Anda di halaman 1dari 15

MORNING REPORT

JAGA KAMIS, 31 OKTOBER 2019

DM Jaga:
Rifqi Risdya Pratama
Bobby Reyner

Pembimbing:
dr. Bambang, Sp.B(K)BD

LABORATORIUM ILMU BEDAH FK UNMUL 2019


IDENTITAS PASIEN
Nama : Bapak L
Usia : 42 Tahun
Alamat : Muara Badak
Pekerjaan : Nelayan
Suku : Banjar
Agama : Islam

MRS : 31 Oktober 2019, pukul 23.00 WITA


KELUHAN UTAMA

• Nyeri pada perut kanan bawah


Riwayat penyakit sekarang
 Pasien diantar ke IGD RS AWS dengan keluhan
nyeri pada perut kanan bawah, keluhan sudah
dirasakan 2 hari sebelum masuk rumah sakit, sifat
nyeri yang dirasakan adalah terus-menerus,
riwayat BAK dan BAB pasien dalam batas normal,
pasien mengaku tidak ada mual dan muntah.
Riwayat penyakit dahulu
 Hipertensi (-), DM (-), Penyakit Jantung (-), Asma (-)

Riwayat penyakit keluarga


 Hipertensi (-), DM (-), Penyakit Jantung (-), Asma (-)
PEMERIKSAAN FISIK
Keadaan umum : Sakit Sedang

Kesadaran : (GCS = E4V5M6)

Berat badan/Tinggi Badan : 70KG/165CM

Tanda-tanda vital :
 Tekanan darah : 140/80 mmHg
 Nadi : 82x/menit
 Suhu : 37.6°C
 Pernapasan : 22x/menit
STATUS GENERALIS
 Kepala : Normosefalik, perdarahan (-)
 Mata : Konjungtiva anemis (-/-) Sklera ikterik (-/-)
 THT : Tidak ada kelainan
 Leher : Pembesaran KGB (-), pembesaran tiroid (-)

 Jantung
 Inspeksi : Ictus cordis tidak tampak
 Palpasi : ictus cordis teraba di ICS V midclavicula line S
 Perkusi : batas jantung kanan ICS III, IV, V parasternal line D,
batas jantung kiri ICS V midclavicula S
 Auskultasi : S1 S2 tunggal, reguler, murmur (-), gallop (-)
STATUS GENERALIS
Thorax
 Inspeksi : Gerakan dada tampak simetris, jejas (-)
 Palpasi : Gerakan dada teraba simetris, fremitus suara
simetris, krepitasi clavicula (-)
 Perkusi : Sonor seluruh lapang paru
 Auskultasi : Vesikuler (+/+), wheezing (-), rhonkhi (-)

Abdomen:
 Pada status lokalis

Ekstremitas
 Ekstremitas Atas : Akral Hangat, CRT<2S,
 Ekstremitas Bawah : Akral Hangat, CRT<2S
Status Lokalis
Abdomen
 Inspeksi : Perut datar, tak terlihat masa,
peradangan (-), warna kulit sama
dengan sekitarnya, tidak distended
 Auskultasi : Bising usus (N), metallic sound (-)
 Perkusi : Nyeri tekan (-), Timpani
 Palpasi : Defans lokal pada RLQ, Nyeri
tekan pada mcBurney, Rovsing Sign (-),
Blumberg (+), Psoas (-), Obturator(+)
Digital Rectal Examnation (DRE)
Tonus Sfingter Ani Eksternus mencengkram kuat,
ampulla collaps(+), darah (-), feses(+) kecoklatan,
dan nyeri (-)
USULAN PEMERIKSAAN PENUNJANG

 EKG
 Lab Darah
LABORATORIUM 31/10/19
Hematologi:
 Leu : 21.000
 Eri : 4.05
 Hb : 15,5
 HCT : 42%
 Ureum : 32.9 mg/dl
 Kreatinin : 1.4 mg/dl
 GDS : 82
DIAGNOSIS
Abdominal Pain ec Appendicitis Akut
USULAN TATALAKSANA
 IVFD Ringer Laktat 20 tpm
 Ceftriaxone 2x1 gram
 Santagesik 3x1 ampul
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai