Anda di halaman 1dari 10

GAGAL TUMBUH

Alexandra Widita S.P.


Fajar Jaka Pratama
Farahain Binti Abu Bakar
Grimaldi Ihsan
Norashikin Binti Abdul Latief
Apa itu tumbuh?

bertambahnya

ukuran fisik dan


struktur tubuh

diukur dengan
satuan panjang
atau satuan berat
Tahapan Tumbuh Kembang
• Sebelum dilahirkan
• Sesudah dilahirkan
– Neonatus
– Bayi
– Pra sekolah
• Masa sekolah
• Masa remaja
Kebutuhan Dasar Tumbuh Kembang Anak

Kebutuhan Kebutuhan
latihan / akan
rangsangan / pertumbuhan
bermain fisik (asuh)
(asah)

Kebutuhan akan
kasih sayang /
emosi (asih)
Apa itu
gagal tumbuh?

Tiap bulan, berat badan si kecil bertambah


TETAPI
tidak sesuai yang diharapkan
bahkan berat badannya selalu menurun
DALAM LINGKUNGAN YANG BAGAIMANAKAH
SEHINGGA SI KECIL DAPAT MENGALAMI GAGAL
TUMBUH?

BERAT
BADAN
• <2500 g
LAHIR
RENDAH

BULAN-BULAN
PERTAMA • infeksi,
si kecil kurang • bayi kuning berlebihan,
menguntungkan/
• susah minum,
banyak masalah
Dalam lingkungan yang bagaimanakah sehingga si
kecil dapat mengalami gagal tumbuh?

Bayi yang hidup


Keluarga yang
dengan
berantakan
kemiskinan

Keadaan ibu yang


Ibu perokok
mengalami depresi

Ibu mengkonsumsi
Ibu sakit-sakitan
alkohol, obat-
sewaktu hamil
obatan
Bagaimana cara
mengatasinya?

Cari penyebab kegagalan pertumbuhannya


dengan BERKONSULTASI KEPADA
DOKTER.

PANTAU ASUPAN MAKANAN DAN


KELUARAN si kecil

SELALU MENIMBANG BERAT


BADAN si kecil secara periodik (bisa
menggunakan KMS)
HATUR NUHUN

Anda mungkin juga menyukai