Anda di halaman 1dari 12

HOAX

ISU KONTEMPORER
KELOMPOK I
 Dr.YUYUN ARDANAN
 LIA NURMALA, S.Pd
 ENDANG NURJANA, SE
 NURHIKMAH, SKM
 NADIA TRI WULANDARI, S.Tr.ak
 JUWILDA BARMAWI, S.Kep., Ns.
 FRANGKY NURU, S.Pd
 TJANG RICKY CHANDRA, S.Si., Apt.
HOAX

PENGERTIAN JENIS-JENIS GEJALA


HOAX HOAX HOAX

POLA
DAMPAK
PENYEBARAN KASUS HOAX
HOAX
HOAX
PENGERTIAN HOAX
 Menurut KBBI  Berita bohong, berita tidak bersumber
 Menurut Silverman (2015)  rangkaian informasi yang
memang sengaja disesatkan, tetapi “dijual” sebagai
kebenaran.
 Menurut Werme (2016)  berita palsu yang
mengandung informasi yang sengaja menyesatkan orang
dan memiliki agenda politik tertentu.
JENIS-JENIS INFORMASI HOAX
 Fake News
 berita bohong, bertujuan untuk memalsukan atau
memasukkan ketidakbenaran dalam suatu berita
 Clickbait
 tautan jebakan, diletakkan secara strategis di dalam suatu
situs dgn tujuan menarik orang masuk ke situs lainnya
 Confirmation bias
 kecenderungan untuk menginterpretasikan kejadian yang
baru terjadi sebagai bukti dari kepercayaan yang sudah ada dgn
mengabaikan bukti-bukti lainnya
 Misinformation
 informasi yg salah, tidak akurat, ditujukan untuk menipu
JENIS-JENIS INFORMASI HOAX
 Satire
 sebuah tulisan yg mengandung humor, ironi, hal yg
dibesar-besarkan untuk mengomentari kejadian yg
sedang hangat
 Post-truth
 kejadian di mana emosi lebih berperan daripada fakta
untuk membentuk opini public
 Propaganda
 aktivitas menyebarkan informasi, fakta, argumen, gosip,
setengah-kebenaran, bahkan kebohongan untuk
mempengaruhi opini publik
GEJALA HOAX
 Menciptakan kecemasan, kebencian,
permusuhan
 Sumber tidak jelas dan tidak ada yang
bias diminta tanggung jawab atau
klarifikasi
 Pesan sepihak, menyerang, dan tidak
netral
 Mencatut nama tokoh berpengaruh
atau pakai nama mirip media terkenal
 Judul dan pengantarnya provokatif
 Manipulasi foto dan keterangannya
POLA PENYEBARAN HOAX

Melalui media sosial


Melalui bot dan cyber army
KASUS HOAX
DAMPAK HOAX BAGI MASYARAKAT

Mengurangi
Memicu
waktu produktif Penipuan publik
perpecahan
di masyarakat
KEBEBASAN
BEREKSPRESI TANPA PENGALIHAN ISU MEDIA SOSIAL
BATAS Mudahnya mengakses informasi
yang tidak tersaring
mudah percaya
demokrasi Pengalihan perhatian Kurang Literasi
Pendidikan
karakter minim Kurang Kurangnya penguatan UU ITE
pemahaman Penyelesaian masalah
Etika publik Kerahasian identiotas
Menutupi kebenaran pengguna
(rekayasa)

iri
materi
HOAX
dengki
kebencian Ingin menang Mencari keuntungan

hasat
persaingan Mendapat simpati

KEPENTINGAN
ADU DOMBA
PRIBADI
TERIMA KASIH
TINGGIKAN IQ MU MAKA HOAX AKAN TURUN DENGAN SENDIRINYA
RENDAHKAN IQ MU MAKA HOAX AKAN MERAJALELA

Anda mungkin juga menyukai