Anda di halaman 1dari 5

z

Secure VoIP
z
Apa itu VoIP?

 Protokol yang didesain dan dioptimasi untuk mentransmisikan


suara (voice) melewati Internet atau Packet Switching Network
lainnya

 Nama lain VoIP antara lain, yaitu : IP Telephony, Internet


Telephony, Broadband Telephony, Broadband Phone, dl
z
Protokol

Standar yang digunakan untuk VoIP adalah H.323

H.323 adalah suatu standar yang menentukan suatu protokol dalam penyediaan
layanan komunikasi multimedia, yaitu komunikasi video,audio, dan data real
time melalui jaringan berbasis paket.

Komponen-komponen H.323 terdiri dari:


- Terminal
- Gateway
- Gatekeeper
- Multipoint Control Unit (MCU)
z
Jenis-jenis konfigurasi jaringan VoIP
 Telepon melalui Internet

- dikedua sisi terdapat fasilits PSTN atau PABX

- membutuhkan gateway

- membutuhkan call manager untuk memetakan pemanggilan nomor telepon

 Gabungan perangkat telepon dan perangkat berbasis IP

- menggunakan sistem hybrid

- kelemahannya pemanggilan hanya dapat dilakukan satu arah (dr komputer ke telepon, sebaliknya tidak bisa)

 Komunikasi perangkat berbasis IP

- membutuhkan sebuah gatekeeper

- pensinyalan lebih sederhana


z
Kelebihan dan Kekurangan

 Kelebihan ● Jauh lebih efisien dibandingkan PSTN: Murah ●


Multiparty Calling ● Multiple-Device (PC based, telephone biasa,
IP phone, IP-CellPhone, i-PBX, dll) ● Solusi lokal maupun global

 Kekurangan ● Diperlukan perangkat atau software khusus ●


(dalam banyak kasus) memerlukan koneksi Internet berkualitas
● QoS belum menyeluruh di Internet ● Masih ada ganjelan pada
perundangan & old-fashioned telecom company

Anda mungkin juga menyukai