Anda di halaman 1dari 8

Kriteria Laboratorium yang ideal

Kelompok 5 :
Asri mutia pratiwi
Niluh chandrika
Indarti isolina
Zahra wihanifa
Ghesang dwiyanoto
Aspek Pengelolaan dan Personalia Laboratorium

• perencanaan
• penataan
• pengadministrasian
• pengamanan, perawatan, dan pengawasan
Perlengkapan Laboratorium
• Perabot
• Alat peraga pendidikan
• Perkakas
• Kotak PPPK beserta isinya
• Alat pemadam kebakaran
• Alat pembersih
• Kumpulan buku
Prasarana dan Sarana
Laboratorium
a. Fungsi : Sebagai tempat berlangsungnya kegiatan pembelajaran IPA secara
praktek yang memerlukan peralatan khusus yang tidak mudah dihadirkan di
ruang kelas.

b. Kapasitas : Dapat menampung minimal 1 (satu) rombongan belajar


c. Ratio : (satu) ruang laboratorium/sekolah Luas 2,4 m2 /peserta didik
d. Dimensi : Luas ruang minimal 48 m2, termasuk ruang penyimpanan dan
persiapan 18 m2.
Prasarana
• Ruangan Laboratorium
• Ruang persiapan
• Ruang penyimpanan
• Ruang gelap
• Ruang timbang
• Ruang praktikum
• Kebun sekolah (rumah kaca)
Sarana
• Peralatan
• Bahan
• Perkakas
• Perabot, dan media.
Fasilitas Laboratorium
Fasilitas Umum : Fasilitas Khusus :
• Penerangan • Meja siswa/mahasiswa, meja
guru/dosen
• Ventilasi • Kursi
• Air • Papan tulis
• Bak cuci (sinks) • Lemari alat dan lemari bahan
• Aliran listrik • Ruang timbang
• Lemari asam
• Gas.
• Perlengkapan P3K
• Pemadam kebakaran dl
Pembuangan Limbah

Limbah dari laboratorium merupakan bahan-bahan yang habis


pakai. Oleh karena itu diperlukan kotak sampah untuk
pembuangan sementara limbah-limbah tersebut.

Anda mungkin juga menyukai