Anda di halaman 1dari 34

PERENCANAAN PENGENDALIAN

MUTU

Disampaikan pada Diklat Teknis Penilik 2015


Tim Teaching BP PAUD dan DIKMAS Reg. III
IDENTIFIKASI
1. Permasalahan umum jabatan fungsional
penilik
2. Permasalahan yang dialami dalam
pelaksanaan tupoksi penilik
3. Apa yang anda harapkan selama Diklat ini
4. Hasil pengendalian mutu dan evaluasi
dampak tahun lalu
5. Selamat menikmati ???????
TUNJANGAN JABATAN FUNGSIONAL PB DAN PENILIK

Sudah ada persetujuan prinsip tentang penyesuaian besaran tunjangan jabatan


fungsional Pamong Belajar dan Penilik dari Menteri Keuangan (Surat Menteri
Keuangan No. S-210/MK.02/2013 tanggal 18 Maret 2013, sebagai berikut

JABATAN FUNGSIONAL PAMONG BELAJAR


Jenjang Jabatan Besaran Tunjangan
Pamong Belajar Madya Rp. 1.000.000,-
Pamong Belajar Muda Rp. 750.000,-
Pamong Belajar Pertama Rp. 500.000,-
JABATAN FUNGSIONAL PENILIK
Penilik Utama Rp. 1.300.000,-
Penilik Madya Rp. 1.100.000,-
Penilik Muda Rp. 800.000,-
Penilik Pertama Rp. 520.000,-

Pemberlakuan besaran tunjangan tersebut menunggu terbitnya Peraturan


Presiden dan berlaku sejak Peraturan Presiden dimaksud diundangkan.
Tujuan Pembelajaran
Setelah penyajian materi, peserta diharapkan
dapat:
1. Menyusun rencana kerja tahunan
2. Menyusun rencana kerja Triwulan
3. Menyusun laporan triwulan
4. Menyusun laporan pengendalian mutu
Metode Penyajian

1. Ceramah
2. Tanya Jawab
3. Diskusi Kelompok
4. Curah Pendapat
5. Penugasan
(PERMENPAN & RB No- 14 Tahun 2010)

Penilik adalah tenaga kependidikan dengan


tugas utama melakukan kegiatan
pengendalian mutu dan evaluasi dampak
program pendidikan anak usia dini (PAUD)
pendidikan kesetaraan dan keaksaraan, serta
kursus pada jalur Pendidikan Nonformal dan
Informal (pasal 1 ayat 2)
PERUBAHAN PERMENPAN JAFUNG PENILIK
NO. SUBSTANSI SEMULA MENJADI
1. Kualifikasi Minimal D2 (tdk ditentukan Minimal S1/D4 (kualifikasi
Akademik kualifikasinya) kependidikan)
2. Jenis Jabatan Terampil dan Ahli Ahli

3. Jenjang Jabatan a. Pel, Pel Lanj, Peny (Ter) Pertama, Muda, Madya
b. Pertm,Mda,Madya (Ah) Utama (Ahli)
4. Jenis Penilik Tidak diatur (= Penilik) a. Penilik PAUD
b. Penilik Kes & Keaks
c. Penilik Kursus
5. Pangkat/ Pengatur Muda Tk.I, II/b s.d Penata Muda Tk. I, III/b s.d
Golongan Pembina Utama Md, IV/c Pemb Utama Madya, IV/d
6. Tugas Pokok merencanakan, melaksana a. Mengendalikan Mutu
Kan, menilai, membimbing, b. Evaluasi Dampak
dan melaporkan
7. Pendekatan By Proses (sistem), nilai AK By Produk (hasil), nilai AK
Tupoksi perbutir relatif kecil Perbutir relatif lebih besar
LANJUTAN
NO. SUBSTANSI SEMULA MENJADI
8. 80 % Unsur - AK ijazah formal masuk - AK ijazah formal tidak
Utama 80 % unsur utama masuk 80 % unsur utama

9. Kenaikan jenjang Tidak harus lulus uji Harus lulus uji kompetensi
Jabatan kompetensi
10. Bertugas di daerah Pemberian AK tambahan Pemberian AK tambahan
khusus 2,5 % dr jml AK kumulatif 10 % dr jml kumulatif/thn
11. AK unsur Setiap kenaikan Setiap kenaikan pangkat/
pengembangan pangkat/jabatan tidak harus jabatan harus ada AK dari
profesi Ada AK dari unsur P.Profesi unsur P.Profesi
12. Membuat Karya Pembagian Ak-nya hanya Pembagian Ak-nya dirinci
Tulis bersama ditulis 60 % penulis utama, Pen utama-Pen pembantu :
40 % penulis pembantu (60-40%/50-25%/40-20%)
13. Anggota TPAK Tidak ada keharusan diklat Harus lulus Diklat TPAK
14. Pengangkatan Pengangkatan pertama, alih Alih jabatan (dr PB, guru,
Jabatan Penilik jabatan, impassing Pengawas, jabatan sejenis)
15. Penilaian dan Dilakukan setelah mencapai Dilakukan paling kurang satu
penetapan AK AK kumulatif kali dalam setahun
LANJUTAN
NO. SUBSTANSI SEMULA MENJADI
16. Diklat Fungsional Harus diikuti sebelum Boleh diikuti sebelum atau
diangkat sesudah diangkat
17. Formasi jabatan Tidak ada ketentuan Formasi Ada ketentuan formasi
jabatan jabatan (3 s.d 12/kec)
18. BU pengangkat Lima tahun sebelum batas 54 th (PB,guru,pengawas)
Dlm jab Penilik usia pensiun PNS (51 thn) 50 thn (jab di lingk diknas)
19. BU pengangkat Tidak diatur Ditentukan paling tinggi
kembali 54 tahun
20. Masa pembebas Lima tahun TMT Lima tahun TMT
sementara pangkat/jabatan Pengangkatan pangkat/jab
21. Kualifikasi Tidak ditentukan Ditentukan : S1/DIV
Akademik kependidikan
22. Belum masuk - Penilik Terampil a. Melaks tugas dalam tabel
sistem (belum khusus (lamp. V)
S1/D-!V) b. Pangkat tertinggi Penata
Tk.I, III/d
c. Kumpul 10 Ak/tahun
TUGAS POKOK PENILIK

PENGENDALIAN MUTU

TUGAS POKOK PENILIK

EVALUASI DAMPAK
PENGERTIAN

1. Pengendalian mutu merupakan suatu kegiatan


yang terpadu untuk memastikan dan menjaga
serta mengarahkan suatu produk agar sesuai
dengan standar mutu yang telah ditetapkan
2. Evaluasi dampak adalah proses penilaian yang
sitematis, pemberian nilai, atribut, apresiasi dan
pengenalan permasalahan serta pemberian
solusi atas permasalahan yang ditemukan.
Pengendalian Mutu

Perencanaan Program
pengendalian Mutu

Pelaksanaan pemantauan
PENGENDALIAN
MUTU

Pelaksanaan penilaian

Pelaksanaan pembimbingan dan


pembinaan kepada pendidik dan
tenaga kependidikan
29

RINCIAN KEGIATAN PENILIK PERTAMA

1. menyusun rencana tahunan pengendalian mutu program PNFI sebagai anggota;


2. menyusun rencana triwulan pengendalian mutu program PNFI;
3. membuat instrumen pemantauan program PNFI;
4. mengumpulkan data dalam rangka pemantauan program PNFI;
5. menganalisis data hasil pemantauan program PNFI;
6. melakasanakan diskusi terfokus hasil pemantauan program PNFI sebagai anggota;
7. menyusun laporan hasil pemantauan;
8. membuat instrumen penilaian program pada satuan PNFI;
9. melaksanakan dan menganalisis hasil penilaian program pada satuan PNFI;
10. melakukan pembimbingan dan pembinaan kepada pendidik dan tenaga kependidikan
berdasarkan standar pendidikan dengan sasaran perorangan;
11. menyusun laporan triwulan;
12. menyusun laporan tahunan sebagai anggota.

PERMENPAN & RB NO. 14 TH 2010 PSL. 9


sambungan
31

RINCIAN KEGIATAN PENILIK MUDA

1. menyusun rencana tahunan pengendalian mutu program PNFI sebagai anggota;


2. menyusun rencana triwulan pengendalian mutu program PNFI;
3. membuat instrumen pemantauan program PNFI;
4. mengumpulkan data pemantauan program PNFI;
5. menganalisis hasil pemantauan program PNFI;
6. membuat desain diskusi terfokus hasil pemantauan
7. melakasanakan diskusi terfokus hasil pemantauan sebagai anggota;
8. menyusun laporan hasil pemantauan
9. membuat instrumen penilaian program pada satuan PNFI berdasarkan standar
pendidikan;
10. melaksanakan dan menganalisis hasil penilaian program pada satuan PNFI;
11. melakukan pembimbingan dan pembinaan kepada pendidik dan tenaga kependidikan
berdasarkan standar nasional pendidikan dengan sasaran perorangan
12. menyusun laporan triwulan;
13. menyusun laporan tahunan sebagai anggota.

PERMENPAN & RB NO. 14 TH 2010 PSL. 9


RINCIAN KEGIATAN PENILIK MADYA sambungan
33

1. menyusun rencana tahunan pengendalian mutu sebagai ketua atau anggota


2. menyusun rencana triwulan pengendalian mutu satuan PNFI;
3. membuat instrumen pemantauan program PNFI;
4. mengumpulkan data pemantauan program PNFI;
5. menganalisis data hasil pemantauan program PNFI;
6. melaksanakan diskusi terfokus hasil pemantauan sebagai ketua atau anggota;
7. menyusun laporan hasil pemantauan
8. membuat instrumen penilaian program pada satuan PNFI;
9. Melaksanakan, menganalisis dan melaporakan hasil penilaian program pada satuan
PNFI;
10. melakukan pembimbingan dan pembinaan kepada pendidik dan tenaga kependidikan
berdasarkan standar nasional pendidikan dengan sasaran kelompok;
11. melakukan pembimbingan kepada pendidik dalam melakukan penelitian atau
pengembangan untuk kegiatan pembelajaran, pelatihan, dan pembimbingan dengan
sasaran perorangan
12. melakukan pembimbingan kepada pendidik dan tenaga kependidikan PNF dalam
menggunakan dan mengembangkan media pembelajaran dan teknologi informasi untuk
kegiatan pembelajaran, pelatihan, dan bimbingan dengan sasaran perorangan
13. menyusun laporan triwulan; dan
14. menyusun laporan tahunan sebagai ketua atau anggota;

PERMENPAN & RB NO. 14 TH 2010 PSL. 9


RINCIAN KEGIATAN PENILIK UTAMA sambungan
33

1. menyusun rencana tahunan pengendalian mutu sebagai ketua atau anggota


2. menyusun rencana triwulan pengendalian mutu;
3. melaksanakan diskusi terfokus hasil pemantauan;
4. membuat instrument penilaian program pada satuan PNI berdasarkan standar
pendidikan;
5. melaksanakan, menganalisis, dan melaporkan hasil penilaian program pada satuan
PNFI;
6. melakukan pembimbingan dan pembinaan kepada pendidik dan tenaga kependidikan
berdasarkan standar nasional pendidikan dengan sasaran kelompok;
7. melakukan pembimbingan kepada pendidik dan tenaga kependidikan PNF dalam
menggunakan dan mengembangkan media pembelajaran dan teknologi informasi untuk
kegiatan pembelajaran, pelatihan, dan bimbingan dengan sasaran kelompok;
8. melaksanakan diskusi terfokus hasil pemantauan sebagai ketua atau anggota;
9. menyusun laporan triwulan;
10. menyusun laporan tahunan sebagai ketua atau anggota;
11. menyusun desain evaluasi dampak program PNFI;
12. menyusun instrument evaluasi dampak program PNFI;
13. melaksanakan dan menyusun laporan hasil evaluasi dampak program PNFI;
14. menyiapkan bahan presentasi;
15. melakukan presentasi hasil evaluasi dampak program PNFI.

PERMENPAN & RB NO. 14 TH 2010 PSL. 9


MENYUSUN RENCANA KERJA
• Rencana kerja tahunan pengendalian
• Perencanaan adalah proses sistematis mutu adalah konsep rencana kerja
untuk mengambil keputusan tentang penilikan kabupaten/kota secara
apa yang akan dilaksanakan, sumber menyeluruh berdasarkan hasil
daya yang terlibat, tujuan yang hendak identifikasi dan analisis hasil penilikan
dicapai, waktu yang dibutuhkan serta tahun lalu dan satu tahun ke depan
segala resiko dan kemungkinan yang • Rencana kerja triwulan pengendalian
terjadi. (Sujana; 1992) mutu adalah rencana kerja yang akan
• Perencanaan penilikan adalah proses dilakukan selama 3 bulan ke depan
penetapan tujuan dan sasaran serta cara berdasarkan rencana kerja tahunan .
pencapaian tujuan dan sasaran dalam
rangka pengendalian mutu program
PAUD NI
Lanjutan

Sebagai Perencana, Penilik dituntut menguasai program &


permasalahan yg. terjadi di lapangan serta memiliki kepekaan
dalam melihat gejala-gejala yg ada dgn menelusuri akar
permasalahan dan melihat berbagai kecenderungan untuk
menemukan pemecahan atau solusi yg terbaik
Bagaimana
PROGRAM DAN SATUAN PENDIDIKAN kalau satu
PP NO 17 TH 2010 tempat 2
lembaga ?
Program pembelajaran SATUAN PENDIDIKAN

1.Kursus menjahit
2. Kursus elektro 1. Lembaga Kursus dan Pelatihan (NILEK) :
1.2.3.4.5.6.7.11.12.
3. Kursus otomotif dll 2. PKBM (NILEM):1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12
4. Paket A 3. Kelompok Belajar: 4.5.6.7.11
4. Pusat PAUD (NIL): 8.9.10.11
5. Paket B 5. Rumah Pintar: 1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12
6. Paket C 6. Rumah Singgah: 1.2.3.4.5.6.7.11.12
7. Sanggar Kegiatan Belajar: 1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12……
7. PBA (percontohan) non satuan pendidikan
8. TPA 8. Balai Pengembangan Kegiatan Belajar
:1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12. (pengembangan) non satuan
9. SPS
pendidikan
10. Kelompok Bermain
11. TAMAN BACAAN MASYARAKAT Program PAUD dan PNFI dilaksanakan di satuan Pendidikan

12. Pemberdayaan Perempuan


Lanjutan

TUJUAN PERENCANAAN FUNGSI PERENCANAAN


1. Memberikan petunjuk atau 1. Acuan kegiatan
arah suatu kegt. dlm.
merancang kegt. Kepenilikan 2. Alat Pengendali
2. Memberi pedoman ttg. apa 3. Tolok ukur evaluasi
yg. harus di-lakukan untuk
mencapai tujuan 4. Materi yang akan dinilai
3. Mengurangi ketidakpastian 5. Mengetahui pendukung
yg. mungkin terjadi dlm.
pelaks. Kegt. penilikan. dan penghambat
4. Memudahkan pengawasan 6. Merumuskan kriteria
dan evaluasi, baik terhadap keberhasilan
kegt. maupun hasil yg.
dicapai. 7. Pelaksanaan program
Lanjutan

CIRI-CIRI PERENCANAAN

1. Luwes, praktis dan sederhana


2. Sesuai dgn. Kebutuhan sasaran (warga belajar)
3. Berorientasi pada perubahan, dari keadaan sekarang ke
keadaan yg diinginkan di masa yg akan datang
4. Mempermudah tercapainya tujuan
5. Terdapat rincian biaya dan waktu pelaksanaan
RENCANA KERJA TAHUNAN

• Apa yang melatarbelakangi?


• Apa dasarnya?
• Apa tujuannya?
• Apa/siapa sasarannya?
• Siapa yang melaksanakan?
• Bagaimana melaksanakan?
• Sumber dananya dari mana?
• Apa saja kegiatannya?
MENYUSUN RKT

SISTENATIKA KRITERIA
1. Latar belakang
 Dilakukan secara bersama
2. Dasar hukum sama semua penilik pada
3. Tujuan tingkat kabupaten/kota
4. Hasil yang diharapkan
5. Ruang lingkup  Dibuat paling lambat awal
6. Hasil kajian pelaksanaan pengendalian
mutu tahun lalu dan kebijakan tahun berjalan
7. Jenis kegiatan  Pelaksana semua jenjang
8. Sasaran
9. Waktu/jadwal satu tahun jabatan fungsional penilik
10. Tempat pelaksanaan
11. Biaya dan sumber dana
LANJUTAN

Bukti Fisik Angka Kredit

• Surat tugas untuk • Penilik Utama sebagai ketua


menyusun RKT sebesar 1.28 atau sebagai
anggota sebesar 1.04
• Surat pernyataan dari
pejabat yang berwenang. • Penilik Madya sebagai ketua
sebesar 0.96 atau sebagai
• Daftar hadir pertemuan anggota sebesar 0.78
pembahasan/presentasi. • Penilik Muda sebagai
• Rencana tahunan yang anggota sebesar 0.52
telah disahkan pejabat • Penilik Pertama sebagai
yang berwenang anggota sebesar 0.26
Contoh Matriks RKT
Bulan
No Jenis Kegiatan Sasaran Lokasi/Tempat
Jan Feb Mar April Mei (dst)

1Menyusun RKT RKT Dinas Pendidikan


2Menyusun RKTw RKTw Dinas Pendidikan
3Pemantauan Prog. PAUDNI Prog. PAUD Kecamatan Anu
4Pelaksanaan Pembimbingan Prog. Kesetaraan Kecamatan Anu
PTK PAUDNI
5(dst)
MENYUSUN RKTw

Sistematika Kriteria
1. Latar belakang  Penjabaran dari rencana
2. Dasar hukum tahunan ke dalam rencana
3. Tujuan kerja triwulan
4. Hasil yang diharapkan  Dikerjakan secara individual
5. Ruang lingkup semua penilik paling lambat
6. Jenis kegiatan awal bulan setiap triwulan
7. Sasaran  Mendapat pengesahan dari
8. Waktu/jadwal satu triwulan pejabat yang berwenang
9. Tempat pelaksanaan  Volume pelaksanaan empat
10. Biaya dan sumber dana kali dalam satu tahun
Lanjutan RKTw

Sistematika
Bukti Fisik Angka
Kriteria
Kredit

• Surat tugas untuk • Penilik Utama sebesar


menyusun rencana kerja 0.64
triwulan dari pejabat yang
berwenang • Penilik Madya sebesar
• Surat pernyataan dari 0.48
pejabat yang berwenang • Penilik Muda sebesar 0.32
• Rencana kerja triwulan
yang disahkan oleh • Penilik Pertama sebesar
pejabat yang berwenang 0.16
Contoh Matriks RKTw

Bulan
No Jenis Kegiatan Sasaran Lokasi/Tempat

Jan Feb Mar

1 Menyusun RKT RKT Dinas Pendidikan

2 Menyusun RKTw RKTw Dinas Pendidikan

3 Pemantauan Prog. PAUDNI Prog. PAUD Kecamatan Anu

4 Pelaksanaan Pembimbingan Prog. Kesetaraan Kecamatan Anu

PTK PAUDNI

5 (dst)
MENYUSUN LAPORAN TAHUNAN

SISTEMATIKA KRITERIA
 Laporan mencakup hasil
1. Latar belakang pelaksanaan tugas pokok
dan penunjang dibidang
2. Dasar hukum pengendalian mutu dan
3. Tujuan evaluasi dampak
4. Hasil yang dicapai  Dilakukan secara bersama
sama semua penilik pada
5. Permasalahan dan tingkat kabupaten/kota
pemecahan
 Dibuat akhir tahun berjalan
6. Rekomendasi  Pelaksana semua jenjang
jabatan fungsional penilik
LANJUTAN

Bukti Fisik Angka Kredit

• Surat tugas untuk • Penilik Utama sebagai


menyusun Laporan sebesar 0,32
Tahunan
• Penilik Madya sebagai
• Surat pernyataan dari ketua sebesar 0,24
pejabat yang berwenang.
• Daftar hadir pertemuan • Penilik Muda 0,16
pembahasan/presentasi. • Penilik Pertama 0,08
• Laporan tahunan yang
telah disahkan pejabat
yang berwenang
MENYUSUN LAPORAN TRIWULAN

SISTEMATIKA KRITERIA
 Laporan mencakup hasil
pelaksanaan tugas pokok dan
1. Latar belakang penunjang dibidang pengendalian
mutu dan evaluasi dampak
2. Dasar hukum
 Dilakukan secara bersama sama
3. Tujuan semua penilik pada tingkat
4. Hasil yang dicapai kabupaten/kota
 Laporan disusun 4 kali dalam
5. Permasalahan dan setahun
pemecahan  Dibuat pada akhir triwulan tahun
berjalan
6. Rekomendasi
 Pelaksana semua jenjang jabatan
fungsional penilik
LANJUTAN

Bukti Fisik Angka Kredit

• Surat tugas untuk • Penilik Utama sebagai


menyusun Laporan sebesar 0,32
Triwulan • Penilik Madya sebagai
• Surat pernyataan dari ketua sebesar 0,24
pejabat yang berwenang. • Penilik Muda 0,16
• Laporan triwulan yang • Penilik Pertama 0,08
telah disahkan pejabat
yang berwenang
TERIMA KASIH
• No. hp bpk Drs’ Harisman
• 081342789519
• 085341922976 Abdul Gani

Anda mungkin juga menyukai