Negara”;
 Anggota WMO melakukan aktivitas operasional yang
sama berdasarkan aturan /pedoman standar yang
ditetapkan oleh WMO;
 Aturan dasar WMO tersebut adalah dalam UTC observasi
dilakukan dalam 24 jam/hari dan pengiriman data
dilakukan 8 kali/hari.
Tingkatan Jaringan
(Level Observation Network)

National Observation Network


 Jaringan yang ditetapkan oleh anggota dari Negara.
Stasiun terpilih ditentukan oleh anggota WMO yang
ditentukan sebagai Basic Station (Stasiun Besar).
 Indonesia memiliki 60 Stasiun Besar (58 Stasiun BMKG dan
2 Stasiun TNI-AU.
 Basic Station sewaktu-waktu dapat dipindahkan oleh
Negara bila kondisinya tidak memungkinkan.
 Negara anggota WMO wajib membuat Laporan.
Regional Observation Network
Bumi dibagi menjadi region dan Antartika.
Termasuk ke dalam region area 5 yaitu Malaysia,
Filipina, Indonesia, Kep. Melanesia, Australia,
Singapura.
Global Observation Network
Gabungan dari seluruh stasiun basic di seluruh Negara
(seluruh dunia)/ gabungan dari jaringan-jaringan regional di
permukaan bumi. Kumpulan jaringan regional (RA) yang ada
di permukaan bumi, globalnya RA I- RA VI dan Antartika.
 Total Global Station - 4039

 RA I : 704 Station (Afrika)


 RA II : 1.174 Station (Asia)
 RA III : 338 Station (South America)
 RA IV : 583 Station (Central America)
 RA V : 362 Station (Indonesia-60,
West Pacific)
 RA VI : 843 Station (Europe)
 Antartica : 35 Station
Atmosfer dan
Iklim
 Definisi
Atmosfer  Komposisi (N, O2, Argon, CO2)
 Gas-gas Lain (Ozon, Uap Air)

 Aerologi
Studi  Meteorologi
Atmosfer  Klimatologi
 Fungsi
Iklim Bumi  Perubahan penyimpangan iklim
 Skala Iklim (Micro, Local, Meso, Macro climate)

Lapisan­lapisan dalam Atmosfer
 Troposfer: paling dekat dengan bumi, berisi ¾ masa atm, tempat
awan, badai dan gerakan udara berada
 Stratosfer: tebal di atas kutub, tipis di atas ekuator, tempat partikel
sulfat berada
 Mesosfer: pada lap. ini semua benda langit bila masuk ke atmosfer
akan terbakar habis
 Thermosfer.
ATMOSFER (atmosphere)

Pengertian Selimut tebal berupa gas yang


menutupi seluruh permukaan
bumi
(1). Perlindungan terhadappemanasan (93°C) dan
pendinginan (-184°C).
FUNGSI
(2). Alihan (transfer energi) dan massa dari suatu tempat
ke tempat lain.
(3). Sumber gas-gas yang diperlukan oleh makhluk hidup.

1. Uap air : 4,0%


Komposisi Atmosfer 2. Gas-gas
- Gas utama : N2 (78,08 %), O2 (20,94%), Ar
(0,93%), CO2 (0,032%).
- Gas-gas permanen (non reaktif) : Ne, He, Kr, Xe, H2,
N2O.
ATMOSFER (atmosphere)
Beberapa Fungsi/manfaat
gas di atmosfer

Menyerap radiasi gelombang


UAP AIR panjang dan gelombang pendek,
Pemindahan energi melalui daur hidrologi

CO2 Menyerap
radiasi gelombang panjang

Menyerap
O3 radiasi ultra violet (short wave)
dan sebagian gelombang
panjang
Massa Atmosfer Bumi
Campuran mekanis dari molekul-molekul gas, uap air, dan aerosol
Massa berbeda
Kerapatan atmosfer menurun dengan naiknya ketinggian, tekanan
(P) dan dan temperatur/suhu (T)
Komposisi atmosfer, berubah baik secara vertikal maupun
horizontal (Ozon, dan Uap air)

Lapisan-lapisan Atmosfer

Tempat proses perubahan cuaca berlangsung


Troposfer (0-12 km) seperti awan, hujan, angin, penguapan, dsb.
dt/dz < O (lapse rate)

Tidak terdapat uap air, tempat turbulensi


Stratosfer udara
Tempat proses pembentukan ozon
(12- 50 km)
O2 + UV …… O + O
O2 + O …… O3 Radikal
dt > 0 (inversi suhu)
Mesosfer (50-80 km) dt/dz < 0 ( lapse rate)

Termosfer/Ionosfer dt/dz > 0 (lnversi suhu)


(80-250 km) N + O3 ionisasi menimbulkan gelombang listrik

Anda mungkin juga menyukai