Anda di halaman 1dari 22

SPESIALIT OBAT

SALURAN CERNA

By : Kelompok 5
Pengertian Gangguan Pecernaan

 Gangguan pencernaan adalah masalah yang terjadi pada salah satu


organ sistem pencernaan, atau lebih dari satu organ pencernaan
secara bersamaan.
 Gangguan pencernaan dapat menimbulkan beragam gejala, seperti:
1) Sulit menelan
2) Sensasi terbakar di dada (heartburn)
3) Mual
4) Muntah
5) Perut kembung
6) Sakit perut
7) Diare
8) Sembelit
9) Muntah darah atau BAB darah
10) Berat badan naik atau malah turun
Obat – obat yang digunakan untuk
mengatasi gangguan pencernaan
ANTIEMETIK
Golongan Fenotiazin
-Prometazin (PRO-PIR)

-Piratiazin

Antagonis reseptor Antagonis reseptor


serotonin H1
-Ganisetron -Meklizin
-Ondansetron -Dimenhidrinat
-Ramosetron -Cisaprid
-Domperidon
GAN-DAN-RAMOS
ME-DI-CI-DOM
LAKSATIF
LAKSATIF
Perangsang : Fenolftalein LEIN-DIL
Bisakodil
 Obat pecahar

Osmotik : Magnesium sulfat,


MAG-NA-LAK
Natrium fosfat, Laktulosa

Pembentuk masa : Metil selulosa,


ME-NAT
Natrium-CMC

Pelunak : parafin cair PA-CAR


ANSISPASMODIK
ANTISPASMOSDIK
adahah Obat yang
dapat menghilangkan
spasme otot polos.

SPASME ialah suatu keadaan


keika otot polos berkerut (
berkontraksi ) berkepanjanga
dengan berbagai akibatnya.
HY Hyoscine

DUP Duspafalin
Antipas
modik BRA Braxidin

SY Systabon

HY-DUP-BRA-SY-
AT AT Atropin sulfat
ANTI DIARE
Adalah obat untuk mengatasi
diare.
Pengertian Diare adalah penyakit yang
ditandai dengan frekuensi
Anti Diare buang air besar lebih dari 3
kali sehari.
1. Pengganti
cairan :
ORALIT
KO-RI-
LO-SIN LO-DE

OBAT- 2. Penghambat
motilitas:
4. Antibakteri : OBAT
ANTI -Loperamid
-Kotrimoksazol,
-Eritromisin, DIARE -Defenoksilat
-Sefalosporin,
-Slindamisin

3. Adsorben
KA-TIN-NO-
Kaolin, Pektin, TA
Norit,
Attapulgite
ULKUS
Disebut juga dengan
tukak lambung.
Ulkus adalah nama lain dari
luka. Ulkus lambung adalah
Pengertian ulkus yang terbentuk pada
Ulkus lambung atau bagian atas usus
kecil, yang disebut duodenum.
Penghambat seksresi asam :
Ranitidin, Simetidin, Famotidin, RA-SI-FA
OM-LAN
Omeprazol, Lansoprazol
 Obat pecahar

Antihiperasiditas : Antasida

Pelindung mukosa : Sukralfat dan SU-MUT


Bismut subsalisilat

Analog prostaglandin : Misoprostol


Sekiian Dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai