Anda di halaman 1dari 13

Tromboflebitis adalah inflamasi atau

pembengkakan pada vena (pembuluh darah


balik). Inflamasi ini disebabkan oleh
penggumpalan darah yang terjadi dalam vena.
 Dalam keadaan normal, darah yang bersirkulasi berada dalam
keadaan cair, tetapi akan membentuk bekuan jika teraktivasi atau
terpapar dengan suatu permukaan.
 Virchow mengungkapkan suatu triad yang merupakan dasar
terbentuknya trombus. Hal ini dikenal sebagai Triad Virchow.
Triad ini terdiri dari:
1. Gangguan pada aliran darah yang mengakibatkan stasis,
2. Gangguan pada keseimbangan prokoagulan dan
antikoagulan yang menyebabkan aktivasi faktor pembekuan,
3. Gangguan pada dinding pembuluh darah (endotel) yang
menyebabkan prokoagulan.
 Trombosis terjadi jika keseimbangan antara faktor trombogenik
dan mekanisme protektif terganggu.
Pelvio Tromboflebitis

Tromboflebitis Femoralis
Kemerah
an atau
lebih
gelap

nyeri hangat
TROMB
OFLEBITI
S

keras Sensitif
Kaki sedikit dalam keadaan fleksi dan rotasi
keluar serta sukar bergerak, lebih panas
dibanding dengan kaki lainnya.

Seluruh bagian dari salah


satu vena pada kaki terasa Nyeri hebat pada lipat
tegang dan keras pada paha dan daerah paha.
paha bagian atas.

Edema Nyeri pada betis


Usia

Terlalu lam berdiam diri


Menggunakan alat pacu jantung (pacemaker) atau keteter
di dalam pembuluh vena

Perubahan hormon

Kehamilan

Obesitas

Merokok

Genetik

Mempunyai varises pada vena


Indikasi merupakan suatu keadaan atau
kondisi tubuh dapat diberikan manipulasi
masase, serta masase tersebut akan
memberikan pengaruh yang positif terhadap
tubuh. Indikasi dalam masase adalah adalah
1. Keadaan tubuh yang sangat lelah.
2. Kelainan-kelainan tubuh yang
diakibatkan pengaruh cuaca atau kerja
yang kelewat batas (sehingga otot
menjadi kaku dan rasa nyeri pada
persendian serta gangguan pada
persarafan).
Pasien dalam keadaan Dalam keadaan
Pasien sedang menderita
menderita penyakit menderita pengapuran
penyakit kulit.
menular pembuluh darah arteri

Pada daerah yang Sedang menderita patah


Adanya luka-luka baru mengalami tulang, pada tempat
atau cedera akibat pembengkakan atau bekas luka, bekas
berolahraga atau tumor yang diperkirakan cedera, yang belum
kecelakaan sebagai kanker ganas sembuh betul
atau tidak ganas
Effluerage
Gentle Massage
Massage ke arah jantung
Massage hanya dilakukan disekitar yang sakit
Memperlancar peredaran darah dan cairan
getah bening (limfe).
Petrissage
Gentle Massage
Massage ke arah jantung
Massage hanya dilakukan disekitar yang sakit
Mendorong keluarnya sisa-sisa metabolisme
dan mengurangi ketegangan otot.

Anda mungkin juga menyukai