Anda di halaman 1dari 11

RAGAM BAHASA DI

LINGKUNGAN FMIPA
Laporan Penelitian
KELOMPOK 5
M a d y a n A k m a l H i d a y a t
1 9 1 1 0 1 3 1 1 0 0 0 3
M u h a m m a d F a i z a R a h m a n
1 9 1 1 0 1 3 3 1 0 0 0 8
P u t r i Z a h r a R o s m a w a r d a h
1 9 1 1 0 1 3 3 2 0 0 0 3
H e l d a F e b r i a n i
1 9 1 1 0 1 3 2 2 0 0 2 2

Add a Footer 2
Pengertian Bahasa Hakikat Bahasa

Bahasa merupakan alat komunikasi Bahasa adalah suatu sistem lambang


yang efektif antarmanusia. Dalam berupa bunyi, bersifat arbitrer,
berbagai macam situasi, bahasa dapat digunakan oleh suatu masyarakat tutur
dimanfaatkan untuk menyampaikan untuk bekerja sama, berkomunikasi,
gagasan pembicara kepada pendengar dan mengidentifikasikan diri.
atau penulis kepada pembaca
(Sugihastuti, 2000:8).

Add a Footer 3
FUNGSI BAHASA
• Alat untuk menjalankan administrasi negara.

• Alat pemersatu berbagai suku bangsa di Indonesia.

• Media untuk menampung budaya Nasional.

Add a Footer 4
RAGAM BAHASA
Ragam Bahasa Indonesia:
• Ragam bahasa yang bersifat perseorangan.

• Ragam bahasa yang digunakan oleh sekelompok anggota masyarakat dan


wilayah tertentu.

• Ragam bahasa yang digunakan oleh sekelompok anggota masyarakat dari


golongan sosial tertentu.

• Ragaam bahasa yang digunakan dalam kegiatan suatu bidang tertentu.

• Ragam bahasa yang digunakan dalam situasi formal.

• Ragam bahasa yang digunakan dalam situasi informal.

• Ragam bahasa yang digunakan secara lisan.

Add a Footer 5
PENGERTIAN BAHASA
DAERAH
Bahasa daerah atau bahasa regional adalah bahasa yang
dituturkan di suatu wilayah dalam sebuah negara berdaulat,
yaitu di suatu daerah kecil, negara bagian federal, provinsi,
atau teritori yang lebih luas.

Add a Footer 6
METODE

Pengumpulan
Populasi Sampel
Data

81 Orang Mahasiswa FMIPA dari


berbagai macam prodi dan Metode angket Kuesioner dengan
Mahasiswa FMIPA
angkatan yang telah bersedia format Google Forms
mengisi kuesioner

Add a Footer 7
GRAFIK BAHASA YANG DIGUNAKAN MAHASISWA
FMIPA DALAM LINGKUNGAN KELUARGA.

Catatan

terdapat kesalahan pengisian kuisioner pada Bahasa Banjar


sebanyak 1,2%, seharusnya pesentase tersebut termasuk
pada persentase Bahasa Banjar sebanyak 76,5%, sehingga
jumlah persentase sebenarnya adalah 77,7%.

Add a Footer 8
GRAFIK BAHASA YANG DIGUNAKAN MAHASISWA
FMIPA DALAM BERMASYARAKAT

Catatan

terdapat kesalahan pengisian kuisioner pada Bahasa Banjar


sebanyak 1,2%, seharusnya persentase tersebut masuk ke
dalam persentase Bahasa Banjar sebanyak 75,3%, sehingga
jumlah persentase sebenarnya adalah 77,7%.

Add a Footer 9
GRAFIK BAHASA APA YANG DIGUNAKAN
MAHASISWA FMIPA SAAT MELAKUKAN KEGIATAN
PERKULIAHAN ATAU DALAM FORUM RESMI
LAINNYA.

Catatan

terdapat kesalahan pengisian kuisisoner pada Bahasa Indonesia


sebanyak 1,2%, seharusnya persentase tersebut masuk ke dalam
persentase Bahasa Indonesia sebanyak 97,5%, sehingga jumlah
persentase sebenarnya adalah 98,7%.

Add a Footer 10
TERIMAKASIH

Add a Footer 11

Anda mungkin juga menyukai